Uji Parsial Uji t

38

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Pada bab ini menjelaskan gambaran hasil penelitian beserta hipotesis dengan pembahasan pada bagian akhir. Hasil penelitian dan pembahasan ditampilkan secara sendiri-sendiri. Penelitian ini menggunakan alat bantu yakni perangkat lunak SPSS versi 15.0.

A. Gambaran Umum Objek Penelitian

Penelitian ini menggunakan sampel seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI. Tahun penelitian mencakup data pada tahun 2013-2105, hal ini dimaksudkan agar lebih mencerminkan kondisi saat ini.. Berdasarkan metode purposive sampling yang telah ditetapkan pada bab III, maka diperoleh sebanyak 117 sampel yang memenuhi kriteria. Adapun prosedur pemilihan sampel adalah sebagai berikut Tabel 4.1 Prosedur Pemilihan Sampel No Kriteria sampel Jumlah 1 Perusahaan manufaktur yang masuk dalam Bursa Efek Indonesia BEI tahun 2013-2015 424 2 Perusahaan yang tidak mempunyai Kepemilikan Asing tahun 2013-2015 265 3 Perusahaan yang tidak mempunyai Kepemilikan Institusional tahun 2013-2015 42 4 TOTAL SAMPEL selama 2013-2015 117 5 Data Outlier 42 6 Jumlah data sampel yang diolah 75 Sumber: Data diolah peneliti

B. Uji Kualitas Data 1. Analisis Statik Deskriptif

Statistik deskriptif pada penelitian ini menyajikan jumlah data, nilai minimum, nilai maksimum, nilai rata-rata mean dan simpangan baku standar deviation dari variabel independen dan variabel dependen. Hasil statistik deskriptif ditunjukkan dalam Tabel 4.2. Tabel 4.2 Statistik Deskriptif Descriptive Statistics N Minimum Maximum Mean Std. Deviation Y 75 ,16 ,40 ,2738 ,06692 ME 75 ,00 1,00 ,6133 ,49027 UP 75 1.006 288.314 144.660 475.178 LEV 75 ,10 2,95 ,9635 ,66612 INST 75 ,05 ,77 ,3115 ,21169 ASING 75 ,07 ,78 ,4260 ,17370 Valid N listwise 75 Sumber : Output SPSS 15.0 Tabel 4.2 menunjukkan bahwa pengamatan dalam penelitian ini sebanyak 75 sampel perusahaan, adapun hasil statistik deskriptif adalah sebagai berikut: Variabel pengungkapan CSR Y memiliki nilai minimum sebesar 16; nilai maksimum sebesar 40; nilai rata-rata mean sebesar 27,38 dan simpangan baku standar deviation sebesar 66,92 . Variabel Media Exposure ME dimana perusahaan yang melakukan pengungkapan CSR melalui media web adalah sebesar 65; sedangkan sisanya sebesar 35 belum melakukan pengungkapan CSR melalui media web. Variabel Ukuran Perusahaan UP yang diukur dengan menggunakan total aset perusahaan memiliki nilai minimum sebesar 1.006 milyar rupiah; nilai maksimum sebesar 288.314 milyar rupiah; nilai rata- rata mean sebesar 144.660 milyar rupiah; dan simpangan baku standar deviation sebesar 475.178 milyar rupiah. Variabel Leverage LEV memiliki nilai minimum sebesar 10; nilai Maksimum sebesar 295 nilai rata-rata mean sebesar 96,35; dan simpangan baku standar deviation sebesar 66,61. Variabel Kepemilikan Institusi INST memiliki nilai minimum sebesar 5 ; nilai maksimum sebesar 77 nilai rata-rata mean sebesar 31,15; dan simpangan baku standar deviation sebesar 21,17. Variabel Kepemilikan Asing ASING memiliki nilai minimum sebesar 7; nilai maksimum sebesar 78; nilai rata-rata mean sebesar 42,6; dan simpangan baku standar deviation sebesar 17,37.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Corporate Social Responsibility Disclosure pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

1 58 93

Pengaruh Corporate Social Responsibility, Profitabilitas, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2011-2014

0 19 112

Pengaruh Tingkat Leverage, Ukuran Dewan Komisaris, dan Struktur Kepemilikan Saham Perusahaan terhadap CSR Disclosure. (Studi Empiris Pada Perusahaan Sub Sektor Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2014)

0 7 142

PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN SAHAM TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI 2013-2015)

5 27 93

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL DAN UKURAN DEWAN KOMISARIS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia).

0 3 19

PENGARUH KEPEMILIKAN SAHAM, KINERJA KEUANGAN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN PENGARUH KEPEMILIKAN SAHAM, KINERJA KEUANGAN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur

0 2 17

PENDAHULUAN PENGARUH KEPEMILIKAN SAHAM, KINERJA KEUANGAN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar (listing) di BEI tahun 2012-2014).

0 2 9

TINJAUAN PUSTAKA PENGARUH KEPEMILIKAN SAHAM, KINERJA KEUANGAN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar (listing) di BEI tahun 2012-2014).

1 18 17

Pengaruh struktur kepemilikan saham dan ukuran perusahaan terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility : studi empiris perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2008-2010.

0 2 97

Pengaruh ukuran perusahaan, profitabilitas, dan leverage terhadap pengungkapan corporate social responsibility (studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI) - UWKS - Library

0 0 15