Aspek input manajemen sarana prasarana di SDN Karangrejo 2 Kecamatan Bonang Kabupaten Aspek proses manajemen sarana prasarana di SDN Karangrejo 2 Kecamatan Bonang Kabupaten Aspek Hasil program layanan perpustakaan di SDN Karangrejo 2

122

B. Aspek input manajemen sarana prasarana di SDN Karangrejo 2 Kecamatan Bonang Kabupaten

Demak No Pertanyaan Jawaban 1. Koleksi buku di perpustakaan ini, begitu banyak. Buku apa saja yang pernah anda pinjam? Buku 2. Bagaimana sikap petugas perpustakaan dalam melayani anda ketika pinjam buku? Para petugas sangat ramah dan menyenangkan 3. Jika anda pinjam atau mengembalikan buku, apakah selalu dicatat oleh petugas? Ya 4. Apakah di perpustakaan ini memiliki fasilitas internet? Ya, 5. Pernahkan anda memanfaatkan fasilitas internet yang ada di perpustakaan ini? Pernah 123

C. Aspek proses manajemen sarana prasarana di SDN Karangrejo 2 Kecamatan Bonang Kabupaten

Demak No Pertanyaan Jawaban 1. Apakah ada tata tertib di perpustakaan ini? Ada 2. Jika ada yang melanggar tata tertib, apakah mereka mendapat sanksi? Dapat 3. Sanksi apakah yang diberikan ketika terlambat mengembalikan buku? Denda, uang sebesar Rp. 1.000 4. Jika saat pengembalian kondisi buku rusak, apa sanksinya? Kalau parah, anak disuruh mengganti, tetapi kalau hanya sampul dan masih bisa diperbaiki, disuruh memperbaiki dengan bantuan orang tua, atau petugas perpustakaan 5. Jika ada yang mengganggu ketentramankenya manan di perpustakaan, apa yang dilakukan oleh petugas perpustakaan? Disuruh keluar, dari ruangan perpustakaan, dan diperingatkan 124

D. Aspek Hasil program layanan perpustakaan di SDN Karangrejo 2 Kecamatan Bonang Kabupaten

Demak No Pertanyaan Jawaban 1. Apakah adanya perpustakaan di sekolah ini anda merasa senang? Saya merasa senang, karena di perpustakaan banyak sekali koleksi buku yang bagus-bagus, serta banyak CD pembelajaran yang sangat menarik. 2. Bagaimana pendapat anda jika fasilitas internet di perpustakaan ini di tambah? Sangat setuju sekali 3. Jika ada yang mengganggu ketentramankenya manan di perpustakaan, apa yang dilakukan oleh petugas perpustakaan? Para pengunjung yang mengganggu kenyamanan di perpustakaan diperingatkan oleh petugas, bahkan ada yang disuruh keluar jika keterlaluan. Karangrejo, 15 Maret 2016 Responden Informan Amila Khasanati 125 INSTRUMEN WAWANCARA UNTUK KOMITE SDN KARANGREJO 2 KECAMATAN BONANG KABUPATEN DEMAK Hari, tanggal : Jum’at, 28 Maret 2016 Waktu : 09.00 – 10.30 WIB Tempat : Ruang Tamu SDN Karangrejo 2 Informan : Komite Sekolah

A. Aspek konteks program layanan perpustakaan di SDN Karangrejo 2 Kecamatan Bonang Kabupaten

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Layanan Perpustakaan di SDN Karangrejo 2 Kecamatan Bonang Kabupaten Demak T2 942014037 BAB I

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Layanan Perpustakaan di SDN Karangrejo 2 Kecamatan Bonang Kabupaten Demak T2 942014037 BAB II

0 0 35

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Layanan Perpustakaan di SDN Karangrejo 2 Kecamatan Bonang Kabupaten Demak T2 942014037 BAB V

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Layanan Perpustakaan di SDN Karangrejo 2 Kecamatan Bonang Kabupaten Demak

0 1 17

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar Negeri Gebang 1 Kecamatan Bonang Kabupaten Demak T2 942014036 BAB I

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar Negeri Gebang 1 Kecamatan Bonang Kabupaten Demak T2 942014036 BAB II

0 0 26

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar Negeri Gebang 1 Kecamatan Bonang Kabupaten Demak T2 942014036 BAB IV

0 2 40

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar Negeri Gebang 1 Kecamatan Bonang Kabupaten Demak

0 0 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar Negeri Gebang 1 Kecamatan Bonang Kabupaten Demak

0 0 46

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Program Pendidikan Karakter di Sekolah Dasar Negeri Gebang 1 Kecamatan Bonang Kabupaten Demak

0 0 3