Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar IPA Melalui Metode Demonstrasi Pada Siswa Kelas V SD Bogo Wijirejo Pandak Bantul Tahun Pelajaran 2013/2014

17. Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar IPA Melalui Metode Demonstrasi Pada Siswa Kelas V SD Bogo Wijirejo Pandak Bantul Tahun Pelajaran 2013/2014

Nunung Sulistianingsih (2013). Penelitian ini dilakukan di SD Bogo Wijirejo Pandak Bantul pada tahun pelajaran 2013/2014. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Subyek penelitian adalah seluruh siswa kelas V SD Bogo Wijirejo Pandak Bantul yang berjumlah 25 siswa dengan siswa laki-laki sebanyak 16 siswa dan perempuan sebanyak 9 siswa. Obyek penelitian ini adalah metode demonstrasi.

Alasan dilakukannya penelitian tersebut adalah diperoleh data bahwa hasil ulangan harian mata pelajaran IPA masih ada siswa yang masih dibawah KKM. Dari 25 siswa kelas V SD Bogo, masih 13 siswa yang memperoleh nilai di bawah KKM 76. Data tersebut diperoleh dari hasil ulangan harian di semester II. Ini berarti masih 52% yang belum tuntas. Hal tersebut bisa disebabkan karena masih kurangnya kesadaran siswa untuk mengikuti pembelajaran dan kurangnya Alasan dilakukannya penelitian tersebut adalah diperoleh data bahwa hasil ulangan harian mata pelajaran IPA masih ada siswa yang masih dibawah KKM. Dari 25 siswa kelas V SD Bogo, masih 13 siswa yang memperoleh nilai di bawah KKM 76. Data tersebut diperoleh dari hasil ulangan harian di semester II. Ini berarti masih 52% yang belum tuntas. Hal tersebut bisa disebabkan karena masih kurangnya kesadaran siswa untuk mengikuti pembelajaran dan kurangnya

Penulis menemukan kekurangan dalam penelitian jurnal penelitian ini salah satunya adalah hasil belajar yang diukur hanya pada ranah kognitif. Hal ini semakin memperkuat anggapan para peneliti terdahulu hanya memikirkan hasil belajar siswa tanpa memikirkan hasil belajar afektif dan psikomotorik siswa. Selain itu Nunung Sulistianingsih (2013) tidak mengumpulkan data mengenai tanggapan siswa maupun guru mengenai pembelajaran dengan menggunakan demonstrasi. Namun demikian, kelebihan penelitian yang dilakukan oleh Nunung Sulistianingsih (2013) juga berkontribusi meningkatkan hasil belajar siswa. Kesamaan penelitian Nunung Sulistianingsih (2013) dengan penelitian yang dilakukan oleh penulis adalah mata pelajaran yang digunakan sebagai bahan kajian dalam penelitian ini.

Dari implementasi metode demonstrasi dalam pembelajaran diperoleh hasil berupa meningkatnya hasil belajar siswa kelas V SD Bogo. Hal tersebut dapat dilihat dari nilai rata-rata pada kelas V SD Bogo Wijirejo Pandak Bantul pada Pra Siklus sebesar 70,88 dengan ketuntasan belajar sebesar 48% setelah dilaksanakan pembelajaran menggunakan metode demonstrasi meningkat pada siklus I nilai rata-rata menjadi 74,08 dengan ketuntasan belajar mencapai 54,17%. Pada siklus

II nilai rata-rata menjadi 85,2 dengan ketuntasan belajar sebesar 88%. Dari beberapa fakta-fakta penelitian yang relevan di atas, dapat disimpulkan bahwa metode demonstrasi dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada ranah. Selain itu, implementasi metode demonstrasi dalam kegiatan pembelajaran juga dapat meningkatkan keaktifan, minat dan motivasi siswa dalam belajar.

