Rancangan Uji Hipotesis Teknik Analisis Data dan Rancangan Uji Hipotesis

Mayrisa Budiyanti, 2013 ANALISIS KREDIT BERMASALAH TERHADAP PROFITABILITAS Studi Kasus pada PT. Bank Tabungan Negara Persero Tbk. Jakarta Periode 2007-2011 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Sugiyono 2012:188 Keterangan : Y = Profitabilitas X = Kredit Bermasalah a = Bilangan Konstan b = Koefisien Arah Garis Regresi n = Lamanya Periode X dikatakan mempengaruhi Y, jika berubahnya nilai X akan menyebabkan adanya perubahan nilai Y, artinya naik turunnya X akan membuat nilai Y juga naik turun, dengan demikian nilai Y ini akan bervariasi. Namun nilai Y bervariasi tersebut tidak semata-mata disebabkan oleh X karena masih ada faktor lain yang menyebabkannya.

3.2.6.2 Rancangan Uji Hipotesis

1 Uji F Uji F digunakan untuk menguji keberartian regresi. Rumus yang digunakan untuk uji F ini adalah sebagai berikut: Sudjana, 2005:355 Keterangan: JK Reg = b 1 ∑x 1 y + b 2 ∑x 2 y +……+ b 3 ∑x 3 y JK S = ∑y 2 – JK Reg Mayrisa Budiyanti, 2013 ANALISIS KREDIT BERMASALAH TERHADAP PROFITABILITAS Studi Kasus pada PT. Bank Tabungan Negara Persero Tbk. Jakarta Periode 2007-2011 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Setelah menghitung F, Selanjutnya bandingkan dengan F tabel . Jika F hitung lebih besar dari F tabel dengan taraf nyata 0.05, maka dapat disimpulkan bahwa regresi tersebut berarti, begitupun sebaliknya jika F hitung lebih kecil dari F tabel dengan taraf nyata 0.05, maka dapat disimpulkan bahwa regresi tersebut tidak berarti. Kriteria keputusannya adalah sebagai berikut: Jika F hitung ≥ F tabel , maka Ha diterima dan Ho ditolak Jika F hitung F tabel , maka Ha ditolak dan Ho diterima 2 Uji t Selain uji F perlu juga dilakukan uji t guna mengetahui keberartian koefisien regresi. Rumus yang digunakan untuk uji t ini adalah sebagai berikut: Sudjana, 2005:325 Selanjutnya harus digunakan distribusi student t dengan dk = n-2, berdasarkan kriteria: Kriteria uji t: Jika t hitung ≥ t tabel , maka Ho ditolak Jika t hitung t tabel , maka Ho diterima Mayrisa Budiyanti, 2013 ANALISIS KREDIT BERMASALAH TERHADAP PROFITABILITAS Studi Kasus pada PT. Bank Tabungan Negara Persero Tbk. Jakarta Periode 2007-2011 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Kriteria penerimaan atau penolakan hipotesis utama pada penelitian ini dapat ditulis sebagai berikut: H :  ≥ 0, artinya tidak terdapat pengaruh dan signifikan kredit bermasalah terhadap profitabilitas Bank Tabungan Negara H a :  0, artinya terdapat pengaruh yang negatif dan signifikan kredit bermasalah terhadap profitabilitas Bank Tabungan Negara 99 Mayrisa Budiyanti, 2013 ANALISIS KREDIT BERMASALAH TERHADAP PROFITABILITAS Studi Kasus pada PT. Bank Tabungan Negara Persero Tbk. Jakarta Periode 2007-2011 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah dilakukan pada BAB IV mengenai kredit bermasalah terhadap tingkat profitabilitas pada PT. Bank Tabungan Negara Persero Tbk, maka penulis dapat menyimpulkan bahwa: 1. Gambaran kredit bermasalah pada PT. Bank Tabungan Negara Persero Tbk selama periode 2007 sampai 2011 dari tahun ke tahun terus mengalami fluktuasi. Kredit bermasalah yang tertinggi adalah kredit bermasalah yang kolektabilitasnya termasuk dalam kategori macet. Kredit bermasalah PT. Bank Tabungan Negara Persero Tbk tertinggi terjadi pada triwulan keempat tahun 2010 dikarenakan kurangnya kehati-hatian dalam proses pemberian kredit sehingga kualitas debitur rendah sedangkan penurunan terbesar terjadi pada triwulan keempat tahun 2011 dikarenakan total penyaluran kredit meningkat. Rasio NPL tertinggi terjadi pada triwulan pertama tahun 2007 dimana rasio berada diatas standar Bank Indonesia disebabkan oleh akumulasi dari pemberian kredit yang tidak berkualitas pada tahun-tahun sebelumnya, hal ini berarti jika dilihat dari sisi kredit bermasalah PT. Bank Tabungan Negara Persero Tbk belum mampu menunjukkan kinerja yang memuaskan namun rata-rata tingkat kredit bermasalah masih berada dibawah standar Bank Indonesia.

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA KOMIK MELALUI METODE DISCOVERY TERHADAP KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA (Studi Eksperimen Semu pada Siswa Kelas VIII SMP N 1 Natar Tahun Pelajaran 2011/2012)

0 9 62

PENGEMBANGAN MEDIA KARTU SITUASI DALAM PEMBELAJARAN BERBICARA UNTUK SISWA KELAS VII SMP

0 10 100

KONTRIBUSI PENGGUNAAN MEDIA ANIMASI TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS KEMBALI DONGENG OLEH SISWA KELAS VII SMP DHARMA BAKTI MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2015/2016.

0 2 21

PENGGUNAAN MEDIA KOMIK DALAM PEMBELAJARAN PKn UNTUK MEMBINA KARAKTER KEWARGANEGARAAN : Penelitian Tindakan Kelas Terhadap Siswa Kelas VII E di SMP Laboratorium Percontohan UPI Bandung.

0 9 32

MODEL PENGGUNAAN TEKNIK MAJELIS DALAM PEMBELAJARAN KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA JEPANG: Studi Eksperimen Semu Terhadap Siswa/i Kelas XI SMA Pasundan 8 Bandung.

0 1 40

PENGGUNAAN MEDIA BILDERGESCHICHTE UNTUK PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA JERMAN SISWA KELAS XI SMAN 23 BANDUNG.

4 3 25

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK TARI BAMBU PADA PEMBELAJARAN BERBICARA: Penelitian Eksperimen Semu terhadap Siswa Kelas VII SMP Yas Bandung Tahun Ajaran 2012-2013.

0 0 49

PENGGUNAAN MEDIA MAJALAH DINDING PADA PEMBELAJARAN MENULIS PUISI: Penelitian Eksperimen Semu terhadap Siswa Kelas VII SMP Kartika XIX-2 Bandung Tahun Ajaran 2012-2013.

0 0 40

Pengembangan komik sebagai media pembelajaran teks observasi untuk siswa kelas VII SMP Pangudi Luhur 1 Yogyakarta.

0 4 197

PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK CERITA ANAK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN MENGAPRESIASI CERITA ANAK SISWA KELAS VII SMP.

16 63 179