Defenisi Operasional KERANGKA PENELITIAN

B. Defenisi Operasional

Berdasarkan kerangka konsep di atas maka hal yang ingin diteliti memiliki definisi opersional sebagai berikut : Variabel Defenisi Operasional Alat Ukur Cara ukur Hasil Ukur Skala ukur Usia Rentang usia wanita yang memasuki usia menopause kuesioner Pengisian kuesioner 1. 40-45 th 2. 46-50 thn 3. 51-55 thn 4. 56-58 thn interval Pekerjaan Aktifitas yang menjadi rutinitas sehari-hari ibu usia menopause kuesioner Pengisian kuesioner 1. PNSKary.sw 2. wiraswasta 3. IRT 4. Lain-lain nominal Pendidikan Jenjang pendidikan formal ibu usia menopause kuesioner Pengisian kuesioner 1. SD 2. SMP 3. SMU 4. Perguruan Tinggi ordinal Sumber informasi Semua sumber yang dapat digunakan oleh ibu usia menopause untuk memperoleh informasi tentang aktifitas seksual pada usia menopause kuesioner Pengisian kuesioner 1. Petugas kesehatan 2. Media cetakmajalah 3. Media elektroniktv 4. lain-lain nominal Pengetahuan ibu usia menopause mengenai aktifitas seksual di usia menopause Segala sesuatu yang diketahui oleh ibu usia menopause tentang aktifitas seksual pada usia menopause yang meliputi : perubahan aktifitas seksual di usia menopause, penyebab perubahan aktifitas seksual pada usia Kuesioner terdiri dari 30 pertanyaan Pengisian kuesioner 1. Baik, jawaban benar 76-100 2. Cukup, jawaban benar 56-75 3. Kurang, jawaban benar 55 Ordinal Universitas Sumatera Utara menopause dan mengatasi penyebab perubahan aktifitas seksual Universitas Sumatera Utara

BAB IV METODE PENELITIAN

A. Desain penelitian

Desain penelitian yang digunakan bersifat deskriptif untuk mengetahui pengetahuan ibu menopause mengenai aktifitas hubungan seksual pada usia menopause di Kelurahan Pangkalan Masyhur Kecamatan Medan Johor

B. Populasi dan

sampel 1. Populasi Populasi adalah sekelompok subjek yang menjadi objek atau sasaran penelitian Notoatmodjo, 2002 . Populasi dalam penelitian ini adalah semua wanita usia menopause yang masih memiliki suami dan berusia 40-58 tahun berjumlah 140 orang di Kelurahan Pangkalan Masyhur Kecamatan Medan Johor.

2. Sampel

Sampel adalah bagian dari keseluruhan objek yang diteliti dan dianggap mewakili seluruh populasi Notoatmodjo. Jumlah sampel dalam penelitian ini ditentukan dengan menggunakan rumus : Keterangan : N = besar populasi Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Gambaran Pengetahuan Ibu tentang Obesitas pada Anak di Kelurahan Pangkalan Masyhur Kecamatan Medan Johor Medan Tahun 2011

1 58 95

Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Suami tentang Aktifitas Seksual Pada Istri Menopause di Kelurahan Simalingkar B Kec. Medan Tungtungan

8 72 64

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Menopause Dengan Aktifitas Seksual Ibu Pada Masa Menopause Di Lingkungan IV Kelurahan Titi Papan Tahun 2013

0 54 79

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Menopause Dengan Aktifitas Seksual Ibu Pada Masa Menopause Di Lingkungan IV Kelurahan Titi Papan Tahun 2013

0 0 11

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Menopause Dengan Aktifitas Seksual Ibu Pada Masa Menopause Di Lingkungan IV Kelurahan Titi Papan Tahun 2013

0 0 1

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Menopause Dengan Aktifitas Seksual Ibu Pada Masa Menopause Di Lingkungan IV Kelurahan Titi Papan Tahun 2013

0 0 6

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Menopause Dengan Aktifitas Seksual Ibu Pada Masa Menopause Di Lingkungan IV Kelurahan Titi Papan Tahun 2013

0 0 20

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Menopause Dengan Aktifitas Seksual Ibu Pada Masa Menopause Di Lingkungan IV Kelurahan Titi Papan Tahun 2013

0 0 3

Hubungan Pengetahuan Ibu Tentang Menopause Dengan Aktifitas Seksual Ibu Pada Masa Menopause Di Lingkungan IV Kelurahan Titi Papan Tahun 2013

0 0 21

HUBUNGAN ANTARA USIA MENARCHE DENGAN USIA MENOPAUSE PADA IBU-IBU PASCA MENOPAUSE DI DESA BUMIREJO LENDAH KULON PROGO YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Hubungan antara Usia Menarche dengan Usia Menopause pada Ibu-Ibu Pasca Menopause di Desa Bumirejo Lendah Kul

0 0 13