Bagi Peneliti Manfaat Penlitian

69 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Kesimpulan yang di ambil berdasarkan bukti empiris pada penelitian ini adalah : 1. Hasil uji hipotesis pertama menunjukkan bahwa voluntary disclosure berpengaruh negatif terhadap biaya modal ekuitas. 2. Hasil uji hipotesis kedua menunjukkan bahwa ukuran perusahaan berpengaruh negatif terhadap biaya modal ekuitas. 3. Hasil uji hipotesis ketiga menunjukkan bahwa kualitas audit berpengaruh negatif terhadap biaya modal ekuitas. 4. Hasil uji hipotesis keempat menunjukkan bahwa manajemen laba tidak berpengaruh terhadap biaya modal ekuitas. 5. Hasil uji hipotesis kelima menunjukkan bahwa voluntary disclosure, ukuran perusahaan, kualitas audit, dan manajemen laba secara simultan berpengaruh terhadap biaya modal ekuitas.

5.2 Keterbatasan

Penelitian ini memiliki beberapa keterbatasan yaitu: 1. Penelitian ini hanya memfokuskan pada bidang usaha tertentu yaitu manufaktur dan pada perusahaan yang memiliki nilai ekuitas positip. Oleh karena itu penggunaan metode purposive sampling yang menyebabkan hasil penelitian ini kurang bisa digeneralisasi. Tetapi penulis telah berusaha mengantisipasi keterbatasan ini dengan menggunakan populasi dari seluruh emiten pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2010, 2011 dan 2012 sebagai tahun pengamatan, sehingga diharapkan hasil yang didapatkan dari penelitian ini akan lebih tergeneralisasi. 2. Masih adanya unsur subjektivitas dalam mengukur indeks pengungkapan sukarela. 3. Penelitian ini menggunakan item informasi tanpa pembobotan dan selain itu tidak memperhatikan penting tidaknya informasi dalam pembuatan keputusan. 4. Memberikan bobot setiap item dan memperhatikan penting atau tidaknya suatu informasi.

5.3 Saran

Beberapa saran yang dapat dipakai bagi penelitian selanjutnya adalah sebagai berikut: a. Perlu dilakukan penelitian lanjutan yang menggabungkan perusahaan sektor non manufaktur. Selain itu penggunaan metode penyampelan secara random diharapkan hasil penelitian akan dapat digeneralisasikan b. Penggunaan variabel-variabel lain yang kemungkinan bisa menjadi faktor- faktor lain yang berpengaruh pada biaya modal ekuitas seperti pertumbuhan perusahaan dan risiko beta.

Dokumen yang terkait

Pengaruh karakteristik perusahaan terhadap voluntary disclosure perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 44 114

Kualitas Audit Dan Biaya Modal Ekuitas Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Iindonesia

10 98 89

Audit Tenure, Ukuran Kap, Ukuran Perusahaan Klien, dan Spesialisasi Audit Terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei

8 76 77

PENGARUH KUALITAS AUDIT TERHADAP PRAKTIK PENGARUH KUALITAS AUDIT TERHADAP PRAKTIK MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 3 14

PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di

0 6 17

PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di

0 6 17

PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE, STRUKTUR KEPEMILIKAN, KUALITAS AUDIT DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI).

0 0 6

Pengaruh Struktur Dewan Terhadap Voluntary Disclosure Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 100

Pengaruh Kualitas Auditor dan Ukuran Perusahaan terhadap Praktik Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2013-2015

0 0 15

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, LEVERAGE, DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun

3 81 9