Kegiatan Pembelajaran PERSIAPAN, PELAKSANAAN, DAN ANALISIS HASIL

KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI WAKTU Penutup 1. Siswa diminta merapikan kembali peralatan yang digunakan praktikum 2. Siswa di minta membuat laporan dari hasil praktikum 3. Guru menyampaiakan pelajaran untuk minggu depan 4. Siswa diminta membersihkan kelas serta merapikan tempat duduk 5. Guru menutup pelajaran dengan berdoa dan mengucapkan salam 15 menit Pertemuan Ke- 2 KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI WAKTU PENDAHULUAN 1. Guru menyiapkan perlatan dan materi pembelajaran 2. Guru membuka pelajaran dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pelajaran 3. Guru memeriksa kehadiran siswa satu persatu 4. Guru melakukan apersepsi dengan pelajaran minggu lalu terkait dengan penggunaaan mistar sorong 5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai hari ini 6. Guru mempersilakan siswa untuk bersama kelopok masing-masing 30 menit KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI WAKTU Inti 1. Guru memberikan penjelasan kembali mengenai pengenalan mistar sorong yang lebih sfpesifik meliputi a Cara penggunaan mistar sorong b Cara membaca hasil pengukuran mistar sorong 2. Siswa diberikan untuk mencatat Penjelasan yang sudah dijelaskan oleh guru 3. Setiap kelompok dipersilakan mencoba menggunakan mistar sorong untuk mengukur komponen dan beberapa benda lainnya yang ada di bengkel 4. Guru mendampingi dan memberikan penjelasan apabila ada siswa yang bertanya 5. Siswa di persilakan untuk berdiskusi untuk membuat laporan terkait hasil dari praktikum yang sudah dilakukan kelompok siswa. 135 menit Penutup 1. Siswa diminta merapikan kembali peralatan yang digunakan praktikum 2. Guru menyampaiakan pelajaran untuk minggu depan 3. Guru menutup pelajaran dengan berdoa dan mengucapkan salam 15 menit

H. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan

Skor 1 1,33 1,66 2 2,33 2,66 3 3,33 3,66 4 Nilai D C B A No Penguasaan Materi Kriteria Nilai Maks 1 Fungsi Siswa menyebutkan 3 Fungsi mistar sorong 4 Siswa menyebutkan 2 Fungsi mistar sorong 3 Siswa menyebutkan 1 Fungsi mistar sorong 2 Siswa tidak dapat menyebutkan Fungsi mistar sorong 1 2 Bagian - bagian Siswa mampu membedakan skala utama dengan skala nonius 4 Siswa tidak dapat membedakan skala utama dengan skala nonius 1 3 Cara Penggunaan Siswa mengoperasikan alat dengan benar 4 Siswa menggunakan alat dengan tidak tepat 3 Siswa mengoperasikan alat dengan salah 1 4 Cara Pembacaan Siswa mampu menjelaskan cara membaca hasil pengukuran 4 Siswa kurang mampu menjelaskan cara membaca hasil pengukuran 3 Siswa tidak mampu menjelaskan cara membaca hasil pengukuran No Keterampilan Kriteria Nilai maks 1 Sesuai Prosedur Praktikum siswa sesuai dengan prosedur 4 Praktikum siswa hampir sesuai dengan prosedur 3 Praktikum siswa tidak sesuai dengan prosedur 2 Keselamatan kerja Alat dan siswa dalam kondisi baik setelah digunakan 4 Alat dan siswa dalam dalam kondisi kurang baik setelah digunakan 3 Alat dan siswa dalam kondisi rusak setelah digunakan No Ketepatan Hasil Nilai maks 1 Hasil pengukuran Hasil pengukuran benar 4 Hasil pengukuran mendekati benar 3 Hasil pengukuran jauh dari benar 1` 1. Instrumen dan Teknik Penilaian : penugasan kerja kelompok 2. Analisis Hasil Penilaian : Nilai KKM, pembelajaran remidial Nilai ≥ KKM, pembelajaran pengayaan 3. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan : a. Pembelajaran remidial = remidial teaching dan remedial test b. Pembelajaran pengayaan = tugas mempelajari materi spesifiksi perangkat terkini pada komputer, notebook, smartphone dan tablet.

I. Alat, Bahan, Media, Dan Sumber Belajar

 Alat : Mistar sorong, plat alumunium, resistor 5W22J, PCB, baut, dan bahan ukur lainnya  Bahan: lembar kerja siswa,  Media pembelajaran:lcd projector, laptop, bahan tayang ajar  Sumber belajar: Internet Mengetahui Guru Mata Pembimbing, Sari Mulyanto,S.Pd. NIP 19620617 198902 1 002 Yogyakarta, 15 Juli 2016 Mahasiswa PPL, Putu Darsana NIM. 15502241002