Pengujian Hipotesis METODE PENELITIAN

Maharani Ratih, 2014 Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Sinektik Terhadap Hasil Belajar Siswa Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Keterangan: : rata-rata skor gain kelompok eksperimen : rata-rata skor gain kelompok kontrol : jumlah siswa kelas eksperimen : jumlah siswa kelas eksperimen : varians skor kelompok eksperimen : varians skor kelompok kontrol Kemudian t hitung di hubungkan dengan t tabel. Cara hitung menghubungkannya adalah sebagai berikut: 1. Menentukan derajat kebebasan dk = N 1 + N 2 -2 2. Melihat tabel distribusi t untuk tes satu skor pada taraf signifikasi tertentu misalnya pada taraf 0,005 atau tingkat kepercayaan 95 sehingga akan diperoleh nilai t dari Tabel distribusi t dari Tabel distribusi t dengan persamaan t tabel = t 1- dk . bila nilai t untuk dk yang diinginkan tidak ada pada tabel, maka dilakukan proses interpolasi. Dengan hipotesis uji sebagai berikut : H 0 : Tidak ada perbedaan hasil belajar siswa antara kelompok Eksperimen yang menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif tipe Sinektik dengan Kelompok Kontrol yang menggunakan Model Pembelajaran Berpikir Induktif pada Kompetensi Dasar Melakukan Prosedur Administrasi Kompetensi Dasar Mengidentifikasi Dokumen- Dokumen Kantordi Kelas X AP SMK Bina Wisata Lembang. Maharani Ratih, 2014 Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Sinektik Terhadap Hasil Belajar Siswa Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu : Ada Perbedaan Hasil Belajar Siswa antara Kelompok Eksperimen yang Menggunakan Model Pembelajaran Sinektik dengan Kelompok Kontrol yang Menggunakan Model Pembelajaran Berpikir Induktif Pada Melakukan Prosedur Administrasi di Kelas X AP SMK Bina Wisata Lembang. Kriteria pengambilan keputusan untuk uji perbedaan dua rata-rata adalah sebagai berikut : Apabila nilai maka ditolak dan diterima. Maharani Ratih, 2014 Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Sinektik Terhadap Hasil Belajar Siswa Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Kesimpulan yang penulis peroleh dari hasil penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Adanya peningkatan hasil belajar kelas eksperimen yang menggunakan model pembelajaran Sinektik dengan hasil uji beda tidak bermakna atau tidak meningkat signifikan, berdasarkan hasil uji gain termasuk dalam klasifikasi rendah, siswa lebih menikmati pembelajaran karena siswa ikut serta dalam kegiatan membuat analogi, hal ini dapat meningkatkan kreativitas, tetapi siswa kurang memahami fakta-fakta dan keterampilan mengenai bahan ajar. 2. Adanya peningkatan hasil belajar kelas kontrol yang menggunakan model pembelajaran Berpikir Induktif dengan hasil uji beda tidak bermakna atau tidak meningkat signifikan, berdasarkan hasil uji gain termasuk dalam klasifikasi tinggi, siswa lebih memahami mengenai fakta-fakta karena siswa diberi data mentah yang asli, hal ini dapat meningkatkan pengetahuan skill siswa memahami bahan ajar. 3. Adanya perbedaan hasil belajar antara model Sinektik dengan model Berpikir Induktif pada Standar Kompetensi Melakukan Prosedur Administrasi di SMK Bina Wisata Lembang, hasil uji beda kedua kelas tersebut bermakna atau meningkat signifikan, berdasarkan hasil uji gain termasuk kategori tinggi, Maharani Ratih, 2014 Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Sinektik Terhadap Hasil Belajar Siswa Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu namun siswa kelas eksperimen lebih menikmati pembelajaran dibandingkan kelas kontrol, hal ini disebabkan karena model sinektik lebih mengutamakan keaktifan siswa berimajinasi secara luas.

5.2 Saran

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan oleh pihak-pihak terkait baik itu pihak sekolah, guru maupun pembaca, apabila akan menerapkan model pembelajaran tipe sinektik dalam standar kompetensi melakukan prosedur administrasi diantaranya: 1. Model pembelajaran Sinektik dapat diterapkan dalam pembelajaran karena membantu guru untuk menghilangkan kejenuhan siswa saat pembelajaran. Kelemahan dari model ini yaitu siswa kurang memahami fakta-fakta dan keterampilan mengenai bahan ajar, model pembelajaran Sinektik dapat dikombinasikan dengan model pembelajaran lain agar kelemahan dalam pembelajaran dapat teratasi. 2. Model pembelajaran berpikir induktif dapat diterapkan agar siswa dapat meningkatkan kemampuan berpikir induktif. Kelemahan dari model ini dapat diatasi dengan menambahkan inovasi dalam proses pembelajaran agar lebih menarik dan tidak monoton. 3. Kedua model tersebut akan efektif, apabila diterapkan oleh guru dan siswa dalam proses pembelajaran serta bekerjasama dengan aktif mengikuti tahapan dari masing-masing model pembelajaran, agar dapat memberikan hasil belajar yang memuaskan untuk guru dan siswa.

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE TYPE LEARNING TOGETHER DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA STANDAR KOMPETENSI MELAKUKAN PROSEDUR ADMINISTRASI : Studi Kuasi Eksperimen Pada Kelas X Program Keahlian Administrasi Perkantoran di SMK W

0 0 59

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERPIKIR INDUKTIF TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA : Studi Kuasi Eksperimen Pada Standar Kompetensi Melakukan Prosedur Administrasi Pada Program Keahlian Administrasi Perkantoran Kelas X di SMK Sangkuriang 1 Cimahi Tahun

0 2 51

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TEKNIK MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA STANDAR KOMPETENSI PROSEDUR ADMINISTRASI :Studi Kuasi Eksperimen Pada Kelas X Program Keahlian Administrasi Perkantoran di SMK Bina Warga Lemahabang Cireb

0 3 36

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TEKNIK MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA STANDAR KOMPETENSI PROSEDUR ADMINISTRASI : Studi Kuasi Eksperimen Pada Kelas X Program Keahlian Administrasi Perkantoran di SMK Bina Warga Lemahabang Cire

0 0 48

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MNEMONIC TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA : Studi Kuasi Eksperimen Pada Standar Kompetensi Melakukan Prosedur Administrasi Pada Program Keahlian Administrasi Perkantoran Kelas X di SMK Bina Wisata Lembang Tahun Ajaran 201

1 3 44

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN ADVANCE ORGANIZER TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA : Studi Kuasi Eksperimen Pada Standar Kompetensi Melakukan Prosedur Administrasi Pada Program Keahlian Administrasi Perkantoran Kelas XI di SMK Pasundan 1 Bandung Tahun A

0 2 55

PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA KELAS X PROGRAM ADMINISTRASI PERKANTORAN PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI SMK BINA WISATA LEMBANG.

0 1 28

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA : Studi Eksperimen Pada Standar Kompetensi Mengelola Pertemuan/Rapat Pada Program Keahlian Administrasi Perkantoran Di SMK Pasundan Putra Cimahi.

0 1 43

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF UNTUK STANDAR KOMPETENSI MELAKUKAN PROSEDUR ADMINISTRASI KELAS X PROGRAM KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN.

0 0 180

PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA KELAS X PROGRAM ADMINISTRASI PERKANTORAN PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF DI SMK BINA WISATA LEMBANG - repository UPI

0 0 12