Wilayah Capaian LAKIP KabMalang 2012 BARU

a. Jalan kearah perdesaan pusat produksi; b. Jalan menuju pantai selatan terutama ke Sendangbiru dan Bajulmati untuk perikanan dan pariwisata; c. Pengembangan pelabuhan berskala nasional; d. Jalur jalan khusus untuk evakuasi bencana kemungkinan tsunami; e. Peningkatan irigasi dan sediaan air. Di kawasan ini dikembangkan Pelabuhan Perikanan Nusantara Sendangbiru dan direncanakan pembangunan pelabuhan umum.

3. Wilayah

Rawan Bencana Dengan kondisi topografis Kabupaten Malang yang bergunung-gunung serta memiliki bentang wilayah yang sangat luas selain memiliki potensi keindahan dan kesuburan juga memiliki potensi rawan bencana banjir, erosi, longsor dan juga tsunami, antara lain: 1 Daerah rawan longsor berada di wilayah sebelah Timur dan Selatan meliputi Kecamatan Tumpang, Jabung, Poncokusumo, Bantur, Gedangan dan Sumbermanjing Wetan; 2 Daerah rawan banjir meliputi wilayah Kabupaten Malang sebelah Barat yaitu Kecamatan Ngantang, Pujon dan Kasembon; 3 Daerah rawan tsunami meliputi wilayah Kabupaten Malang bagian Selatan yaitu Donomulyo, Bantur, Gedangan, Sumbermanjing Wetan dan Ampelgading.

4. Organisasi

Perangkat Daerah Dalam rangka melaksanakan urusan wajib dan urusan pilihan yang menjadi kewenangan daerah, Pemerintah Kabupaten Malang telah membentuk Kelembagaan Perangkat Daerah yang berpedoman pada Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 2007 tentang Pedoman Organisasi Perangkat Daerah yang ditetapkan dalam Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 1 Tahun 2008 tentang Organisasi Perangkat Daerah, sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 7 Tahun 2012 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Daerah Kabupaten Malang LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 9 Nomor 1 Tahun 2008 tentang Organisasi Perangkat Daerah yang terdiri dari: 1 Sekretariat Daerah dipimpin oleh Sekretaris Daerah, yang dibantu oleh: a. Asisten Pemerintahan; b. Asisten Perekonomian dan Pembangunan; c. Asisten Administrasi; d. Asisten Kesejahteraan Rakyat. 2 Asisten Pemerintahan membawahi: a. Bagian Tata Pemerintahan Umum; b. Bagian Tata Pemerintahan Desa; c. Bagian Hukum; d. Bagian Pertanahan. 3 Asisten Perekonomian dan Pembangunan membawahi: a. Bagian Perekonomian; b. Bagian Kerjasama; c. Bagian Administrasi Pembangunan; d. Bagian Pengelola Data Elektronik. 4 Asisten Administrasi membawahi: a. Bagian Umum dan Protokol; b. Bagian Tata Usaha; c. Bagian Hubungan Masyarakat; d. Bagian Organisasi. 5 Asisten Kesejahteraan Rakyat membawahi: a. Bagian Kesejahteraan Rakyat; b. Bagian Bina Mental dan Kerohanian 6 Staf Ahli LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 10 1 Sekretariat DPRD, terdiri dari: a. Bagian Perundang-undangan membawahi: 1 Sub Bagian Data dan Dokumentasi; 2 Sub Bagian Perundang-undangan; 3 Sub Bagian Evaluasi dan Pelaporan.

b. Bagian Rapat membawahi:

1 Sub Bagian Rapat; 2 Sub Bagian Risalah; 3 Sub Bagian Hubungan Lembaga. c. Bagian Umum membawahi: 1 Sub Bagian Tata Usaha dan Kepegawaian; 2 Sub Bagian Rumah Tangga dan Perlengkapan; 3 Sub Bagian Protokol dan Publikasi.

d. Bagian Keuangan membawahi:

