Kerangka Berfikir Sistematika Laporan

Andry P.Tondang : Pancing Football Stadium Green Stadium, 2009. USU Repository © 2009 b. Sarana infrastrutur seperti kondisi jalan harus dalam kondisi baik sehingga tidak menjadi permasalahan yang menghambat terpenuhinya persyaratan untuk pengadaan proyek ini c. Kondisi perekonomian di Indonesia khususnya Kota Medan menjadi lebih baik sehingga permasalahan dana tidak menjadi hambatan d. Pemerintah Daerah Kota Medan memutuskan untuk memakai kembali Stadion Teladan untuk mejamu tim – tim lawan di Divisi yang digelutinya, karena Stadion Teladan sudah memenuhi syarat yang di keluarkan oleh Badan Liga Indonesia e. Manajemen dan organisasi persepak bolaan nasional tumbuh semakin profesional

1.7 Kerangka Berfikir

Dalam proses perancangan sebaiknya kita bergerak dari kerangka berfikir dimana dapat terlihat latar balakang kasus proyek, tujuan yang ingin dicapai, permasalahan yang timbul, analisa hingga konsep perancangan yang mengeluarkan desain perancangan sebagai output. Andry P.Tondang : Pancing Football Stadium Green Stadium, 2009. USU Repository © 2009 F eed bac k eed bac k JUDUL PROYEK dan TEMA Judul Proyek : The New Teladan Tema : Green Stadium LATAR BELAKANG KASUS • Jumlah penduduk besar prestasi minim • Prasarana minim, prestasi tidak berkembang • Kapasitas dan standard Stadion Teladan kurang • Standard BLI tentang stadion yang layak LATAR BELAKANG TEMA • Kebutuhan akan stadion dengan system ramah lingkungan • Maraknya isu Global Warming MAKSUD • Menciptakan wadah untuk pertandingan sepak bolal tingkat nasional dan internasional • Memanfaatkan aktifitas stadon dengan menambahkan fasilitas komersil sebagai sumber pendapatan daerah • Wadah tempat pelatihan sepak bola PERMASALAHAN • Mengekspresikan banngunan • Menciptakan bangunan yang menimbulkan terciptanya kenyamanan konsumen • Menciptakan hubungan baik, fasilitas yang ada didalam bangunan • Bentuk dan kapasitas bangunan PENGUMPULAN DATA STUDI LITERATUR dan STUDI BANDING • Fasilitas utama dan pendukung • Kajian tema dengan bentuk bangunan STUDI SITE • Ukuran site • Peraturan pemerintah • Sempadan bangunan • Batas bangunan • Potensi Andry P.Tondang : Pancing Football Stadium Green Stadium, 2009. USU Repository © 2009

1.8. Sistematika Laporan

BAB 1 Pendahuluan

Menceritakan latar belakang proyek ini, maksud dan tujuan yang ingin dicapai, kemunginan masalah yang akan timbul dalam perancangan, pendekatan-pendekatan, lingkup kajian, kerangka berfikir dan sistematika laporan

BAB 2 Deskripsi Proyek

Merupakan gambaran umum mengenai tinjauan teoritis dari proyek yaitu tentang The New Teladan beserta prinsip, tipe dan karateristik. Dijelaskan pula tinjauan terhadap kota medan secara fisik, geografis serta arah pengembangan kota Medan itu sendiri. Deskripsi kasus proyek, kelayakan proyek, pemilihan lokasi dan studi banding proyek sejenis.

BAB 3 Elaborasi Dan Interpretasi Tema

Merupakan gambaran umum tema proyek serta latar belakang pemilihan tema. Selanjutnya interpretasi tema terhadap konsep