obligasi Subordinasi Bank SuLuT i Tahun 2010 Dengan Tingkat Bunga Tetap

103 Bank Sulut 2013 Annual Report financial Review Throughout 2013, Bank Sulut succeeded in boosting financial performance where total assets booked of Rp7,805,462 million with growth of 19.19 from 2012 of Rp6,548,587 million. On the other hand, net income in 2013 reached to Rp181,433 million, increased by 30.35 from 2012 reached to Rp139,191 million. Income Loss Business strategy which is attempted by Bank Sulut is proven improving the entity performance. From financial side, the Company still booked profit year growth which also posted as Net income by 30.35 to Rp181,433 million from 2012 of Rp139,191 million. Income before income tax estimation grew by 36.19 which was contribtued by increase in interest income by 103.85 or Rp868,507 million. Tinjauan Kinerja Keuangan Selama tahun 2013, Bank SULUT telah berhasil meningkatkan kinerja keuangan dimana total asset tercatat sebesar Rp7.805.462 juta dengan pertumbuhan sebesar 19,19 dibandingkan dengan tahun 2012 sebesar Rp6.548.587 juta. Disamping itu, laba bersih setelah pajak tahun 2013 mencapai Rp181.433 juta, meningkat 30,35 dibandingkan tahun 2012 yang mencapai Rp139.191 juta. Laba Rugi Strategi bisnis yang diupayakan Bank SULUT terbukti berhasil meningkatkan kinerja entitas. Dari sisi keuangan, Perusahaan berhasil membukukan pertumbuhan laba bersih tahun berjalan yang sekaligus tercatat sebagai laba bersih setelah pajak sebesar 30,35 menjadi Rp181.433 juta dibandingkan tahun 2012 sebesar Rp139.191 juta. Laba sebelum pajak meningkat 36,19 dikontribusikan oleh kenaikan pendapatan bunga sebesar 103,85 atau Rp868.507 juta. LABA RuGi RP JuTA CoMPReHeNSive iNCoMe RP MiLLioN 2013 2012 2011 SeLiSiH PeRuBAHAN MiSMATCH PeRuBAHAN GRowTH Pendapatan Bunga Interest Income 1.704.799 836.292 707.373 868.507 103,85 Beban Bunga Interesst Expense 977.352 355.475 307.888 621.877 174,94 Jumlah Pendapatan Bunga Neto Total Interest Income - Net 727.447 480.817 399.485 246.630 51,29 Pendapatan Operasional Lainnya Income Others Operating 47.685 55.101 50.070 7.416 -13,46 Cadangan Kerugian Penurunan Nilai Aset Produktif Provision for Losses Impairment on Productive Assets 16.783 42.417 - 25.634 -60,43 Beban Operasional Lainnya Others Operational Expenses 502.390 369.715 335.602 132.675 35,89 Laba Operasional Operating Income 289.525 208.620 113.953 80.905 38,78 Laba Sebelum Taksiran Manfaat Beban Pajak Penghasilan Proit Before Estimated Income Expenses Tax 267.906 196.713 104.346 71.193 36,19 Laba Tahun Berjalan Income For The Year 181.433 139.191 72.498 42.242 30,35 Laba bersih per saham Earning per share 44.461 52.647 23.667 8.186 -15,55 104 Bank Sulut 2013 Annual Report Interest Income Interest Income which was received by the Company increased by 103.85 to Rp1,704,799 million from Rp836,292 million in 2012. Increase in total income was mainly encouraged by interest income from Government’s Bonds purchased by the bank. Pendapatan Bunga Pendapatan bunga yang diterima perusahaan meningkat sebesar 103,85 menjadi Rp1.704.799 juta dari Rp836.292 juta pada tahun 2012. Peningkatan jumlah pendapatan ini terutama didorong oleh pendapatan bunga dari obligasi pemerintah yang dibeli oleh bank. PeNDAPATAN BuNGA RP JuTA iNTeReST iNCoMe RP MiLLioN 2013 2012 2011 SeLiSiH PeRuBAHAN MiSMATCH PeRuBAHAN GRowTH Kredit yang diberikan Loan 1.038.546 760.688 654.990 277.858 36,53 Penempatan pada Bank Indonesia Placement with Bank Indonesia 9.189 31.256 18.365 22.067 -70,60 Penempatan pada Bank lain Placement with Other Banks 27.432 16.426 28.666 11.006 67,00 Bunga obligasi pemerintah Government’s Bonds Interest 42.744 26.771 5.352 15.973 59,67 Lain-lain Others 586.889 1.152 - 585.737 50.845,23 Jumlah Total 1.704.800 836.293 707.373 868.507 103,85 Kredit yang Diberikan Loan Komponen Pendapatan Bunga Component of Interest Income Kredit yang diberikan 91 Kredit yang diberikan 91 Penempatan pada Bank Indonesia 4 Placement with Bank Indonesia 4 Penempatan pada Bank lain 2 Placement with other Banks 2 Bunga Obligasi Pemerintah 3 Government’s Bonds Interest 3