1 Sub Bagian Anggaran; 2 Sub Bagian Perbendaharaan; 3 Sub Bagian Verifikasi dan Pembukuan. D I N A S Dinas Pendidikan 1 Dinas Pendidikan terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang TKRA dan SDMI; d. Bidang Sekolah Menengah; e. Bidang Pendidikan Luar Sekolah; f. Bidang Tenaga Teknis Pendidikan; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang TKRA dan SDMI membawahi: a. Seksi Kurikulum TKRA dan SDMI; b. Seksi Kesiswaan TKRA dan SDMI; c. Seksi Sarana TKRA dan SDMI. 4 Bidang Sekolah Menengah membawahi: LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 11 a. Seksi Kurikulum SMPMTsSMASMKMA; b. Seksi Kesiswaan SMPMTsSMASMKMA; c. Seksi Sarana SMPMTsSMASMKMA. 5 Bidang Pendidikan Luar Sekolah membawahi: a. Seksi Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat; b. Seksi Pendidikan Kesetaraan; c. Seksi Pembinaan Kursus dan Kelembagaan. 6 Bidang Tenaga Teknis Pendidikan membawahi: a. Seksi Tenaga Teknis TKSD; b. Seksi Tenaga Teknis SMPSMASMK; c. Seksi Tenaga Teknis Pendidikan Luar Sekolah dan Kepengawasan. Dinas Pemuda dan Olah Raga 1 Dinas Pemuda dan Olah Raga terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Kepemudaan; d. Bidang Prasarana dan Sarana Olah Raga; e. Bidang Olah Raga Prestasi; f. Bidang Olah Raga Rekreasi; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Kepemudaan membawahi: a. Seksi Kewirausahaan; b. Seksi Pendidikan dan Pelatihan Kepemudaan; c. Seksi Kelembagaan Kepemudaan 4 Bidang Sarana dan Prasarana Olah Raga membawahi: a. Seksi Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Olah Raga; b. Seksi Pengembangan dan Pemasaran Sarana dan Prasarana Olah Raga; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 12 c. Seksi Kebersihan dan Keamanan. 5 Bidang Olah Raga Prestasi membawahi: a. Seksi Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Olah Raga; b. Seksi Pembibitan Olah Raga; c. Seksi Pengembangan Organisasi dan Kejuaraan Olah Raga. 6 Bidang Olah Raga Rekreasi membawahi: a. Seksi Olah Raga Khusus; b. Seksi Pelestarian dan Pengembangan Olah Raga Tradisional; c. Seksi Olah Raga Masal. Dinas Kesehatan 1 Dinas Kesehatan terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Pelayanan dan Peningkatan Kesehatan Masyarakat; d. Bidang Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit; e. Bidang Pemberdayaan Kesehatan dan Sanitasi Lingkungan; f. Bidang Pengelolaan dan Pengawasan Farmasi, Makanan, Minuman dan Alat Kesehatan; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Pelayanan dan Peningkatan Kesehatan Masyarakat membawahi: a. Seksi Pelayanan Kesehatan Dasar dan Rujukan; b. Seksi Kesehatan Keluarga; c. Seksi Gizi Masyarakat. 4 Bidang Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit membawahi: LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 13 a. Seksi Surveilans dan Pencegahan Penyakit ; b. Seksi Pemberantasan Penyakit Menular Bersumber Binatang; c. Seksi Pemberantasan Penyakit Menular Langsung. 5 Bidang Pemberdayaan Kesehatan dan Sanitasi Lingkungan membawahi: a. Seksi Promosi Kesehatan; b. Seksi Sanitasi Lingkungan; c. Seksi Pemberdayaan Kesehatan. 6 Bidang Pengelolaan dan Pengawasan Farmasi, Makanan, Minuman dan Alat Kesehatan membawahi: a. Seksi Pengelolaan Obat dan Pengawasan Farmasi; b. Seksi Alat Kesehatan, Perbekalan Kesehatan Rumah Tangga dan Kosmetika; c. Seksi Pengawasan Keamanan Makanan dan Minuman. Dinas Sosial 1 Dinas Sosial terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Bina Swadaya Sosial; d. Bidang Rehabilitasi Sosial; e. Bidang Perlindungan dan Bantuan Sosial; f. Bidang Pengembangan Potensi Kesejahteraan Sosial; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Bina Swadaya Sosial membawahi: a. Seksi Penyuluhan dan Bimbingan Sosial; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 14 b. Seksi Bina Kesejahteraan Anak, Remaja dan Karang Taruna; c. Seksi Bina Kesejahteraan Keluarga dan Lanjut Usia. 4 Bidang Rehabilitasi Sosial membawahi: a. Seksi Rehabilitasi Sosial Penyandang Cacat; b. Seksi Rehabilitasi Sosial Anak dan Remaja Bermasalah; c. Seksi Rehabilitasi Sosial Tuna Sosial dan Daerah Kumuh. 5 Bidang Perlindungan dan Bantuan Sosial membawahi: a. Seksi Bantuan Korban Bencana Alam dan Konflik Sosial; b. Seksi Kepahlawanan, Keperintisan dan Kejuangan; c. Seksi Bantuan dan Jaminan Sosial. 6 Bidang Pengembangan Potensi Kesejahteraan Sosial membawahi: a. Seksi Bina Sumbangan Sosial; b. Seksi Bina Organisasi Sosial; c. Seksi Pengembangan Partisipasi Sosial Masyarakat. Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi 1 Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Hubungan Industrial dan Syarat-syarat Kerja; d. Bidang Pelatihan dan Penempatan Tenaga Kerja; e. Bidang Pengawasan Ketenagakerjaan; f. Bidang Transmigrasi; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Hubungan Industrial dan Syarat-syarat Kerja membawahi: a. Seksi Perselisihan Hubungan Industrial; b. Seksi Syarat-syarat Kerja; c. Seksi Kesejahteraan Pekerja. 4 Bidang Pelatihan dan Penempatan Tenaga Kerja membawahi: LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 15 a. Seksi Pelatihan dan Produktifitas Tenaga Kerja; b. Seksi Penempatan Tanaga Kerja; c. Seksi Perluasan Kerja. 5 Bidang Pengawasan Ketenagakerjaan membawahi: a. Seksi Keselamatan Kerja; b. Seksi Norma Kerja; c. Seksi Jaminan Sosial dan Kesehatan Kerja. 6 Bidang Transmigrasi membawahi: a. Seksi Penyiapan; b. Seksi Pemindahan dan Pengerahan; c. Seksi Bimbingan Transmigrasi. Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika 1 Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Lalu Lintas dan Angkutan; d. Bidang Teknik Keselamatan Transportasi; e. Bidang Pemadu Moda Transportasi; f.Bidang Komunikasi dan Informatika; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Lalu Lintas dan Angkutan membawahi: a. Seksi Lalu Lintas; b. Seksi Angkutan; c. Seksi Pengendalian Operasional. LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 16 4 Bidang Teknik Keselamatan Transportasi membawahi: a. Seksi Teknik Keselamatan Sarana; b. Seksi Sertifikasi dan Audit Keselamatan; c. Seksi Bina Usaha Transportasi. 5 Bidang Pemadu Moda Transportasi membawahi: a. Seksi Simpul Transportasi; b. Seksi Manajemen Perparkiran; c. Seksi Ketertiban Perparkiran. 6 Bidang Komunikasi dan Informatika membawahi: a. Seksi Komunikasi; b. Seksi Informatika; c. Seksi Pos. Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil 1 Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Pendaftaran Penduduk; d. Bidang Pencatatan Sipil; e. Bidang Pengelolaan Data Informasi Administrasi Kependudukan; f. Bidang Pengembangan dan Pengkajian Kependudukan; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Pendaftaran Penduduk membawahi: a. Seksi Penerbitan Administrasi Kependudukan; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 17 b. Seksi Perpindahan Penduduk Inter dan Intra Daerah; c. Seksi Pemeliharaan Data Penduduk. 4 Bidang Pencatatan Sipil membawahi: 2 Seksi Kelahiran dan Kematian; 3 Seksi Perkawinan, Pengakuan, Pengesahan Anak dan Perceraian; 4 Seksi Penyimpanan, Pemeliharaan dan Perubahan. 5 Bidang Pengelolaan Data Informasi Administrasi Kependudukan membawahi: a. Seksi Pengelolaan Data Kependudukan; b. Seksi Pengembangan Sistem dan Teknologi Informasi; c. Seksi Penyajian Informasi Kependudukan. 6 Bidang Pengembangan dan Pengkajian Kependudukan membawahi: a. Seksi Penataan dan Pengendalian Penduduk; b. Seksi Pengembangan Wawasan Kependudukan; c. Seksi Analisis Dampak Kependudukan. Dinas Kebudayaan dan Pariwisata 1Dinas Kebudayaan dan Pariwisata terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Kebudayaan; d. Bidang Usaha Jasa dan Sarana Wisata; e. Bidang Pemasaran Wisata; f. Bidang Obyek Wisata; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 18 c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Kebudayaan membawahi: a. Seksi Kesenian; b. Seksi Pengembangan Bahasa; c. Seksi Sejarah dan Nilai Tradisional, Permuseuman dan Kepurbakalaan. 4 Bidang Usaha Jasa dan Sarana Wisata membawahi: a. Seksi Usaha Akomodasi, Makanan dan Minuman; b. Seksi Jasa dan Sarana Wisata; c. Seksi Lingkungan Aneka Usaha Jasa dan Sarana Wisata, Akomodasi, Makanan dan Minuman. 5 Bidang Pemasaran Wisata membawahi: a. Seksi Informasi dan Promosi; b. Seksi Pemandu Wisata dan Perjalanan Wisata; c. Seksi Analisa Pemasaran Wisata Antar Daerah dan Lembaga. 6 Bidang Obyek Wisata membawahi: a. Seksi Obyek Wisata dan Pentas Seni Budaya; b. Seksi Rekreasi dan Aneka Hiburan; c. Seksi Lingkungan Usaha Obyek Wisata. Dinas Bina Marga 1 Dinas Bina Marga terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang PembangunanPeningkatan; d. Bidang Pemeliharaan; e. Bidang Fasilitas Jalan; f. Bidang Bina Teknik; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 19 b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang PembangunanPeningkatan membawahi: a. Seksi PembangunanPeningkatan Jalan; b. Seksi Pembangunan dan Penggantian Jembatan; c. Seksi Pembangunan Jalan dan Jembatan Perdesaan. 4 Bidang Pemeliharaan membawahi: a. Seksi Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan; b. Seksi Rehabilitasi Jalan; c. Seksi Peralatan dan Perbekalan. 5 Bidang Fasilitas Jalan membawahi: a. Seksi Penerangan Jalan Umum; b. Seksi Pemanfaatan dan Pengendalian Rumija; c. Seksi Bangunan Pelengkap. 6 Bidang Bina Teknik membawahi: a. Seksi Perencanaan dan Leger; b. Seksi Bina Jalan dan Jembatan Desa; c. Seksi Jasa Kontruksi dan Laboratorium. Dinas Pengairan 1 Dinas Pengairan terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Pengembangan dan Konservasi Sumber Daya Air; d. Bidang Pembangunan; e. Bidang Operasi dan Pemeliharaan; f. Bidang Bina Manfaat; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Pengembangan dan Konservasi Sumber Daya Air membawahi: a. Seksi Pendataan dan Identifikasi; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 20 b. Seksi Pengembangan Sumber Daya Air dan Irigasi; c. Seksi Perencanaan Teknis Sumber Daya Air dan Irigasi. 