Pengujian Hipotesis Teknik Analisis Data

2. Hasil belajar Ekonomi pada siswa yang berpikir konvergen yang

pembelajarannya menggunakan model pembelajaran Scaffolding lebih tinggi dibandingkan yang pembelajarannya menggunakan model pembelajaran Problem Based Instruction. Hal ini ditunjukkan dengan hasil intervolasi didapat t tabel dengan dk = 19 + 25 – 2 = 42, dan Sig. α 0.05 maka diperoleh 2,0105 hasil intervolasi, dengan demikian t hitung t tabel atau 6,577 2,0105, dan nilai sig. 0,000 0,05. Hasil belajar pada siswa yang berpikir konvergen 39,77 lebih tinggi menggunakan model pembelajaran Scaffolding dibandingkan dengan cara berpikir konvergen 33,38 lebih rendah menggunakan model pembelajaran PBI.

3. Hasil belajar Ekonomi pada siswa yang berpikir divergen yang

pembelajarannya menggunakan model pembelajaran Scaffolding lebih rendah dibandingkan yang pembelajarannya menggunakan modelpembelajaran Problem Based Instruction. Hal ini ditunjukkan dengan hasil intervolasi didapat t tabel dengan dk = 24 + 17 – 2 = 39, dan Sig. α 0.05 maka diperoleh 2,0315 hasil intervolasi, dengan demikian t hitung t tabel atau 4,481 2,0315, dan nilai sig. 0,000 0,05. Hasil belajar pada siswa yang berpikir divergen 38,14 lebih rendah dengan menggunakan model pembelajaran Scaffolding daripada hasil belajar siswa yang berpikir divergen 39,55 lebih tinggi dengan menggunakan model pembelajaran PBI. 4. Hasil belajar siswa yang berpikir divergen lebih rendah dan konvergen lebih tinggi yang diajarkan dengan model pembelajaran kooperatif tipe Scaffolding pada mata pelajaran Ekonomi. Hal ini ditunjukkan dengan hasil intervolasi didapat t tabel dengan dk = 24 + 19 – 2 = 41, dan Sig. α 0.05 maka diperoleh 2,0105 hasil intervolasi, dengan demikian t hitung t tabel atau 3,843 2,0105, dan nilai sig. 0,000 0,05. Hasil belajar siswa yang berpikir divergen 38,14 lebih rendah daripada cara berpikir konvergen 39,77 dengan menggunakan model pembelajaran scaffolding. 5. Hasil belajar siswa yang berpikir divergen lebih tinggi dan konvergen lebih rendah yang diajarkan dengan model pembelajaran kooperatif tipe Problem Based Instruction pada mata pelajaran Ekonomi. Hal ini ditunjukkan dengan hasil perhitungan daftar tabel didapat t tabel dengan dk = 17 + 25 – 2 = 40, dan Sig. α 0.05 maka diperoleh 2,021, dengan demikian t hitung t tabel atau 4,522 2,021, dan nilai sig. 0,000 0,05. Hasil belajar siswa yang berpikir divergen 39,55 lebih tinggi daripada cara berpikir konvergen 33,38 dengan menggunakan model pembelajaran PBI. 6. Perbedaan hasil belajar siswa yang berpikir divergen dan konvergen. Hal ini ditunjukkan dengan diperoleh koefisien F hitung sebesar 5,642 dengan tingkat Signifikansi sebesar 0.020 0.05. Hasil belajar siswa yang berpikir divergen 71,75 lebih tinggi daripada cara berpikir konvergen 61,16. 7. Adanya interaksi model pembelajaran Scaffolding dan Problem Based Instruction dengan Cara Berpikir Divergen dan Konvergen terhadap hasil belajar Ekonomi. Hal ini ditunjukkan dengan diperoleh koefisien F hitung sebesar 19,626 dengan tingkat Signifikansi sebesar 0.000 0.05. Interaksi adalah pengaruh yang saling berkaitan antara model pembelajaran dengan cara berpikir terhadap hasil belajar ekonomi siswa.

