Algoritma Program FRISKA KARTIKA ARDYASARI NIM. M3209031

commit to user

3.2.2 Skematik Keseluruhan Rangkaian

Berikut adalah skematik rangkaian keseluruhan dari pengaman pintu : Gambar 3.7 Rangkain Keseluruhan

3.3 Algoritma Program

Sebelum masuk ke tahapan pemrograman, perlu dilakukan pembuatan flowchart terlebih dahulu untuk memudahkan pebuatan program dan memberikan gambaran tentang kerja sistem. Berikut flowcha rt yang telah dibuat adalah sebagai berikut. commit to user mulai Apakah tombol A ditekan? Prosedur buka pintu ya Tombol B ditekan tidak end Prosedure ganti password inisialisasi Gambar 3.8 Flowchart utama commit to user start inisialisasi Cek keypad Apakah tombol A ditekan? masukkan password tidak Apakah password benar? Buka pintu ya T2 ditekan? Tutup pintu tidak Index i + 1 tidak i = 3 ? Block keypad ya Reset default tidak end Gambar 3.9 Flowchart Buka Pintu commit to user start inisialisasi Cek keypad Apakah tombol B ditekan? masukkan password lama tidak Apakah password benar? ya Index i + 1 tidak i = 3 ? Block pintu ya Reset default tidak end Masukkan password baru Simpan password Gambar 3.10 Flowchart Ganti Password commit to user mulai T1 T2 T3 T4 Buka pintu Tutup pintu Disable keypad Enable keypad end inisialisasi Gambar 3.11 Flowchart Tombol Dalam Pada flowchart diatas memiliki keterangan sebagai berikut : T1 alias tombol buka pintu T2 alias tombol tutup pintu T3 alias tombol disable keypad T3 alias tombol enable keypad Setelah flowcha rt dibuat, tahapan selanjutnya adalah menuliskan program. Adapun tahapannya adalah menuliskan program dan meng – compile pada software Bascom-AVR. dan men – download – kan ke dalam mikrokontroler ATMega 32 dengan menggunakan software Khazama AVR Programmer commit to user 23 BAB IV IMPLEMENTASI DAN ANALISA Tugas akhir ini menghasilkan dua bagian, yang pertama adalah perangkat keras hardware yang berupa hasil susunan dari beberapa komponen elektronika yang membentuk alat pengaman pintu kos. Dalam rangkaian elektronik terdapat mainboard. Dalam Mainboard terdapat rangkaian mikrokontroler dan komponen-komponen elektronik lainnya yang mendukung rangkaian untuk dijadikan fungsi sebagai otak atau pengendali utama pada alat. Mikrokontrolernya terdapat beberapa PIN yang dijadikan input output . Rangkaian Mikrokontroler ini dibagi menjadi beberapa blok, yaitu blok masukan, blok mikrokontroler, blok user interface . Bagian kedua adalah perangkat lunak software yang berupa program yang digunakan untuk menjalankan alat.

4.1 Blok Rangkaian