4 Bidang Pembangunan membawahi: a. Seksi Pembangunan dan Peningkatan Sumber Daya Air dan Irigasi; b. Seksi Rehabilitasi dan Penanggulangan Bencana; c. Seksi Verifikasi Teknis dan Pengendalian Mutu. 5 Bidang Operasi dan Pemeliharaan membawahi: a. Seksi Operasi Sumber Daya Air dan Irigasi; b. Seksi Pemeliharaan Sumber Daya Air dan Irigasi; c. Seksi Peralatan dan Perbekalan Sumber Daya Air dan Irigasi. 6 Bidang Bina Manfaat membawahi: a. Seksi Pelayanan Pemanfaatan dan Pengelolaan Asset; b. Seksi Kerjasama dan Perberdayaan; c. Seksi Pengawasan dan Pengendalian Manfaat. Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang 1 Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Tata Ruang; d. Bidang Tata Bangunan; e. Bidang Permukiman; f. Bidang Kebersihan dan Pertamanan; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Tata Ruang membawahi: a. Seksi Perencanaan dan Pemetaan Tata Ruang; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 21 b. Seksi Pemanfaatan Tata Ruang; c. Seksi Pengendalian Tata Ruang. 4 Bidang Tata Bangunan membawahi: a. Seksi Perencanaan dan Pengawasan Bangunan; b. Seksi Pembangunan dan Pemeliharaan; c. Seksi Penataan dan Pengendalian Bangunan. 5 Bidang Permukiman membawahi: a. Seksi Perencanaan dan Pengawasan; b. Seksi Air Bersih; c. Seksi Penyehatan Lingkungan Permukiman. 6 Bidang Kebersihan dan Pertamanan membawahi: a. Seksi Layanan Kebersihan dan Angkutan; b. Seksi Pembinaan dan Pengelolaan Sampah; c. Seksi Pertamanan dan Makam. Dinas Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah 1 Dinas Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Bina Kelembagaan Koperasi; d. Bidang Bina Usaha Koperasi; e. Bidang Bina Fasilitasi Pembiayaan; f. Bidang Bina Usaha Mikro, Kecil dan Menengah; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Bina Kelembagaan Koperasi membawahi: a. Seksi Organisasi dan Hukum; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 22 b. Seksi Pengendalian dan Pengawasan; c. Seksi Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia. 4 Bidang Bina Usaha Koperasi membawahi: a. Seksi Pertanian, Perkebunan dan Kehutanan; b. Seksi Perdagangan, Industri dan Pertambangan; c. Seksi Peternakan dan Perikanan. 5 Bidang Bina Fasilitasi Pembiayaan membawahi: a. Seksi Pembiayaan Jasa Keuangan dan Penjaminan; b. Seksi Pengembangan dan Pengendalian Simpan Pinjam; c. Seksi Permodalan. 6 Bidang Bina Usaha Mikro, Kecil dan Menengah membawahi: a. Seksi Pengembangan Kewirausahaan; b. Seksi Pengembangan Jaringan Kerja Sama; c. Seksi Pengembangan Informasi Bisnis Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Pasar 1 Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Pasar terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Industri Hasil Pertanian dan Kehutanan; d. Bidang Industri Logam, Mesin, Kimia dan Aneka; e. Bidang Perdagangan; f. Bidang Pengelolaan Pasar; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Industri Hasil Pertanian dan Kehutanan membawahi: LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 23 a. Seksi Pembinaan dan Pengembangan Industri Minuman dan Tembakau; b. Seksi Pembinaan dan Pengembangan Industri Olahan Makanan; c. Seksi Pembinaan dan Pengembangan Industri Hasil Hutan. 4 Bidang Industri Logam, Mesin, Kimia dan Aneka membawahi: a. Seksi Pembinaan dan Pengembangan Industri Logam dan Mesin; b. Seksi Pembinaan dan Pengembangan Industri Kimia; c. Seksi Pembinaan dan Pengembangan Industri Aneka. 5 Bidang Perdagangan membawahi: a. Seksi Pembinaan dan Pengembangan Usaha dan Prasarana Perdagangan; b. Seksi Pembinaan dan Pengembangan Ekspor dan Impor; c. Seksi Perlindungan Konsumen dan Metrologi. 6 Bidang Pengelolaan Pasar membawahi: a. Seksi Pendapatan Pasar; b. Seksi Pengembangan Pasar; c. Seksi Kebersihan dan Ketertiban. Dinas Pertanian dan Perkebunan 1 Dinas Pertanian dan Perkebunan terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Produksi Tanaman Pangan dan Hortikultura; d. Bidang Produksi Tanaman Perkebunan; e. Bidang Pengolahan, Pemasaran Hasil dan Pengembangan Sumber Daya Pertanian; f. Bidang Sarana dan Prasarana; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 24 3 Bidang Produksi Tanaman Pangan dan Hortikultura membawahi: a. Seksi Padi ; b. Seksi Serelia lainnya; c. Seksi Hortikultura. 4 Bidang Produksi Tanaman Perkebunan membawahi: a. Seksi Tanaman Semusim; b. Seksi Tanaman Tahunan; c. Seksi Tanaman Rempah dan Penyegar. 5 Bidang Pengolahan, Pemasaran Hasil dan Pengembangan Sumber Daya Pertanian membawahi: a. Seksi Pemasaran Hasil; b. Seksi Pengembangan Sumber Daya Pertanian. 6 Bidang Sarana Prasarana membawahi: a. Seksi Sarana Produksi; b. Seksi Pendayagunaan Lahan dan Air; c. Seksi Perlindungan Tanaman. Dinas Kelautan dan Perikanan 1 Dinas Kelautan dan Perikanan terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Perikanan Budi Daya; d. Bidang Sumber Daya Kelautan dan Perikanan; e. Bidang Pelayanan Pengembangan Sumber Daya Manusia; f. Bidang Usaha Kelautan dan Perikanan; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 25 3 Bidang Perikanan Budi Daya membawahi: a. Seksi Budidaya Ikan; b. Seksi Kesehatan dan Pakan Ikan; c. Seksi Perbenihan. 4 Bidang Sumber Daya Kelautan dan Perikanan membawahi: a. Seksi Perikanan Tangkap; b. Seksi Pengelolaan Sumberdaya Laut dan Pesisir; c. Seksi Pengendalian Sumberdaya dan Lingkungan. 5 Bidang Pelayanan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia membawahi: a. Seksi Pelayanan Data dan Informasi; b. Seksi Pengembangan Sumberdaya Manusia dan Kelembagaan; c. Seksi Ketahanan Pangan Asal Ikan. 6 Bidang Usaha Kelautan dan Perikanan membawahi: a. Seksi Mutu dan Pengolahan Hasil; b. Seksi Usaha Pemasaran; c. Seksi Pelayanan Investasi dan Permodalan. Dinas Kehutanan 1 Dinas Kehutanan terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Pengusahaan Hutan; d. Bidang Rehabilitasi Hutan dan Lahan; e. Bidang Perlindungan dan Tata Guna Hutan; f. Bidang Pengembangan Sumber Daya Masyarakat; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 26 3 Bidang Pengusahaan Hutan membawahi: a. Seksi Pemanfaatan Hasil Hutan; b. Seksi Peredaran Hasil Hutan; c. Seksi Produksi dan Iuran Kehutanan. 4 Bidang Rehabilitasi Hutan dan Lahan membawahi: a. Seksi Rehabilitasi Lahan dan Konservasi Tanah; b. Seksi Hutan Hak; c. Seksi Perencanaan Rehabilitasi Lahan dan Konservasi Tanah. 5 Bidang Perlindungan dan Tata Guna Hutan membawahi: a. Seksi Perlindungan Hutan; b. Seksi Konservasi Alam; c. Seksi Penatagunaan Hutan. 6 Bidang Pengembangan Sumber Daya Masyarakat membawahi: a. Seksi Pengembangan Kelembagaan Masyarakat; b. Seksi Perhutanan Sosial; c. Seksi Informasi Kehutanan. Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral 1 Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Pertambangan dan Minyak dan Gas Bumi; d. Bidang Air Tanah; e. Bidang Energi dan Ketenagalistrikan; f. Bidang Kegeologian; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 27 c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Pertambangan dan Minyak dan Gas Bumi membawahi: a. Seksi Penataan Pertambangan dan Minyak dan Gas Bumi; b. Seksi Pemanfatan dan Pengusahaan Pertambangan dan Minyak dan Gas Bumi; c. Seksi Pengawasan dan Pengendalian Pertambangan dan Minyak dan Gas Bumi. 4 Bidang Air Tanah membawahi: a. Seksi Penataan dan Pengelolaan Air Tanah; b. Seksi Pemanfaatan dan Konservasi Air Tanah; c. Seksi Pengawasan dan Pengendalian Air Tanah. 5 Bidang Energi dan Ketenagalistrikan membawahi: a. Seksi Penataan, Pengelolaan Energi dan Ketenagalistrikan; b. Seksi Pemanfaatan, Pengusahaan Energi dan Ketenagalistrikan; c. Seksi Pengawasan, Pengendalian Energi dan Ketenagalistrikan. 6 Bidang Kegeologian membawahi: a. Seksi Penataan Wilayah Geologi; b. Seksi Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi; c. Seksi Geologi Tata Lingkungan. Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan 1 Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Produksi dan Budidaya Peternakan; d. Bidang Agribis Peternakan Peternakan; e. Bidang Informasi Teknologi dan Statistik Peternakan; f. Bidang Kesehatan Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 28 3 Bidang Produksi dan Budidaya Peternakan membawahi: a. Seksi Pembibitan Ternak; b. Seksi Budidaya Peternakan; c. Seksi Pakan Ternak. 4 Bidang Agribis Peternakan membawahi: a. Seksi Pelayanan Usaha Peternakan; b. Seksi Pengolahan dan Diversifikasi Hasil Peternakan; c. Seksi Pemasaran Hasil Hutan. 5 Bidang Informasi Teknologi dan Statistik Peternakan membawahi: a. Seksi Pengembangan Informasi dan Teknologi Peternakan; b. Seksi Statistik Peternakan; c. Seksi Pengembangan Sumber Daya Peternakan. 6 Bidang Kesehatan Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner membawahi: a. Seksi Pengamatan Penyakit Hewan dan Pelayanan Medik Veteriner; b. Seksi Pencegahan dan Pemberantasan Penyakit Hewan; c. Seksi Kesehatan Masyarakat Veteriner. Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset 1 Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Asset terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Akuntansi dan Pelaporan; d. Bidang Anggaran; e. Bidang Perbendaharaan; f. Bidang Asset; g. Bidang Pendapatan I; h. Bidang Pendapatan II; i. Kelompok Jabatan Fungsional; j. UPTD. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 29 c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Akuntansi dan Pelaporan membawahi: a. Seksi Akuntasi Pendapatan; b. Seksi Akuntasi Belanja dan Pembiayaan; c. Seksi Pelaporan keuangan. 4 Bidang Anggaran membawahi: a. Seksi Penyusunan Anggaran ; b. Seksi Analisis dan Evaluasi Anggaran; c. Seksi Pengendalian Anggaran. 5 Bidang Perbendaharaan membawahi: a. Seksi Penerimaan dan Pengeluaran; b. Seksi Belanja Pegawai; c. Seksi Penyertaan Modal, Pinjaman dan Piutang. 6 Bidang Asset membawahi: a. Seksi Perencanaan Kebutuhan; b. Seksi Inventarisasi Penyimpanan dan Penghapusan; c. Seksi Analisis dan Evaluasi Asset. 