Teknik Pengumpulan Data METODOLOGI PENELITIAN

F. Instrumen Penelitian

Instrumen penelitian adalah alat yang digunakan untuk mengukur pelaksanaan penelitian. Menurut Freir and Cuning Ham dalam Muhajir 1997;58 Menyatakan bahwa “Alat untuk ukur instrument dalan PTK dikatakan valid bila tindakan itu memegang aplikatif dan dapat berfungsi untuk memecahkan masalah yang dihadapi”. Alat ukur itu berupa indikator-indikator dari penilaian keterampilan gerak dasar lompat jauh gaya jongkok, bentuk indikatornya terdiri dari tahap awalan, tolakan, sikap di udara dan tahap mendarat IAAF :2000 dengan sistem penilaian jika siswa memenuhi setiap aspek pelaksanaan pembelajaran di atas maka siswa mendapat nilai 1-3. Instrument dapat dilihat pada lampiran 1 halaman 43.

G. Teknik Analisis Data

Setelah data terkumpul dari tindakan di setiap siklus, selanjutnya data dianalis melalui tabulasi, prosentase dan normatif. Untuk melihat kualitas hasil tindakan disetiap siklus dengan rumus Subagio 1991:107 dalam Surisman, 1997 sebagai berikut : 敤 = 100 Keterangan : P : prosentase keberhasilan f : jumlah gerakan yang dilakukan dengan benar N : jumlah siswa yang mengikuti tes Bila hasil perhitungan meningkat 50 ke atas maka tindakan yang dilakukan dinyatakan berhasil

V. KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian, maka simpulan dari penelitian ini adalah: 1. Dengan penggunaan alat bantu modifikasi berupa keset, kardus dan matrass pada siklus pertama dapat meningkatkan keterampilan gerak dasar lompat jauh gaya jongkok siswa Kelas IV di SD Negeri 1 Gadingrejo Pringsewu. 2. Dengan penggunaan alat bantu modifikasi berupa papan tolakan box yang berukuran lebih lebar, matrass dan bola yang diletakan di tempat pendaratan pada siklus pertama dapat meningkatkan keterampilan gerak dasar lompat jauh gaya jongkok siswa Kelas IV di SD Negeri 1 Gadingrejo Pringsewu.

B. Saran- Saran

Berdasarkan kesimpulan di atas maka dapat diajukan saran sebagai berikut : 1. Kepada para guru pendidikan jasmani, modifikasi alat bantu dalam pembelajaran ini dapat dijadikan sebagai acuan bentuk inovasi pembelajaran gerak dasar lompat jauh. 2. Untuk siswa Kelas IV SD Negeri 1 Gadingrejo Pringsewu agar selalu berupaya meningkatkan kemampuan gerak dasar lompat jauh. 3. Penelitian ini dapat dilanjutkan dan dikembangkan dengan model dan pendekatan yang berbeda guna meningkatkan proses pembelajaran gerak dasar lompat jauh di sekolah.

Dokumen yang terkait

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN METODE PEMBELAJARAN MODIFIKASI ALAT PADA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI 2 BANYUMAS PRENGSEWU TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 3 45

PENINGKATAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA BERJALAN DI UDARA DENGAN MENGGUNAKAN MODIFIKASI ALAT SISWA KELAS V SDN 1 KELAWI BAKAUHENI TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 14 45

UPAYA MENINGKATAN PEMBELAJARAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI ALATMODIFIKASI PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 BULUKARTO KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU

0 24 32

PENINGKATKAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA BERJALAN DI UDARA DENGAN MENGGUNAKAN MODIFIKASI ALAT SISWA KELAS V SDN 9 BANDUNG BARU PRENGSEWU TAHUN PELAJARAN 2012

1 9 42

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN METODE PEMBELAJARAN MODIFIKASI ALAT PADA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI 1 GADINGREJO PRENGSEWU TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 10 43

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN METODE PEMBELAJARAN MODIFIKASI ALAT PADA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI 1 GADINGREJOPRINGSEWU TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 29 36

PENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN MENGGUNAKAN MODIFIKASI ALAT BANTU PADA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI 1 SUMBER MULYO, KECAMATAN SUMBEREJO, KABUPATEN TANGGAMUS T.P 2011/2012

0 6 13

PENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN MENGGUNAKAN MODIFIKASI ALAT BANTU PADA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI 1 SUMBER MULYO, KECAMATAN SUMBEREJO, KABUPATEN TANGGAMUS T.P 2011/2012

0 3 16

PENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN MENGGUNAKAN MODIFIKASI ALAT BANTU PADA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI 1 SUMBER MULYO, KECAMATAN SUMBEREJO, KABUPATEN TANGGAMUS T.P 2011/2012

1 4 27

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN GERAK DASAR LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK DENGAN METODE PEMBELAJARAN MODIFIKASI ALAT PADA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI 2 BANYUMAS PRENGSEWU TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 9 45