Metode Penilaian Persediaan PENUTUP

piutang dalam periode diskon Sales discounts Accounts receivable Sales discounts Accounts receivable Rumah Sakit Umum Daerah Porsea menggunakan sistem pencatatan persediaan perpetual. Pihak rumah sakit beralasan menggunakan sistem pencatatan tersebut karena jenis obat-obatan di Rumah Sakit Umum Daerah Porsea yang beragam jenis sehingga diperlukan suatu sistem pencatatan yang dapat memberikan informasi tentang persediaan obat-obatan baik dalam jumlah unit, harga perolehan per unit dan total nilai persediaan yang dimiliki. Perputaran persediaan yang cukup cepat harus senantiasa dicatat untuk memudahkan kepala intalasi farmasi mengantisipasi kehabisan persediaan obat- obatan tertentu.

E. Metode Penilaian Persediaan

Metode FIFO menganggap bahwa harga pokok dari barang-barang yang pertama kali dibeli akan merupakan barang yang dijual pertama kali. Metode ini menganggap persediaan akhir dinilai dengan harga pokok pembelian yang paling akhir. Metode ini juga mengasumsikan bahwa barang yang terjual karena pesanan adalah barang yang mereka beli. Barang-barang yang dibeli pertama adalah barang-barang pertama yang dijual san barang-barang sisa di tangan persediaan akhir diasumsikan untuk biaya akhir. Metode ini konsisten dengan arus biaya aktual, sejak pemilik barang dagang mencoba untuk menjual persediaan lama pertama kali. FIFO merupakan metode yang paling luas digunakan dalam Universitas Sumatera Utara persediaan. Metode FIFO seringkali tidak nampak secara langsung pada aliran fisik dari barang tersebut karena pengambilan barang dari gudang lebih didasarkan pada pengaturan barangnya. Dengan demikian, metode FIFO lebih nampak pada perhitungan harga pokok barang. Metode FIFO biaya yang digunakan untuk membeli barang pertama kali akan dikenal sebagai Cost of Goods Sold COGS. Untuk perhitungan harga maka digunakan harga dari stok barang dari transaksi yang terdahulu. http:iffahadm.multiply.comjournalitem4 , pukul 12:30 WIB. Contoh : Tabel 3. Kartu Persediaan Barang Dagangan dengan Metode FIFO KARTU PERSEDIAAN BARANG DAGANGAN Nama : Barang Dagangan M Satuan : Buah MasukDibeli KeluarDijual Sisa Tanggal Ket Q P Jlh Q P Jlh Q P Jlh Jan.1,84 Persediaan awal 200 80 16.000 Jan.5,84 Pembelian 300 75 22.500 200 300 80 75 16.000 22.500 Jan.8,84 Penjualan 200 200 80 75 16.500 15.000 100 75 7.500 Jan.10,84 Pembelian 700 90 63.000 100 700 75 90 7.500 63.000 Jan.15.84 Penjualan 100 75 7.500 Universitas Sumatera Utara 500 90 45.000 200 90 18.000 Jan.21,84 Pembelian 400 95 38.00 200 400 90 95 18.000 38.000 Jan.28,84 Penjualan 200 100 90 95 18.000 9.500 300 95 28.500 Keterangan : Q : Kuantitas P : Harga Rp Jlh : Jumlah Jurnal : Tanggal Keterangan D K Jan. 5 Persediaan barang dagang Hutang dagang Rp. 22.500 Rp. 22.500 Jan. 8 Piutang dagang Penjualan Harga pokok penjualan Persediaan barang dagang 60.000 31.000 60.000 31.000 Jan. 10 Persediaan barang dagang Hutang dagang 63.000 63.000 Jan. 15 Piutang dagang Penjualan Harga pokok penjualan Persediaan barang 96.000 52.500 96.000 52.500 Universitas Sumatera Utara dagang Jan. 21 Persediaan barang dagang Hutang dagang 38.000 38.000 Jan. 28 Piutang dagang Penjualan Harga pokok penjualan Persediaan barang dagang 46.500 27.500 46.500 27.500 Rumah Sakit Umum menggunakan sistem penilaian First-In, First-Out FIFO yaitu metode penilaian yang mengasumsikan bahwa unit yang terjual adalah unit yang berumur paling tua yang ada di tangan. Rumah Sakit Umum Daerah Porsea juga mempunyai salah satu alasan mengapa menggunakan metode ini yaitu untuk menghindari masa kedaluarsa obat-obatan yang berada di gudang. Dengan demikian, Rumah Sakit Umum Daerah Porsea membuat kartu persediaannya yang berguna untuk mengetahui jumlah unit dari persediaan obat, harga pokoknya, dan nilai dari persediaan tersebut setiap saat. Peneliti beranggapan bahwa penilaian persediaan obat-obatan yang digunakan oleh Rumah Sakit Umum Daerah Porsea telah dilakukan dengan baik. Suatu kesalahan dalam penilaian persediaan obat pada akhir periode akuntansi akan mengakibatkan salahnya jumlah aktiva lancar, jumlah nilai seluruh aktiva, besar modal pemilik dan dengan sendirinya juga juga laporan-laporan keuangan yang dibuat pada akhir periode akuntansi itu, seperti neraca dan perhitungan rugi- Universitas Sumatera Utara laba. Kesalahan tersebut juga akan mempengaruhi laporan-laporan keuangan periode akuntansi berikutnya. Seto, Soerjono dan N, Yunita, 2002:100. Rumah Sakit Umum Daerah Porsea menentukan harga pokok penjualan dengan metode perpetual. RSUD Porsea menentukan harga pokok penjualan dengan ketentuan khusus seperti perhitungan di bawah ini : a Untuk jenis obat dengan harga dibawah Rp. 50.000 Harga pembelian dari distributor + PPN 10 + 15 keuntungan, b Untuk jenis obat dengan harga di atas Rp. 50.000 Harga pembelian dari distributor + PPN 10 + 10 keuntungan. Penghitungan harga pokok penjualan dengan metode FIFO dapat di hitung seperti perhitungan di bawah ini : Tabel 4. Penghitungan harga pokok penjualan menggunakan metode FIFO Dalton Company Metode Identifikasi Khusus Harga Pokok Penjualan Jumlah Unit Biaya Unit Total Biaya HPP : 1 Januari 200 10 2.000 23 Maret 300 12 3.600 15 Juli 500 11 5.500 Total HPP 700 7.800 Catatan : HPP : Harga pokok penjualan Universitas Sumatera Utara Perhatikan bahwa hanya 200 unit dari kelompok 15 Julinyang terjual, 300 unit yang tersisa dari kelompok tersebut diasumsikan sebagai persediaan akhir. FIFO dapat di dukung sebagai sebuah pendekatan yang logis dan realistis terhadap arus biaya ketika identifikasi biaya spesifik tidak memungkinkan atau tidak praktis untuk dilakukan. FIFO mengasumsikan arus biaya yang sangat parallel dengan arus barang yang terjual secara fisik. FIFO memberikan kesempatan kecil untuk manipulasi keuntungan karena pemberian biaya ditentukan oleh pesanan di mana biaya terjadi. Sebagai tambahan, dengan FIFO unit yang tersisa pada persediaan akhir adalah unit yang paling akhir dibeli, sehingga biaya yang dilaporkan akan hampir sama dengan biaya pergantian akhir periode end-of-period replacement cost. Skousen, Earl. K, James. D, Stice. 2001:527.

F. Penyajian Persediaan dalam Laporan Keuangan