7 Bidang Pendapatan I membawahi: a. Seksi Pendataan dan Penetapan; b. Seksi Penagihan, Pemeriksaan dan Rekonsiliasi Pendapatan Daerah; c. Seksi Pelayanan. 8 Bidang Pendapatan II membawahi: a. Seksi Pendataan dan Penilaian; b. Seksi Pengelolaan Data dan Informasi; c. Seksi Penagihan, Pengurangan, Keberatan dan Banding. Lembaga Teknis Daerah Inspektorat Kabupaten 1 Inspektorat Kabupaten terdiri dari: a. Inspektur; b. Sekretariat; c. Inspektur Pembantu Wilayah I; d. Inspektur Pembantu Wilayah II; e. Inspektur Pembantu Wilayah III; f. Inspektur Pembantu Wilayah IV; g. Kelompok Jabatan Fungsional. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Perencanaan; b. Sub Bagian Evaluasi dan Pelaporan; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 30 c. Sub Bagian Administrasi dan Umum. 3 Inspektur Pembantu Wilayah I membawahi: a. Seksi Pengawas Pemerintah Bidang Pembangunan; b. Seksi Pengawas Pemerintah Bidang Pemerintahan; c. Seksi Pengawas Pemerintah Bidang Kemasyarakatan. 4 Inspektur Pembantu Wilayah II membawahi: a. Seksi Pengawas Pemerintah Bidang Pembangunan; b. Seksi Pengawas Pemerintah Bidang Pemerintahan; c. Seksi Pengawas Pemerintah Bidang Kemasyarakatan. 5 Inspektur Pembantu Wilayah III membawahi: a. Seksi Pengawas Pemerintah Bidang Pembangunan; b. Seksi Pengawas Pemerintah Bidang Pemerintahan; c. Seksi Pengawas Pemerintah Bidang Kemasyarakatan. 6 Inspektur Pembantu Wilayah IV membawahi: a. Seksi Pengawas Pemerintah Bidang Pembangunan; b. Seksi Pengawas Pemerintah Bidang Pemerintahan; c. Seksi Pengawas Pemerintah Bidang Kemasyarakatan. Badan Kepegawaian Daerah 1 Badan Kepegawaian Daerah terdiri dari: a. Kepala Badan; b. Sekretariat; c. Bidang Pengembangan dan Kesejahteraan Pegawai; d. Bidang Kepangkatan dan Penggajian; e. Bidang Mutasi Jabatan; f. Bidang Informasi Kepegawaian; g. Kelompok Jabatan Fungsional. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Pengembangan dan Kesejahteraan Pegawai membawahi: a. Sub Bidang Pengembangan Pegawai; b. Sub Bidang Kesejahteraan Pegawai. 4 Bidang Kepangkatan dan Penggajian membawahi: a. Sub Bidang Kepangkatan dan Penggajian Struktural; b. Sub Bidang Kepangkatan dan Penggajian Fungsional. 5 Bidang Mutasi Jabatan membawahi: a. Sub Bidang Mutasi Jabatan Struktural; b. Sub Bidang Mutasi Jabatan Fungsional. LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 31 6 Bidang Informasi Kepegawaian membawahi: a. Sub Bidang Pengolahan Data; b. Sub Bidang Penyajian Informasi dan Dokumentasi. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 1 Badan Perencanaan Pembangunan Daerah terdiri dari: a. Kepala Badan; b. Sekretariat; c. Bidang Sarana Prasarana dan Pengembangan Wilayah; d. Bidang Perencanaan Ekonomi Daerah; e. Bidang Perencanaan Pemerintahan dan Sosial Budaya; f. Bidang Statistik dan Perencanaan Strategis; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPT. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Perencanaan Sarana Prasarana dan Pengembangan Wilayah membawahi: a. Sub Bidang Sarana dan Prasarana; b. Sub Bidang Pengembangan Wilayah. 4 Bidang Perencanaan Ekonomi membawahi: a. Sub Bidang Perekonomian Primer ; b. Sub Bidang Perekonomian Tersier. 5 Bidang Perencanaan Pemerintahan dan Sosial Budaya membawahi: a. Sub Bidang Pemerintahan dan Aparatur; b. Sub Bidang Sosial Budaya. 6 Bidang Statistik dan Perencanaan Strategis membawahi: a. Sub Bidang Statistik; b. Sub Bidang Perencanaan Strategis. Badan Penelitian dan Pengembangan 1 Badan Penelitian dan Pengembangan terdiri dari: a. Kepala Badan; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 32 b. Sekretariat; c. Bidang Penelitian dan Pengembangan Pemerintahan; d. Bidang Penelitian dan Pengembangan Ekonomi dan Keuangan; e. Bidang Penelitian dan Pengembangan Pembangunan; f. Bidang Penelitian dan Pengembangan Politik dan Kemasyarakatan; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPT. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Penelitian dan Pengembangan Pemerintahan membawahi: a. Sub Bidang Pemerintahan Umum dan Otonomi Daerah; b. Sub Bidang Aparatur Pemerintah. 4 Bidang Penelitian dan Pengembangan Ekonomi dan Keuangan membawahi: a. Sub Bidang Perekonomian; b. Sub Bidang Keuangan Daerah. 5 Bidang Penelitian dan Pengembangan Pembangunan membawahi: a. Sub Bidang Pembangunan dan Lingkungan Hidup; b. Sub Bidang Teknologi Tepat Guna. 6 Bidang Penelitian dan Pengembangan Politik dan Kemasyarakatan membawahi: a. Sub Bidang Sosial Politik; b. Sub Bidang Sosial Budaya. Badan Kesatuan Bangsa dan Politik 1 Badan Kesatuan Bangsa dan Politik terdiri dari : a. Kepala Badan; b. Sekretariat; c. Bidang Ideologi, Hak Asasi Manusia dan Wawasan Kebangsaan; d. Bidang Kewaspadaan Daerah dan Bina Masyarakat; e. Bidang Ketahanan Seni Budaya, Agama, Kemasyarakatan dan Ketahanan Ekonomi; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 33 f. Bidang Politik Dalam Negeri; g. Kelompok Jabatan Fungsional; 2 Sekretariat membawahi : a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Ideologi, Hak Asasi Manusia dan Wawasan Kebangsaan membawahi : a. Sub Bidang Bina Ketahanan Ideologi Negara dan Hak Asasi Manusia; b. Sub Bidang Wawasan Kebangsaan. 4 Bidang Kewaspadaan Daerah dan Bina Masyarakat membawahi : a. Sub Bidang Kewaspadaan Daerah; b. Sub Bidang Bina Masyarakat. 5 Bidang Ketahanan Seni Budaya, Agama, Kemasyarakatan dan Ketahanan Ekonomi membawahi : a. Sub Bidang Ketahanan Seni Budaya, Agama dan Kemasyarakatan; b. Sub Bidang Ketahanan Ekonomi. 6 Bidang Politik Dalam Negeri membawahi : a. Sub Bidang Kelembagaan Partai Politik; b. Sub Bidang Pendidikan Politik Dalam Negeri. Badan Lingkungan Hidup 1 Badan Lingkungan Hidup terdiri dari : a. Kepala Badan; b. Sekretariat; c. Bidang Analisis Pencegahan Dampak Lingkungan; d. Bidang Pengawasan dan Pengendalian Dampak Lingkungan; e. Bidang Pemantauan dan Pemulihan; f. Bidang Pengembangan Kapasitas Kelembagaan; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPT. 2 Sekretariat membawahi : a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 34 c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Analisis Pencegahan Dampak Lingkungan membawahi : a. Sub Bidang Teknis Analisis Mengenai Dampak Lingkungan; b. Sub Bidang Evaluasi Lingkungan. 4 Bidang Pengawasan dan Pengendalian Dampak Lingkungan membawahi : a. Sub Bidang Pengawasan dan Pengendalian Pencemaran; b. Sub Bidang Pengujian Kualitas Lingkungan. 5 Bidang Pemantauan dan Pemulihan membawahi : a. Sub Bidang Pemantauan Kualitas Lingkungan; b. Sub Bidang Pemulihan Kualitas Lingkungan. 6 Bidang Pengembangan Kapasitas Kelembagaan membawahi : a. Sub Bidang Pengembangan Kapasitas Kelembagaan; b. Sub Bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia. Badan Ketahanan Pangan dan Pelaksana Penyuluhan 1 Badan Ketahanan Pangan dan Pelaksana Penyuluhan terdiri dari: a. Kepala Badan; b. Sekretariat; c. Bidang Ketersediaan dan Distribusi Pangan; d. Bidang Konsumsi dan Penganekaragaman Pangan; e. Bidang Pengembangan Program Penyuluhan; f. Bidang Pembinaan Kelembagaan dan Sumber Daya Manusia; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPT. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Ketersediaan dan Distribusi Pangan membawahi: a. Sub Bidang Ketersediaan Pangan; b. Sub Bidang Distribusi Pangan. 4 Bidang Konsumsi dan Penganekaragaman Pangan membawahi: a. Sub Bidang Konsumsi; b. Sub Bidang Penganekaragaman Pangan. LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 35 5 Bidang Pengembangan Program Penyuluhan membawahi: a. Sub Bidang Program Penyuluhan; b. Sub Bidang Tata Penyuluhan. 6 Bidang Pembinaan Kelembagaan dan Sumber Daya Manusia membawahi: a. Sub Bidang Kelembagaan Penyuluhan; b. Sub Bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia. Badan Pemberdayaan Masyarakat 1 Badan Pemberdayaan Masyarakat terdiri dari: a. Kepala Badan; b. Sekretariat; c. Bidang Pemberdayaan Ketahanan Masyarakat dan Aparatur Pemerintahan Desa; d. Bidang Pemberdayaan Usaha Ekonomi Desa; e. Bidang Pemberdayaan Kelembagaan dan Keswadayaan Masyarakat; f. Bidang Pemberdayaan Teknologi Tepat Guna dan Sumber Daya Desa; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPT. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Pemberdayaan Ketahanan Masyarakat dan Aparatur Pemerintahan Desa membawahi: a. Sub Bidang Ketahanan Masyarakat; b. Sub Bidang Aparatur Pemerintahan Desa. 4 Bidang Pemberdayaan Usaha Ekonomi Desa membawahi: a. Sub Bidang Bina Usaha Ekonomi Informal; b. Sub Bidang Pengembangan Lembaga Ekonomi Desa. 5 Bidang Pemberdayaan Kelembagaan dan Keswadayaan Masyarakat membawahi: a. Sub Bidang Pengembangan Lembaga Kemasyarakatan; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 36 b. Sub Bidang Keswadayaan Masyarakat. 6 Bidang Pemberdayaan Teknologi Tepat Guna dan Sumber Daya Desa membawahi: a. Sub Bidang Pengkajian dan Kerjasama Teknologi Tepat Guna; b. Sub Bidang Pemanfaatan Sumber Daya Desa. Badan Pendidikan dan Pelatihan 1 Badan Pendidikan dan Pelatihan terdiri dari: a. Kepala Badan; b. Sekretariat; c. Bidang Pendidikan dan Pelatihan Teknis; d. Bidang Pendidikan dan Pelatihan Fungsional; e. Bidang Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan; f. Kelompok Jabatan Fungsional; g. UPT. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Pendidikan dan Pelatihan Teknis membawahi: a. Sub Bidang Pendidikan dan Pelatihan Teknis Subtamtif; b. Sub Bidang Pendidikan dan Pelatihan Teknis Administrasi Pemerintahan Umum dan Pembangunan. 4 Bidang Pendidikan dan Pelatihan Fungsional membawahi: a. Sub Bidang Pendidikan dan Pelatihan Fungsional Profesi; b. Sub Bidang Pendidikan dan Pelatihan Fungsional Umum. 5 Bidang Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan membawahi: a. Sub Bidang Pendidikan dan Pelatihan Tingkat Menengah; b. Sub Bidang Pendidikan dan Pelatihan Tingkat Dasar. Badan Keluarga Berencana 1 Badan Keluarga Berencana terdiri dari: a. Kepala Badan; b. Sekretariat; c. Bidang Data dan Informasi; d. Bidang Keluarga Berencana; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 37 e. Bidang Keluarga Sejahtera; f. Bidang Penggerakan Masyarakat; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPT. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Data dan Informasi membawahi: a. Sub Bidang Pengolahan Data dan Informasi ; b. Sub Bidang Penyebarluasan Data dan Pengembangan Informasi. 4 Bidang Keluarga Berencana membawahi: a. Sub Bidang Jaminan dan Pelayanan KBKR ; b. Sub Bidang Kesehatan Reproduksi Remaja; 5 Bidang Keluarga Sejahtera membawahi: a. Sub Bidang Pemberdayaan Ekonomi Keluarga; b. Sub Bidang Pembinaan Ketahanan Keluarga. 6 Bidang Penggerakan Masyarakat membawahi: a. Sub Bidang Advokasi dan Komunikasi Informasi Edukasi; b. Sub Bidang Institusi dan Peran Serta. Badan Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi 1 Badan Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi terdiri dari: a. Kepala Badan; b. Sekretariat; c. Bidang Pengembangan Perpustakaan; d. Bidang Akuisi dan Pengolahan; e. Bidang Arsip; f. Bidang Dokumentasi; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPT. 2 Sekretariat membawahi: LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 38 a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. 3 Bidang Pengembangan Perpustakaan membawahi: a. Sub Bidang Pelayanan; b. Sub Bidang Pengembangan. 4 Bidang Akuisi dan Pengolahan membawahi: a. Sub Bidang Akuisi; b. Sub Bidang Pengolahan dan Pengelolaan. 5 Bidang Arsip membawahi: a. Sub Bidang Pengumpulan dan Pengelolaan Arsip; b. Sub Bidang Pelayanan Kearsipan. 6 Bidang Dokumentasi membawahi: a. Sub Bidang Pendokumentasian; b. Sub Bidang Pemeliharaan dan Pengendalian Dokumentasi. Badan Penaggulangan Bencana Daerah 1 Susunan Organisasi Unsur Pelaksana BPBD sebagai berikut: a. Kepala Pelaksana; b. Sekretariat Unsur Pelaksana; c. Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan; d. Bidang Kedaruratan dan Logistik; e. Bidang Rehabilitasi dan Rekonstruksi; f. UPT; g. Kelompok Jabatan Fungsional. 2 Sekretariat, Bidang dan UPT masing-masing dipimpin oleh seorang Sekretaris, Kepala Bidang dan Kepala UPT yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Badan. 3 Kelompok Jabatan Fungsional masing-masing dipimpin oleh seorang tenaga fungsional senior yang ditunjuk oleh Kepala Badan, yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Kepala Badan atau Pejabat lain yang ditunjuk. Kantor Penanaman Modal Kantor Penanaman Modal terdiri dari: LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 39 a. Kepala Kantor; b. Sub Bagian Tata Usaha; c. Seksi Perencanaan; d. Seksi Pengembangan dan Promosi; e. Seksi Pengendalian dan Pengawasan; f. Kelompok Jabatan Fungsional. Kantor Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kantor Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak terdiri dari: a. Kepala Kantor; b. Sub Bagian Tata Usaha; c. Seksi Pemberdayaan Perempuan ; d. Seksi Pengarustamaan Gender; e. Seksi Perlindungan Perempuan dan Anak; f. Kelompok Jabatan Fungsional. Kantor Perumahan Kantor Perumahan terdiri dari: a. Kepala Kantor; b. Sub Bagian Tata Usaha; c. Seksi Pembinaan Perumahan Formal; d. Seksi Pembinaan Perumahan Swadaya; e. Seksi Pengembangan Kawasan Perumahan; f. Kelompok Jabatan Fungsional. Rumah Sakit Umum Daerah Kanjuruhan Kepanjen 1 Rumah Sakit Umum Daerah terdiri dari: a. Direktur; b. Wakil Direktur Pelayanan; c. Wakil Direktur Administrasi dan Keuangan; d. Unit-unit Non Struktural; e. Kelompok Jabatan Fungsional. 2 Wakil Direktur Pelayanan membawahi: a. Bidang Pelayanan Medik; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 40 b. Bidang Pelayanan Keperawatan; c. Bidang Sarana dan Pelayanan Penunjang. 3 Wakil Direktur Administrasi dan Keuangan membawahi: b. Bagian Umum dan Kepegawaian; c. Bagian Keuangan; d. Bagian Perencanaan Program, Rekam Medik, Evaluasi dan Pelaporan serta Humas dan Pemasaran. 4 Bidang Pelayanan Medik membawahi: a. Seksi Pelayanan Medik; b. Seksi Monitoring dan Evaluasi Pelayanan Medik. 5 Bidang Pelayanan Keperawatan membawahi: a. Seksi Pelayanan Keperawatan; b. Seksi Monitoring dan Evaluasi Pelayanan Keperawatan. 6 Bidang Sarana dan Pelayanan Penunjang membawahi: a. Seksi Pelayanan Penunjang; b. Seksi Monitoring dan Evaluasi Sarana Penunjang. 7 Bagian Umum dan Kepegawaian membawahi: a. Sub Bagian Umum; b. Sub Bagian Kepegawaian; c. Sub Bagian Perlengkapan. 8 Bagian Keuangan membawahi: a. Sub Bagian Penerimaan; b. Sub Bagian Pengeluaran; c. Sub Bagian Akuntansi dan Verifikasi. 9 Bagian Perencanaan Program, Rekam Medik, Evaluasi dan Pelaporan serta Humas dan Pemasaran membawahi: a. Sub Bagian Perencanaan Program; b. Sub Bagian Rekam Medik, Evaluasi dan Pelaporan; c. Sub Bagian Humas dan Pemasaran. Rumah Sakit Umum Daerah Lawang 1 Susunan Organisasi Rumah Sakit Umum Daerah Lawang : a. Direktur; b. Sub Bagian Administrasi Umum dan Keuangan; c. Seksi Pelayanan; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 41 d. Seksi Penunjang; e. Unit-Unit Non Struktural; f. Kelompok Jabatan Fungsional 2 Sub Bagian dan Seksi masing-masing dipimpin oleh seorang Kepala Sub Bagian dan Kepala Seksi yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Direktur; 3 Unit-Unit Non Struktural dipimpin oleh seorang Kepala Instalasi yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada Direktur, Komite Medik dipimpin oleh seorang Ketua yang diangkat oleh Direktur, berada dan bertanggung jawab kepada Direktur, sedangkan Staf Medik Fungsional berada dan bertanggung jawab kepada Ketua Komite Medik; 4 Masing-masing kelompok Jabatan Fungsional dipimpin oleh seorang Tenaga Medis atau Paramedis Fungsional sesuai dengan bidang keahlian dan profesinya yang ditunjuk oleh Direktur, berada dan bertanggung jawab kepada Direktur sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku. Badan Pelayanan Terpadu Perizinan 1 Badan Pelayanan Terpadu Perizinan terdiri dari: a. Sekretariat; b. Bagian Tata Usaha; c. Bidang Perekonomian; d. Bidang Kesejahteraan Rakyat; e. Bidang Pembangunan; f. Bidang Pemerintahan; g. Tim Teknis. 2 Bagian Tata Usaha membawahi: a. Sub Bagian Persuratan; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Umum. Satuan Polisi Pamong Praja dan Perlindungan Masyarakat 1 Satuan Polisi Pamong Praja dan Perlindungan Masyarakat terdiri dari: a. Kepala Satuan; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 42 b. Sekretariat; c. Bidang Penegakan Perundang-undangan Daerah; d. Bidang Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat; e. Bidang Perlindungan Masyarakat; f. Kelompok Jabatan Fungsional; g. Unit Pelaksana Satpol PP Kecamatan. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Program; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian. 3 Bidang Penegakan Perundang-undangan Daerah membawahi: a. Seksi Pembinaan, Pengawasan dan Penyuluhan; b. Seksi Penyelidikan dan Penyidikan. 4 Bidang Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat membawahi: a. Seksi Operasi dan Pengendalian; b. Seksi Kerjasama. 5 Bidang Perlindungan Masyarakat membawahi: a. Seksi Satuan Perlindungan Masyarakat; b. Seksi Bina Potensi Masyarakat. Kecamatan 1 Kecamatan terdiri dari: a. Camat; b. Sekretariat; c. Seksi Pemerintahan; d. Seksi Ketentraman dan Ketertiban Umum; e. Seksi Kesejahteraan Sosial dan Kepemudaan; f. Seksi Ekonomi Pembangunan dan Pemberdayaan Perempuan; g. Seksi Pertanahan dan Aset; h. Kelompok Jabatan Fungsional. 2 Sekretariat membawahi: a. Sub Bagian Umum dan Kepegawaian; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 43 b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan. Kelurahan Kelurahan terdiri dari: a. Lurah; b. Sekretariat; c. Seksi Pemerintahan; d. Seksi Ketentraman dan Ketertiban Umum; e. Seksi Kesejahteraan Sosial dan Kepemudaan; f. Seksi Ekonomi Pembangunan dan Pemberdayaan Perempuan; g. Kelompok Jabatan Fungsional. 5. Sumber Daya Manusia Aparatur Dalam menyelenggarakan kewenangan daerah yang dijabarkan dalam tugas pokok dan fungsi, salah satu pendukung keberhasilan penyelenggaraan pemerintahan adalah tersedianya Sumber Daya Manusia Aparatur yang memadai sesuai dengan kebutuhan. Adapun Sumber Daya Manusia Aparatur yang melaksanakan tugas pokok fungsi penyelenggaraan pemerintahan di Kabupaten Malang adalah sebagai berikut : Tabel 1 DATA PEGAWAI KABUPATEN MALANG JUMLAH PERSENTASE LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 44 GOLONGAN RUANG Tahun 2010 Tahun 2011 Tahun 2012 Tahun 2010 Tahun 2011 Tahun 2012 GOLONGAN I Ia s.d Id Jumlah 520 477 449 2,89 2,72 2,69 GOLONGAN II IIa s.d IId Jumlah 3.553 3.467 3.247 19,75 19,77 19,46 GOLONGAN III IIIa s.d IIId Jumlah 6.840 6.592 5.722 38,02 37,59 34,29 GOLONGAN IV IVa sd IVd Jumlah 7.076 6.999 7.268 39,33 39,9 43,55 Jumlah PNS 17989 17535 16686 100 100 100 Sumber : Data BKD Kabupaten Malang diolah 31 Desember 2012 Berdasarkan tabel 1 data Pegawai, dapat digambarkan bahwa pada tahun 2012, Pegawai Negeri Sipil PNS Golongan IV merupakan kelompok Golongan PNS yang terbanyak dengan persentase 43,55, dan bila dibandingkan dengan jumlah PNS Golongan IV pada tahun 2011 dengan persentase 3,99, mengalami kenaikan sebesar 3,65 kemudian diikuti Golongan III pada tahun 2012 dengan persentase 19,46 bila dibandingkan dengan jumlah PNS Golongan III pada tahun 2011 sebesar 19,77 mengalami penurunan sebesar 3.3. sedangkan Golongan II pada tahun 2012 sebesar 19,46 apabila dibandingkan PNS Golongan II pada tahun 2011 dengan persentase 19,77 mengalami penurunan sebesar 0,31. Selanjutnya untuk PNS Golongan I pada tahun 2012 dengan persentase 2,69 apabila dibandingkan PNS Golongan I pada tahun 2011 mengalami penurunan sebesar 0,03. Sedangkan dari keseluruhan jumlah PNS pada tahun 2012 sejumlah 16.686 orang apabila dibandingkan dengan jumlah PNS tahun 2011 sejumlah 17.535 orang mengalami penurunan LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 45 sebesar 2,48. Hal ini dikarenakan pada tahun 2012 banyak PNS yang memasuki masa pensiun. Grafik Data Pegawai Kabupaten Malang Sumber : Badan Kepegawaian Daerah diolah Desember 2012

