Kegiatan Inti Kegiatan Penutup

LKS dapat digunakan untuk mengetahui kebenaran, kesesuaian, dan kelengkapan poin hasil diskusi di tim ahli yang diberikan anggota tim ahli di tim asal. c Angket anggota tim ahli Angket anggota tim ahli berisi pertanyaan - pertanyaan yang harus dijawab oleh setiap anggota tim ahli di tim asal setelah semua anggota tim ahli menjelaskan hasil diskusinya. Angket anggota tim ahli ini digunakan sebagai bahan pertimbangan untuk menentukan nilai konstribusi anggota tim ahli di tim asal. Angket anggota tim ahli ini berupa enam pertanyaan yang memerlukan jawaban bebas seperti terdapat pada Tabel 2. Tabel 2. Angket Anggota Tim Ahli. No Pertanyaan 1 Urutkan dari yang terbaik, ahli yang dalam menjelaskan menggunakan bahasa yang mudah anda mengerti? 2 Ahli manakah yang dalam menjelaskan menggunakan kalimat yang singkat dan mudah anda mengerti? Bila lebih dari satu, urutkan dari yang terbaik 3 Ahli manakah yang dalam menjelaskan menggunakan gambar? Bila lebih dari satu, urutkan dari yang terbaik 4 Ahli manakah yang dalam menjelaskan menggunakan tabel? Bila lebih dari satu, urutkan dari yang terbaik 5 Ahli manakah yang dalam menjelaskan menggunakan bagan? Bila lebih dari satu, urutkan dari yang terbaik 6 Urutkan dari yang terbaik, ahli yang menjelaskan hasil diskusi secara sistematis? d Pretes dan Postes Nilai pretes diambil pada akhir pertemuan materi sebelumnya, yakni pada materi sistem pernapasan. Nilai postes diambil di akhir pertemuan pada materi sistem ekskresi. Teknik penskoran nilai pretes dan postes yaitu : S = x 100 Keterangan: S = Nilai yang diharapkan dicari R = Jumlah skor dari item atau soal yang dijawab benar N = Jumlah skor maksimum dari tes tersebut Purwanto 2008, dalam Suwandi, 2012: 31.

F. Teknik Analisis Data dan Pengujian Hipotesis a. Teknik Analisis Data

1. Data Kuantitatif

Nilai pretes, postes, dan N-gain dianalisis menggunakan uji korelasi bivariate produck moment dengan program SPSS versi 17, yang sebelumnya dilakukan uji prasyarat berupa uji linearitas. Uji linearitas data dilakukan dengan program SPSS versi 17 dengan kriteria pengujian disajikan seperti berikut ini. Kriteria Pengujian - Hipotesis H = Kedua variabel berhubungan linier H 1 = Kedua variabel tidak berhubungan linier R N

Dokumen yang terkait

PENGARUH GAYA BELAJAR SISWA TERHADAP PENGUASAAN MATERI POKOK SISTEM GERAK PADA MANUSIA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD (Studi Kuasi Eksperimen Pada Siswa Kelas XI di SMA Negeri 16 Bandar Lampung Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2011/2012)

1 7 57

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA (Studi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 3 Natar Semester Genap Tahun Pelajaran 2011/2012)

1 6 46

EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION (GI) DITINJAU DARI HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA (Studi pada Siswa Kelas XI IPS SMA Negeri 8 Bandar Lampung Semester Genap Tahun Pelajaran 2012/2013)

0 14 48

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PENCEMARAN LINGKUNGAN (Kuasi Eksperimen pada Siswa Kelas X Semester Genap SMA Negeri 12 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2012/2013)

0 2 49

KONTRIBUSI ANGGOTA TIM AHLI DALAM PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM EKSKRESI (Kajian Deskriptif pada Siswa Kelas XI IPA2 Semester Genap SMA Negeri 5 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014

0 8 57

KONTRIBUSI ANGGOTA TIM AHLI DALAM PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM EKSKRESI (Kajian Deskriptif pada Siswa Kelas XI IPA2 Semester Genap SMA Negeri 5 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014)

0 8 58

KONSTRIBUSI ANGGOTA TIM AHLI DALAM PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM EKSKRESI (Kajian Deskriptif pada Siswa Kelas XI IPA4 Semester Genap SMA Negeri 5 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014)

0 7 63

KONSTRIBUSI ANGGOTA TIM AHLI DALAM PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM EKSKRESI (Kajian Deskriptif pada Siswa Kelas XI IPA4 Semester Genap SMA Negeri 5 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014)

0 6 63

KONTRIBUSI ANGGOTA TIM AHLI DALAM PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI POKOK SISTEM EKSKRESI(Kajian Deskriptif pada Siswa Kelas XI IPA I SMA Negeri 5 Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014)

0 4 57

PENGARUH INTENSITAS MENGAKSES INTERNET TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI PADA KONSEP EKOSISTEM (Studi Deskriptif pada Siswa Kelas X Semester Genap SMA Persada Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2013/2014)

0 3 47