Hasil Pengukuran Variabel Supervisi Akademik Hasil Pengukuran Variabel Kepemimpinan Transformasional Hasil Pengukuran Variabel Kinerja Kepala

4.2.1 Hasil Pengukuran Variabel Supervisi Akademik

60 Kategorisasi hitungan interval dalam pengukuran supervisi akademik dilakukan sebagai berikut : I = = 9 Kategorisasi hasil pengukuran variabel supervisi akademik disajikan pada tabel sebagai berikut: Tabel 4.4 Kategorisasi Variabel Supervisi Akademik Kategori Interval f Rata- rata SD Sangat Tinggi 52-60 72 25,71 47,09 7,56 Tinggi 43-51 141 50,36 Sedang 34-42 51 18,21 Rendah 25-33 14 5,00 SangatRendah 16-24 2 0,71 Total 280 100,00 Sumber : data primer, 2012 Pada tabel 4.4 nampak bahwa frekuensi supervisi akademik oleh kepala sekolah mempunyai nilai rata-rata 47,09 dengan standar deviasi 7,56 berada pada kategori tinggi = 50,36, artinya pada kelas interval 43-51 menunjukkan nilai frekuensi terbanyak 141 dari 280 orang guru.

4.2.2 Hasil Pengukuran Variabel Kepemimpinan Transformasional

61 Kategorisasi hitungan interval dalam pengukuran variabel kepemimpinan transformasional dilakukan sebagai berikut : I = = 15 Kategorisasi pengukuran variabel kepemimpinan transformasional disajikan pada Tabel sebagai berikut: Tabel 4.5. Kategorisasi Variabel Kepemimpinan Transformasional Kategori Interval f Rata- rata SD Sangat Tinggi 86-100 121 43,21 83,04 10,88 Tinggi 71-85 127 45,36 Sedang 56-70 27 9,64 Rendah 41-55 5 1,79 SangatRendah 26-40 0 0,00 Total 280 100,00 Sumber : data primer, 2012 Pada tabel 4.5 nampak bahwa frekuensi kepemimpinan transformasional mempunyai nilai rata-rata 83,04 dengan standar deviasi 10,88 berada pada kategori tinggi = 45,36, artinya pada kelas interval 71- 85 menunjukkan nilai frekuensi terbanyak 127 dari 280 orang guru.

4.2.3 Hasil Pengukuran Variabel Kinerja Kepala

Sekolah 62 Kategorisasi hitungan interval dalam pengukuran variabel kinerja kepala sekolah dilakukan sebagai berikut : I = = 30 Kategorisasi pengukuran variabel kinerja kepala sekolah disajikan pada Tabel sebagai berikut: Tabel 4.6 Kategorisasi Variabel Kinerja Kepala Sekolah Kategori Interval f Rata- rata SD Sangat Tinggi 171-200 46 16,43 153,19 18,53 Tinggi 141-170 173 61,79 Sedang 111-140 58 20,71 Rendah 81-110 3 1,07 Sangat Rendah 51-80 0,00 Total 280 100,00 Sumber : data primer, 2012 Pada Tabel 4.6 nampak bahwa frekuensi kinerja kepala sekolah mempunyai nilai rata-rata 153,19 dengan standar deviasi 18,53 berada pada kategori tinggi = 61,79 artinya pada kelas interval 141-170 menunjukkan nilai frekuensi terbanyak 173 dari 280 orang guru. .

4.3 Analisis Korelasional

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Supervisi Akademik, Kepemimpinan Transformasional dengan Kinerja Kepala Sekolah SMP di Kabupaten Purworejo

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Supervisi Akademik, Kepemimpinan Transformasional dengan Kinerja Kepala Sekolah SMP di Kabupaten Purworejo T2 942010010 BAB I

0 0 12

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Supervisi Akademik, Kepemimpinan Transformasional dengan Kinerja Kepala Sekolah SMP di Kabupaten Purworejo T2 942010010 BAB II

0 0 23

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Supervisi Akademik, Kepemimpinan Transformasional dengan Kinerja Kepala Sekolah SMP di Kabupaten Purworejo T2 942010010 BAB V

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Supervisi Akademik, Kepemimpinan Transformasional dengan Kinerja Kepala Sekolah SMP di Kabupaten Purworejo

0 0 77

T2__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Faktor Kesinambungan Supervisi Akademik Kepala Sekolah SD Di Tegalrejo Magelang T2 BAB IV

0 1 25

T2__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Kinerja Supervisi Akademik Kepala Sekolah SMP di Kota Salatiga Tahun Pelajaran 20142015 T2 BAB IV

0 0 38

T2__BAB II Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Kinerja Supervisi Akademik Kepala Sekolah SMP di Kota Salatiga Tahun Pelajaran 20142015 T2 BAB II

0 1 28

T2__BAB I Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Kinerja Supervisi Akademik Kepala Sekolah SMP di Kota Salatiga Tahun Pelajaran 20142015 T2 BAB I

0 0 10

T2__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengelolaan Supervisi Akademik Di SMP Negeri ebonagung Kabupaten Demak T2 BAB IV

0 0 28