6. Capaian

Kinerja Pemerintah Kabupaten Malang Tahun 2011 Sebelum diuraikan perencanaan strategis, perencanaan kinerja dan pengukuran kinerja Tahun 2012 disampaikan capaian kinerja Tahun 2011 guna memberikan gambaran terhadap capaian kinerja Tahun 2011 yang merupakan tingkat keberhasilan kinerja Kabupaten Malang pada periode tahun pertama, sejak ditetapkannya Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah RPJMD Kabupaten Malang Tahun 2010-2015 sebagaimana tertuang dalam Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 2 Tahun 2011 yang memuat Capaian Misi, Tujuan dan Sasaran Strategis dalam mewujudkan Visi Kabupaten Malang Tahun 2010-2015. LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 46 Capaian Indikator Kinerja Utama Tahun 2011 yang telah disampaikan kepada Presiden melalui Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi pada tanggal 29 Maret 2011 sebagai berikut: Misi 1 : Mewujudkan Pemahaman Pengamalan Nilai-nilai Agama, Adat-istiadat dan Budaya Tujuan : Terwujudnya masyarakat yang berakhlak mulia dan berkesholehan sosial Sasaran : Meningkatnya peran lembagatokoh agama, pendidikan keagamaan dan sosial budaya dalam pembinaan umat dan kemasyarakatan. Indikator : Peran serta masyarakat dalam pembangunan dan menurunnya kualitas dan kuantitas bahkan tidak terjadinya kasus sara, dengan target : a. Meningkatnya partisipasi masyarakat dalam pembangunan : 1. Bidang Perencanaan a. Partisipasi dalam Musrenbang Kecamatan dimana dari tingkat kehadiran masyarakat sebesar 76 dari peserta yang hadir. b. Usulan-usulan yang disampaikan sudah mengarah pada tema pembangunan kabupaten malang 2. Pelaksanaan dan pengawasan melalui kegiatan: a. PNPM-MPd, dalam upaya pemberdayaan masyarakat telah dihasilkan pembangunan sarana prasarana jalan, jembatan, gedung, tembok perumahan tanah, saluran drainase sejumlah 249 unit dan swadaya masyarakat sebesar Rp. 11.569.539.100,- b. Bangsimas : LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 47 Bidang cipta karya Tahun 2011 sebanyak 114 desa Untuk kegiatan Pembangunan Kantor Desa, rehab rumah tidak layak huni, pembangunan sarana air bersih, pembangunan sarana sanitasi, saluran drainase. Bidang pengairan : Kegiatan dilaksanakan pada 82 Desa 32 Kecamatan dengan Rencana Panjang Saluran sepanjang 16.105 m tercapai realisasi Panjang Saluran sepanjang 16.881 m dengan Swadaya Masyarakat sebesar Rp. 144.551.350,- b. Tidak terjadi konflik dan kasus sara namun perlu terus diwaspadai dan diantisipasi karena Kabupaten Malang meupakan wilayah potensi. Dalam rangka mencapai Misi Pertama yaitu Mewujudkan Pemahaman Pengamalan Nilai-nilai Agama, Adat-istiadat dan Budaya, telah dilakukan upaya-upaya dalam pencapaian tujuan terwujudnya masyarakat yang berakhlak mulia dan berkesholehan sosial dengan sasaran meningkatnya peran lembagatokoh agama, pendidikan keagamaan dan sosial budaya dalam pembinaan umat dan kemasyarakatan, telah tercapai sebesar 76 , dengan kategori capaian yaitu Berhasil. . Misi 2 : Mewujudkan pemerintahan good governance tata kelola kepemerintahan yang baik, clean government pemerintah yang bersih, berkeadilan, dan demokratis Tujuan : Meningkatnya kualitas pelayanan pemerintah. LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 48 Sasaran : Semakin kuatnya kelembagaan SKPD dalam penyelenggaraan tugas pokok dan fungsi pelayanan kepada masyarakat. Indikator : Semakin meningkatnya kepuasan masyarakat dan menurunnya kasus pengaduan masyarakat terhadap pelayanan, dengan target : a. Rasio jumlah PNS terhadap jumlah penduduk tercapai 1 : 141 b. Meningkatnya Indeks Kepuasan Masyarakat IKM, tercapai 75. Dalam rangka mencapai Misi Kedua yaitu Mewujudkan Pemerintahan Good Governance Tata Kelola Kepemerintahan yang Baik, Clean Government Pemerintah yang Bersih, Berkeadilan, dan Demokratis, telah dilakukan upaya-upaya dalam pencapaian tujuan meningkatnya kualitas pelayanan pemerintah dengan sasaran semakin kuatnya kelembagaan SKPD dalam penyelenggaraan tugas pokok dan fungsi pelayanan kepada masyarakat, telah tercapai 75 dengan kategori capaian yaitu Berhasil. Misi 3 : Mewujudkan Supremasi Hukum dan HAM Tujuan : Terwujudnya kesadaran dan tertib hukum masyarakat. Sasaran : Terbangunnya sistem informasi dan komunikasi publik serta terlaksananya sosialisasi dan deseminasi produk hukum. Indikator : Semakin menurunnya kasus hukum dan pelanggaran Hak Asasi Manusia, dengan target : a. Rasio Kekerasan Dalam Rumah Tangga KDRT 1 : 500, tercapai 1 : 5820 114 kasus dari 663490 KK b. Semakin menurunnya kasus pelanggaran hukum. LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 49 Dalam rangka mencapai Misi Ketiga yaitu Mewujudkan Supremasi Hukum dan HAM, telah dilakukan upaya-upaya dalam pencapaian tujuan terwujudnya kesadaran dan tertib hukum masyarakat dengan sasaran terbangunnya sistem informasi dan komunikasi publik serta terlaksananya sosialisasi dan deseminasi produk hukum, dengan indikator Semakin menurunnya kasus hukum dan pelanggaran Hak Asasi Manusia telah tercapai 91,4 , dengan kategori capaian yaitu Sangat Berhasil. Misi 4 : Mewujudkan Kondisi Lingkungan yang Aman, Tertib, dan Damai Tujuan : Terwujudnya Kondisi Masyarakat yang Aman, Tertib dan Damai. Sasaran : Terciptanya Sistem Pengamanan Swakarsa dan Kerjasama Pengamanan dengan Aparat Keamanan. Indikator : Semakin menurunnya kasus kriminal dan semakin terjaminnya keamanan dan ketertiban masyarakat, dengan target : a. Rasio Angka kriminalitas tercapai 1 : 32.000 Kriminalitas Daerah tahun 2011 sebanyak 730 Kasus yang seluruhnya tertangani. b. Persentase pamswakarsa kelompok linmas aktif tahun 2011 sebanyak 4.871 Poskamling pada 390 Desa dengan jumlah Linmas sebanyak 12.090 personil yang kesemuanya aktif 64. Dalam rangka mencapai Misi Kempat yaitu Mewujudkan Kondisi Lingkungan yang Aman, Tertib dan Damai, telah dilakukan upaya-upaya dalam pencapaian tujuan terwujudnya kondisi masyarakat yang aman, tertib dan damai dengan sasaran terciptanya sistem pengamanan swakarsa dan kerjasama pengamanan dengan aparat keamanan, dengan LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 50 indikator Semakin menurunnya kasus kriminal dan semakin terjaminnya keamanan dan ketertiban masyarakat telah tercapai 100 dengan kategori capaian yaitu Sangat Berhasil. Misi 5 : Mewujudkan peningkatan ketersediaan dan kualitas infrastruktur Tujuan : Meningkatnya ketersediaan, kuantitas maupun kualitas infrastruktur kebinamargaan, pengairan dan keciptakaryaanpermukiman serta energi untuk mendukung aktivitas ekonomi, sosial dan budaya Sasaran : Terbangun dan terpeliharanya infrastruktur kebinamargaan, pengairan, keciptakaryaan permukiman, energi untuk mendorong perekonomian pariwisata dan pengentasan kemiskinan. Indikator : Semakin meningkatnya kuantitas dan kualitas infrastruktur kebinamargaan, pengairan dan keciptakaryaan permukiman, dengan target : a. Kondisi Jalan Mantap tercapai 79,83 dengan total panjang sebesar 1324,69. b. Kondisi Jembatan Mantap tercapai 100 dengan jumlah 395 buah. c. Panjang Irigasi Mantap tercapai 46,47 dengan total panjang 517.430,14 m d. Pelayanan Air Minum Ibukota Kecamatan tercapai 22,44 e. Pelayanan Air Minum Pedesaan tercapai 36 f. Pelayanan Sanitasi tercapai 72,80 dengan jumlah 38 desa g. Persentase Desa berlistrik tercapai 81 Dalam rangka mencapai Misi Kelima yaitu Mewujudkan Peningkatan Ketersediaan Dan Kualitas Infrastruktur, telah dilakukan upaya-upaya dalam pencapaian tujuan meningkatnya ketersediaan, LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 51 kuantitas maupun kualitas infrastruktur kebinamargaan, pengairan dan keciptakaryaanpermukiman serta energi untuk mendukung aktivitas ekonomi, sosial dan budaya, dengan sasaran terbangun dan terpeliharanya infrastruktur kebinamargaan, pengairan, keciptakaryaan permukiman, energi untuk mendorong perekonomian pariwisata dan pengentasan kemiskinan, telah tercapai 62,65 , dengan kategori capaian yaitu Cukup Berhasil. Misi 6 : Mewujudkan Sumber Daya Manusia yang Produktif dan Berdaya Saing. Tujuan : Meningkatnya Kualitas dan Produktivitas Sumberdaya Manusia. Sasaran : Semakin Mudahnya Masyarakat Mengakses Layanan Pendidikan dan Kesehatan yang Bermutu. Indikator : Semakin meningkatnya Indeks Pembangunan Manusia IPM dan Indeks Pembangunan Gender IPG, dengan target : a. Indeks Pembangunan Manusia IPM 70,3 tahun 2011 tercapai 71,17 b. Indeks Pendidikan 74,6 tahun 2011 tercapai 75,31 c. Indeks Kesehatan 72,7 tahun 2011 tercapai 73,72 Dalam rangka mencapai Misi Keenam yaitu Mewujudkan Sumber Daya Manusia yang Produktif dan Berdaya Saing, telah dilakukan upaya-upaya dalam pencapaian tujuan meningkatnya kualitas dan produktivitas sumberdaya manusia, dengan sasaran semakin mudahnya masyarakat mengakses layanan pendidikan dan kesehatan yang bermutu, dengan indikator Semakin meningkatnya Indeks Pembangunan Manusia IPM dan Indeks Pembangunan Gender IPG telah tercapai 73,4 , dengan kategori capaian yaitu Berhasil. LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 52 Misi 7 : Mewujudkan peningkatan pertumbuhan ekonomi yang berbasis pertanian dan pemberdayaan masyarakat perdesaan Tujuan : Meningkatnya kesejahteraan masyarakat yang lebih merata hingga perdesaan Sasaran : Meningkatnya pertumbuhan sektor pertanian dalam arti luas sebagai basis peningkatan industri, perdagangan dan jasa-jasa; serta meningkatnya pertumbuhan sektor potensi pariwisata, pertambangan dan jasa konstruksibangunan yang mengarusutamakan peran UMKM dan koperasi serta pengentasan kemiskinan Indikator : Semakin meningkatnya pertumbuhan ekonomi PDRB, inflasi, pendapatan perkapita dan menurunnya angka pengangguran dan kemiskinan, dengan target : a. PDRB-ADHB tercapai Rp. 35.762.497,97 juta b. PDRB-ADHK tercapai Rp. 15.662.096,52 juta c. Pendapatan Perkapita ADHB tercapai Rp. 14.537.725 juta d. Indeks Daya Beli tercapai 64,49 e. Pertumbuhan Ekonomi tercapai 7 f. Inflasi tercapai 6,05 g. Tingkat Kemiskinan tercapai 