Menentukan Besarnya Kebutuhan Modal Kerja

a. Pembelian effek marketable securities secara tunai. b. Pembelian tunai barang dagangan atau bahan-bahan lainnya.

c. Perubahan suatu bentuk piutang kebentuk piutang yang lain, seperti

piutang dagang account receivable menjadi piutang wesel notes receivable.

F. Menentukan Besarnya Kebutuhan Modal Kerja

Menurut Riyanto 2000 : 56. besar kecilnya kebutuhan modal kerja tergantung kepada 2 dua faktor yaitu : 1. Metode Keterikatan Dana Menentukan keterikatan modal kerja denagn metode ini, maka perlu diketahui 2 dua faktor yang mempengaruhinya, yaitu : a. Periode terikatnya modal kerja b. Pengeluaran kas setiap hari Periode terikatnya modal kerja merupakan waktu yang diperlukan mulai dari kas ditanamkan pada komponen-komponen atau elemen-elemen modal kerja sampai menjadi kas kembali. 2. Metode Perputaran Modal Kerja Berdasarkan metode ini maka besarnya kebutuhan modal kerja ditentukan oleh perputaran dari komponen-komponen elemen-elemen modal kerja yaitu perputaran kas, perputaran piutang dan perputaran persediaan. Perputaran kas merupakan berputarnya kas menjadi kas kembali. Seperti halnya perputaran modal kerja, maka yang dimaksud dengan kas berputar satu kali berarti sejak kas tersebut digunakan untuk proses produksi barang dan jasa dan akhirnya Harry Wijaya Hutasuhut : Analisis Kebutuhan Modal Kerja Pada UD. No Brand T-Shirt Shop Medan, 2007 USU e-Repository © 2008 menjadi kas kembali. Demikian pula perputaran piutang dan persediaan, yaitu waktu yang diperlukan dari piutang atau persediaan menjadi piutang atau persediaan kembali. Harry Wijaya Hutasuhut : Analisis Kebutuhan Modal Kerja Pada UD. No Brand T-Shirt Shop Medan, 2007 USU e-Repository © 2008

BAB III ANALISIS DAN EVALUASI

Modal Kerja UD. No Brand T-Shirt Shop Medan Dari laporan keuangan pada UD. No Brand T-Shirt Shop Medan dapat dianalisis modal kerja perusahaan dengan menggunakan konsep modal kerja yang umu digunakan , yakni : Tabel 4 UD. No Brand T-Shirt Shop Medan Laporan Aktiva Lancar, Pendapatan, Kewajiban Lancar Dan Laba Bersih Untuk Tahun 31 Desember 2004 – 31 Desember 2006 dalam Rupiah Keterangan 2004 2005 2006 Aktiva Lancar: Kas dan Bank Perlengkapan Persediaan Piutang Sewa di bayar dimuka Jumlah Aktiva Lancar Pendapatan usaha Pendapatan Penjualan Pendapatan Lain-lain Total Pendapatan Kewajiban Lancar Hutang Lancar Total Kewajiban Lancar Laba Bersih 28.200.000 1.200.000 7.900.000 780.000 9.000.000 47.080.000 220.000.000 28.000.000 248.000.000 46.000.000 46.000.000 33.284.000 30.500.000 1.125.000 8.000.000 750.000 10.000.000 50.375.000 232.500.000 30.000.000 262.500.000 44.000.000 44.000.000 65.484.000 55.000.000 1.500.000 8.200.000 1.000.000 11.000.000 76.700.000 325.500.000 31.500.000 357.000.000 47.200.000 47.200.000 83.284.000 Sumber : UD. No Brand T-Shirt Shop Medan Data yang diolah Harry Wijaya Hutasuhut : Analisis Kebutuhan Modal Kerja Pada UD. No Brand T-Shirt Shop Medan, 2007 USU e-Repository © 2008