B. Saran

Berdasarkan penelitian tentang hasil belajar ekonomi melalui model pembelajaran kooperatif tipe Scafffolding dan PBI Problem Based Introduction dengan memperhatikan cara berpikir siswa, maka peneliti menyarankan: 1. Hendaknya untuk mencapai tujuan khusus pembelajaran, sebaiknya para guru dapat memilih model pembelajaran PBI. Hal ini dapat menumbuhkan antusias siswa dalam pembelajaran sehingga siswa lebih aktif dan hasil belajar pun akan meningkat. 2. Sebaiknya, jika siswa dalam kelas memiliki cara berpikir konvergen dalam pembelajaran bisa menerapkan model pembelajaran Scaffolding. karena siswa yang belum mengerti bisa berdiskusi dengan kelompoknya. 3. Sebaiknya, siswa yang memiliki cara berpikir divergen dalam pembelajaran dapat menerapkan model pembelajaran PBI, karena dapat menggali potensi peserta didik. DAFTAR PUSTAKA Afrizon, Renol.2012.Peningkatan Perilaku Berkarakterdan KeterampilanBerpikir Kritis Siswa Kelas IX MTsN MODEL Padangpada Mata Pelajaran IPA- Fisika Menggunakan ModelProblem Based Instruction.Universitas Negeri Padang Arends. Jenis-jenis pembelajaaran kooperatif. www.kajianpustaka.comjenis-jenis-pembelajaran-kooperatif Arikunto, Suharsimi. 2009. Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta Arikunto, Suharsimi. 2006. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT. Bumi Aksara Bowell Kemp.2002. http:uchihamadara5321.blogspot.com201201guilford-dan-pandangan- psikometrik.html?m=1 Cohen. 1976. http:uchihamadara5321.blogspot.com201201guilford-dan-pandangan- psikometrik.html?m=1 Crowl et al. 1997. http:uchihamadara5321.blogspot.com201201guilford-dan-pandangan- psikometrik.html?m=1 Dimyati dan Mudjiono. 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta. Djamarah, Syaiful Bahri. 2006.Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta Djamarah, S. B dan Zain, A. 2006. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta Gagne, Robert M. 2000. The Conditioning of Learning. http:joegolan.wordpress.com20090413pengertian-belajar Garret, Henry E. Pengertian dan Tujuan Belajar. http:neparasi.blogspot.com201210pengertian-dan-tujuan-dari-belajar-dan.html Garry. 1970. http:uchihamadara5321.blogspot.com201201guilford-dan-pandangan- psikometrik.html?m=1

Dokumen yang terkait

STUDI KOMPARATIF ANTARA MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DAN MODEL PEMBELAJARAN TRADISIONAL DENGAN MEMPERHATIKAN MINAT BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI (Studi Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 12 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2011/2012

2 15 287

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR EKONOMI DENGAN MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) DAN PROBLEM BASED INSTRUCTION (PBI) DENGAN MEMPERHATIKAN MOTIVASI BERPRESTASI (Studi Pada Siswa Kelas X SMA Negeri 9 B

0 8 90

STUDI KOMPARATIF HASIL BELAJAR EKONOMI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING DENGAN MEMPERHATIKAN SIKAP SISWA TERHADAP MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 13 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2

0 2 108

STUDI KOMPARATIF HASIL BELAJAR EKONOMI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING DENGAN MEMPERHATIKAN SIKAP SISWA TERHADAP MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 13 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2

0 5 107

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) DAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) DENGAN MEMPERHATIKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 22 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELA

0 7 98

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH DAN TALKING STICK DENGAN MEMPERHATIKAN SIKAP TERHADAP MATA PELAJARAN

0 6 85

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) DAN TIPE PROBLEM BASED LEARNING (PBL) DENGAN MEMPERHATIKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 NEGARA BATIN TAHUN PE

1 15 101

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN EKONOMI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING DENGAN MEMPERHATIKAN MOTIVASI SISWA TERHADAP MATA PELAJARAN EKONOMI PADA SISWA KELAS X SMA MUHAMMADIYAH 2 BANDAR LAMPU

0 3 99

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR EKONOMI DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE DAN PROBLEM BASED LEARNING DENGAN MEMPERHATIKAN SIKAP SISWA TERHADAP MATA PELAJARAN PADA SISWA KELAS X SMA KEMALA BHAYANGKARI KOTABUMI TAHUN PELAJARAN 2015/201

0 7 90

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED INTRODUCTION (PBI) DAN MODEL PEMBELAJARAN JIGSAW (MODEL TIM AHLI) PADA MATA PELAJARAN PKN KELAS X SMA METHODIST LUBUK PAKAM SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2011/20.

0 1 17