11,04 h. Tingkat Pengangguran tercapai 4,1 Dalam rangka mencapai Misi Ketujuh yaitu Mewujudkan Peningkatan Pertumbuhan Ekonomi yang Berbasis Pertanian dan Pemberdayaan Masyarakat Perdesaan, telah dilakukan upaya-upaya dalam pencapaian tujuan meningkatnya kesejahteraan masyarakat yang lebih merata hingga perdesaan, dengan sasaran meningkatnya pertumbuhan sektor pertanian dalam arti luas sebagai basis peningkatan industri, perdagangan dan jasa-jasa; serta meningkatnya pertumbuhan sektor potensi pariwisata, pertambangan dan jasa konstruksibangunan yang mengarusutamakan peran UMKM dan koperasi serta pengentasan LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 53 kemiskinan, dengan indikator Semakin meningkatnya pertumbuhan ekonomi PDRB, inflasi, pendapatan perkapita dan menurunnya angka pengangguran dan kemiskinan telah tercapai 94,4 dengan kategori capaian yaitu Sangat Berhasil Misi 8 : Mewujudkan peningkatan kualitas dan fungsi lingkungan hidup, serta pengelolaan sumberdaya alam yang berkelanjutan Tujuan : Meningkatnya kualitas fungsi lingkungan hidup dan pengelolaan sumber daya alam Sasaran : Semakin terkendalinya perencanaan dan pemanfaatan tata ruang dan pemberian ijin industri yang rentan pencemaran serta semakin meningkatnya pengelolaan sumberdaya alam Indikator : Semakin menurunnya kasus pelanggaran lingkungan, meningkatnya luas lahan yang dihutankan kembali dan penghijauan serta meningkatnya sumber daya alam yang terkelola, dengan target : a. Prosentase perusahaan yang memenuhi baku mutu lingkungan tercapai 59,09 . b. Luas lahan hutan rakyat yang terkelola tercapai 375 Ha. c. Lahan Kritis tercapai 8.794,90 Ha. Dalam rangka mencapai Misi Kedelapan yaitu Mewujudkan Peningkatan Kualitas dan Fungsi Lingkungan Hidup, serta Pengelolaan Sumberdaya Alam yang Berkelanjutan, telah dilakukan upaya-upaya dalam pencapaian tujuan meningkatnya kualitas fungsi lingkungan hidup dan pengelolaan sumber daya alam, dengan sasaran semakin terkendalinya perencanaan dan pemanfaatan tata ruang dan pemberian ijin industri yang rentan pencemaran serta semakin meningkatnya pengelolaan sumberdaya alam, telah tercapai 84 , dengan kategori capaian yaitu Berhasil LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 54 Indikator sasaran secara umum tahun 2011 capaiannya diukur dengan membandingkan capaiannya dengan tahun sebelumnya baik secara kuantitatif maupun kualitatif dengan memperhatikan keberhasilan dan kekurangberhasilan program dan kegiatan yang ada. Ada beberapa indikator sasaran yang secara umum dituangkan dalam dokumen Perencanaan Jangka Menengah Kabupaten Malang yang tingkat capaian setiap tahunnya akan menjadi pola evaluasi dan perencanaan tahun berikutnya. Dengan membandingkan capaian sasaran tahun sekarang dengan tahun sebelumnya diharapkan dapat diketahui tingkat perkembangan baik secara positif maupun negatif terhadap beberapa sasaran yang hendak dicapai. Indikator sasaran secara umum yang dicapai tentunya juga ada kaitannya dengan indikator-indikator pada setiap urusan baik wajib maupun pilihan. Gambaran capaian indikator sasaran secara umum dikaitkan dengan strategi pencapaian Visi dan Misi Kabupaten Malang yang terbagi dalam 7 tujuh strategi dengan beberapa indikator sasaran antara lain: Pertama: Percepatan Pertumbuhan Ekonomi dan Pembangunan Infrastruktur. Keberhasilannya ditunjukkan dengan meningkatnya PDRB ADHB sebesar 13,85 , pertumbuhan ekonomi mencapai sebesar 7,44 , secara gradual menggeser peran sektor primer ke sektor sekunder dan tersier yang menunjukkan semakin menguatnya struktur perekonomian, semakin meningkatnya pertumbuhan investasi, semakin meningkatnya pendapatan perkapita masyarakat atau naik 13,56 , semakin meningkatnya jumlah dan mutu jalanjembatan baik jalan kabupaten maupun jalan desa, irigasi dan fungsi sungai serta sarana dan prasarana permukiman termasuk gedung-gedung pemerintah dan infrastruktur strategis seperti Bandara Abd. Rahman Saleh, Jalan Lintas Selatan, Jalan Lingkar Barat Kota Kepanjen, pelabuhan Perikanan Nusantara Sendang Biru, pusat kegiatan olahraga, Kawasan Agropolitan Poncokusumo dan Minapolitan Wajak. LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 55 Kedua: Peningkatan Pelayanan Publik dan Peningkatan Kapasitas Anggaran. Ditunjukkan dengan semakin meningkatnya kualitas pelayanan publik terutama pelayanan perijinan usaha dan administrasi kependudukan, semakin meningkatnya SKPD yang bersertifikat ISO dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan dan semakin meningkatnya pelayanan air bersih masyarakat, semakin meningkatnya akses masyarakat terhadap penggunaan listrik, begitu juga dengan besaran APBD untuk pendapatan meningkat 13,75 dan belanja meningkat 14,61 dari tahun sebelumnya walaupun secara nilai dan kapasitas masih sangat kecil dibandingkan dengan kebutuhan pembangunan. Ketiga: Pengentasan Kemiskinan dan Pengangguran serta Perbaikan Iklim Ketenagakerjaan. Ditunjukkan dengan semakin tertanganinya masyarakat miskin dengan berbagai program sehingga angka kemiskinan pada tahun 2010 sebesar 11,67 dan akhir tahun 2011 turun menjadi 10,17, meningkatnya tingkat partisipasi angkatan kerja yang pada gilirannya mengurangi pengangguran dimana pada akhir tahun 2011 tingkat pengangguran terbuka tinggal sebesar 4,63 , selain itu tumbuhnya wira usaha baru yang mampu mendorong pertumbuhan dan perkembangan usaha mikro kecil dan menengah serta koperasi yang cukup signifikan. Keempat : Peningkatan Aksessibilitas dan Kualitas Pendidikan dan Kesehatan. Ditunjukkan dengan semakin meningkatnya APK sekolah baik tingkat SDMI, SMPMTs maupun SMASMKMA, semakin baiknya kualitas kelulusan dan semakin baiknya angka penyelesaian sekolah. Begitu juga keberhasilan di bidang kesehatan diindikasikan dengan semakin tersedianya layanan kesehatan baik rumah sakit, puskesmas maupun posyandu dan semakin meningkatnya angka harapan hidup. Kelima : Peningkatan Kualitas Kehidupan Politik serta Penegakan Hukum dan Hak Asasi Manusia. Keberhasilannya ditunjukkan dengan semakin meningkatnya kesadaran aparatur dan masyarakat terhadap kententuan dan perundang-undangan yang berlaku, semakin berkurangnya angka kriminalitas baik dari segi jumlah maupun kualitas LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 56 kriminal, semakin baiknya penyelenggaraan pemilihan umum baik kepala daerah dan wakil Kepala daerah maupun kepala desa. Keenam : Peningkatan Kesalehan Sosial Dalam Beragama dan Sosial Budaya. Keberhasilannya ditunjukkan dengan tidak terjadinya konflik antar umat beragama, semakin membaiknya pelayanan jamaah haji dan semakin meningkatnya jumlah jamaah haji Kabupaten Malang, semakin meningkatnya kegiatan keagamaan baik yang dilaksanakan oleh pemerintah maupun oleh masyarakat, semakin baiknya sarana ibadah, semakin meningkatnya kesadaran akan pentingnya penanggulangan terhadap kekerasan dalam rumah tangga KDRT dan semakin meningkatnya kepedulian terhadap penyandang masalah kesejahteraan sosial PMKS, semakin meningkatnya kegiatan kesenian dan budaya lokal Malangan. Ketujuh : Optimalisasi Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Pelestarian Fungsi Lingkungan Hidup. Keberhasilannya diindikasikan dengan semakin meningkatnya kegiatan pertambangan terutama galian C dan pemanfaatan air bawah tanah dan air permukaan, semakin meningkatnya program penghijauan dan konservasi dan semakin meningkatnya kepatuhan pengusaha terhadap pencemaran lingkungan. D. Dasar Hukum Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Kabupaten Malang dilaksanakan dengan berlandaskan pada dasar hukum sebagai berikut : 1. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas dari Korupsi, Kolusi dan Nepotisme; 2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara; 3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 57 4. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional; 5. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah, sebagaimana telah diubah untuk kedua kalinya dengan Undang- Undang Nomor 12 Tahun 2008; 6. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pusat dan Daerah; 7. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah; 8. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2006 tentang Pelaporan Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah; 9. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 38 Tahun 2007 Tentang Pembagian Urusan Pemerintahan Antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi dan Pemerintahan Daerah KabupatenKota; 10. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 2007 tentang Pedoman Organisasi Perangkat Daerah; 11. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor: PER09M.PAN52007 tentang Pedoman Umum Penetapan Indikator Kinerja Utama di Lingkungan Instansi Pemerintah; 12. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 29 Tahun 2010 tentang Pedoman Penyusunan Penetapan Kinerja dan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah; 13. Keputusan Kepala Lembaga Administrasi Negara LAN Nomor: 239IX682003 tentang Perbaikan Pedoman Penyusunan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah; 14. Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 1 Tahun 2008 tentang Organisasi Perangkat Daerah. 15. Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 9 Tahun 2011 tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Malang Tahun Anggaran 2011; LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 58 16. Peraturan Bupati Malang Nomor 27 Tahun 2011 tentang Penjabaran Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Malang Tahun Anggaran 2011. E. Sistematika Kata Pengantar Ringkasan Eksekutif Daftar Isi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Maksud dan Tujuan C. Gambaran Umum 1. Letak Geografis 2. Letak Topografis 3. Pembagian Wilayah Administrasi 4. Organisasi Perangkat Daerah 5. Sumber Daya Manusia Aparatur 6. Capaian Kinerja Pemerintah Kabupaten Malang Tahun 2011 D. Dasar Hukum F. Sistematika

BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA

A. Perencanaan Strategis 1. Visi 2. Misi 3. Tujuan, Sasaran, Kebijakan dan Program B. Perjanjian Kinerja

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA

A. Tanggung Jawab Pengumpulan Data Kinerja B. Pengukuran Capaian Kinerja C. Capaian Kinerja D. Akuntabilitas Keuangan LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 59 E. Kemajuan Pencapaian Target Jangka Menengah F. Permasalahan dan Strategi Pemecahan Masalah

BAB IV PENUTUP LAMPIRAN – LAMPIRAN

BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA

A. Perencanaan Strategis

Perencanaan strategis merupakan suatu proses yang berorientasi pada hasil yang ingin dicapai selama kurun waktu 1 satu sampai dengan 5 lima tahun secara sistematis dan berkesinambungan dengan memperhitungkan potensi, peluang, dan kendala yang ada atau yang mungkin timbul. Proses ini menghasilkan suatu Rencana Strategis Instansi Pemerintah, yang setidaknya memuat visi, misi, tujuan, sasaran, strategi, LAKIP Kabupaten Malang Tahun 2012 60 kebijakan, dan program serta ukuran keberhasilan dan kegagalan dalam pelaksanaannya sebagaimana tertuang dalam Keputusan Kepala Lembaga Administrasi Negara Nomor: 239IX682003 tentang Perbaikan Pedoman Penyusunan Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah. Sedangkan Perencanaan Strategis sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional disebut Rencana Pembangunan Jangka Menengah, yang selanjutnya disingkat RPJM yang merupakan dokumen perencanaan untuk periode 5 lima tahun, berdasarkan Pasal 5 Undang- undang Nomor 25 Tahun 2004 ayat 1 RPJM Daerah merupakan penjabaran dari visi, misi, dan program Kepala Daerah yang penyusunannya berpedoman pada RPJP Daerah dan memperhatikan RPJM Nasional, memuat arah kebijakan keuangan Daerah, strategi pembangunan Daerah, kebijakan umum, dan program Satuan Kerja Perangkat Daerah, lintas Satuan Kerja Perangkat Daerah, dan program kewilayahan disertai dengan rencana-rencana kerja dalam kerangka regulasi dan kerangka pendanaan yang bersifat indikatif. Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah RPJMD Kabupaten Malang sebagaimana tertuang dalam Peraturan Daerah Kabupaten Malang Nomor 2 Tahun 2011 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Malang Tahun 2010-2015 merupakan dokumen Perencanaan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Malang Tahun 2010-2015 yang memuat Visi, Misi, Tujuan, Strategi dan