Sumber Data Penelitian METODE PENELITIAN

3.4. Sumber Data Penelitian

Sumber data dalam penelitian tentang Proses pembeajaran paket B di SKB Kebupaten Pemalang, Sumber data diperoleh dari kenyataan dilapangan melalui subjek penelitian.Data yang diperoleh dari subjek yang banyak mengetahui dan mempunyai kemampuan lebih yang terkait dengan permasalahan yang menjadi tema penelitian.Pemilihan subjek itu muncul atau tidak ditemukan lagi maka penulis tidak perlu lagi melanjutkan dengan mencari informasi baru, artinya subjek bisa sangat sedikit beberapa orang saja tetapi bisa juga banyak. Sumber data penelitian adalah subjek dari mana data dapat diperoleh Arikunto, 2010:172.Sumber data dalam penelitian ini berupa data primer dan sekunder.Sumber data primer yaitu data yang diperoleh melalui penelitian lapangan.Pencatatan sumber data primer melalui pengamatan atau melalui observasi langsung dan wawancara merupakan hasil usaha gabungan dari kegiatan melihat, mendengarkan, bertanya yang dilakukan secara sadar, terarah dan senantiasa bertujuan memperoleh informasi yang diperlukan. Secara lebih jelas dirinci sebagai berikut : 1. Data primer Data primer yaitu data yang didapat secara langsung dari subjek dan informan yang mengetahui pokok permasalahan atau objek penelitian. Subjek penelitian ini adalah warga belajar Kejar Paket BSKB Pemalang sebanyak 6 orang sedangkan Informan sebanyak 2 orang adalah tutor dan pamong, dan informan tambahan sebanyak 1 orang adalah kelapa SKB. Dimana peranan pamong dan tutorSKB Pemalang di masyarakat khususnya kelompok belajar adalah sebagaipelaku pembelajaran yang akan dimintai informasi mengenai proses pembelajaran kewirausahaan khususnya kreasi.Untuk mendukung kegiatan penelitian, maka dilakukan pengumpulan data primer melalui wawancara dengan subjek penelitian dan informan. 2. Data sekunder Sumber data sekunder merupakan data tambahan yang digunakan untuk melengkapi data seperti kepustakaan atau buku-buku yang relevan sesuai dengan fokus penelitian. Data ini diperoleh melalui observasi yang didapatkan berupa keadaan lingkungan, sarana prasarana, modul, serta data kajian dari internet, dan sumber lainnya

3.5. Fokus Penelitian