2013: 1.038.546 2012: 760.688

2011: 654.990

105 Bank Sulut 2013 Annual Report Interest income is a largest contribution for Bank Sulut’s profit realization. The Interest income was acquired from loan disbursement and placement with marketable securities throughout 2013. Generally, interest rate loan and investment interests in 2013 reached to Rp1,038,546 million or grew by 36.53 from 2012. Total loan disbursed provided contribution of 60.92 from total interest income which was booked in 2013. Interest Income of Placement with Bank Indonesia Interest Income of Placement with Bank Indonesia which is acquired from Bank Sulut’s placement with Bank Indonesia. As end of 2013, interest income from Placement with Bank Indonesia of Rp9,189 million or decreased by 70.60 from 2012 of Rp31,256 million. The growth was namely due to adjustment of calculation based on SFAS 50 and 55. Interest Income of Placement with other Banks Interest income from placement with other banks as end of 2013 was realized to Rp27,432 million or increased by 67 from 2012 of Rp16.426 million. Interest Income of Government’s Bonds In 2013, total income from Government’s Bonds significantly increased by 59.67 from Rp26,771 million in 2012 to Rp42,744 million. The growth was encouraged by additional Government’s Bonds purchased by Bank Sulut. Interest Expense Interest expense of customer’s deposit increased by 174.94 from Rp355.475 million in 2012 to Rp977,352 million in 2013. This is primarily encouraged by increase in customer’s deposit in time deposit account. In accordance with other banking, time deposit still dominates public fund on banking sector. Pendapatan bunga merupakan penyumbang terbesar bagi perolehan laba Bank SULUT. Pendapatan bunga tersebut diperoleh dari hasil penyaluran kredit maupun penempatan pada surat berharga selama tahun 2013. Secara total, pendapatan bunga bunga kredit dan bunga penempatan pada tahun 2013 mencapai Rp1.038.546 juta atau tumbuh sebesar 36,53 dibandingkan tahun 2012. Kredit yang diberikan memberikan kontribusi sebesar 60,92 dari total pendapatan bunga yang diperoleh di tahun 2013. Pendapatan Bunga Penempatan Bank Indonesia Pendapatan bunga penempatan Bank Indonesia yang berasal dari penempatan Bank SULUT di Bank Indonesia. Sampai dengan akhir tahun 2013, pendapatan bunga penempatan Bank Indonesia sebesar Rp9.189 juta atau menurun sebesar 70,60 dari tahun 2012 sebesar Rp31.256 juta. Peningkatan tersebut antara lain disebabkan karena penyesuaian pencatatan berdasarkan PSAK 50 dan 55. Pendapatan Bunga Penempatan pada Bank Lain Pendapatan bunga dari penempatan bank lain sampai dengan akhir tahun 2013 terealisasi sebesar Rp27.432 juta atau meningkat sebesar 67 dari tahun 2012 sebesar Rp16.426 juta. Pendapatan Bunga Obligasi Pemerintah Pada tahun 2013, jumlah pendapatan yang diterima dari obligasi pemerintah meningkat cukup signifikan yaitu sebesar 59,67 dari Rp26.771 juta di tahun 2012 menjadi Rp42.744 juta Peningkatan ini didorong oleh penambahan jumlah obligasi pemerintah yang dibeli oleh Bank SULUT. Beban Bunga Beban bunga atas simpanan nasabah meningkat sebesar 174,94 dari Rp355.475 juta pada tahun 2012 menjadi Rp977.352 juta di tahun 2013. Hal ini terutama disebabkan oleh kenaikan simpanan nasabah yang berbentuk deposito. Seiring dengan perbankan lainnya, deposito masih mendominasi dana masyarakat yang berada di sektor perbankan.