Kelebihan dari penelitian ini adalah, materi yang dijelaskan di setiap siklusnya berbeda, namun penyampaian materi pelajaran tetap menggunakan metode pembelajaran demonstrasi. Peneliti menyampaikan materi yang berbeda dalam setiap siklusnya karena peneliti ingin membuktikan bahwa metode pembelajaran demonstrasi yang digunakan dalam menyampaikan materi yang Kelebihan dari penelitian ini adalah, materi yang dijelaskan di setiap siklusnya berbeda, namun penyampaian materi pelajaran tetap menggunakan metode pembelajaran demonstrasi. Peneliti menyampaikan materi yang berbeda dalam setiap siklusnya karena peneliti ingin membuktikan bahwa metode pembelajaran demonstrasi yang digunakan dalam menyampaikan materi yang

Berdasarkan penjelasan mengenai metode pembelajaran demonstrasi, maka dapat diuraikan implikasi teoritis dan implikasi praktis sebagai teoritis sebagai berikut:

1. Implikasi teoritis Setelah disesuaikan dengan standar proses nomor 41 (EEK), maka dapat dikatakan bahwa metode pembelajaran demonstrasi lebih fleksibel untuk diimplementasikan karena dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

Secara teoritis, hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai dasar pengembangan pengetahuan tentang pembelajaran inovatif dalam rangka meningkatkan hasil belajar dan mendeskripsikan langkah-langkah metode demonstrasi dalam meningkatkan hasil belajar IPA siswa kelas IV Semester 2 SD Negeri Watu Agung 02 Kecamatan Tuntang Kabupaten Semarang.

2. Implikasi praktis Penelitian ini sejalan dengan beberapa penelitian yang telah dibahas di atas, implementasi metode demonstrasi dalam kegiatan pembelajaran akan sangat tepat apabila kondisi siswa bosan, jenuh, kurang aktif, kurang antusias, oleh karena itu gunakanlah metode pembelajaran demonstrasi untuk meningkatkan hasil belajar siswa yang masih rendah. Secara praktis, hasil penelitian ini dapat diimplementasikan pada kegiatan pembelajaran IPA tentang energi dan penggunaannya, penerapan metode demonstrasi dapat meningkatkan kualitas maupun mutu pembelajaran yang implikasinya memudahkan siswa dalam memahami materi pelajaran melalui metode demonstrasi.

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Upaya Meningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Make A Match Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Jambangan Kecamatan Geyer Kabupaten Grobogan Semester II Tahun Pelajaran 2014/2015

0 0 22

4.1.3 Kondisi Awal - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Upaya Meningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Make A Match Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Jambangan Kecamatan Geyer Kabupaten Grobogan Semester II Tahun Pelaja

0 0 29

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Upaya Meningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Make A Match Siswa Kelas IV SD Negeri 2 Jambangan Kecamatan Geyer Kabupaten Grobogan Semester II Tahun Pelajaran 2014/2015

0 0 15

BAB II KAJIAN PUSTAKA - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Bahan Ajar CD Interaktif Berbasis Adobe Captivate pada Mata Pelajaran IPA tentang Jenis Jenis Batuan Siswa Kelas 5 SD

0 0 14

BAB III METODE PENELITIAN - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Bahan Ajar CD Interaktif Berbasis Adobe Captivate pada Mata Pelajaran IPA tentang Jenis Jenis Batuan Siswa Kelas 5 SD

0 0 16

BAB IV HASIL PENELITIAN - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Bahan Ajar CD Interaktif Berbasis Adobe Captivate pada Mata Pelajaran IPA tentang Jenis Jenis Batuan Siswa Kelas 5 SD

0 0 19

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Hasil Penelitian 4.1.1 Hasil Penelitian Pra Siklus - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Upaya Meningkatkan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran STAD Siswa Kelas V SD Negeri Tega

0 0 24

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatkan Hasil Belajar IPA Melalui Penggunaan Metode Demonstrasi pada Siswa Kelas IV SD

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatkan Hasil Belajar IPA Melalui Penggunaan Metode Demonstrasi pada Siswa Kelas IV SD

0 0 27

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatkan Hasil Belajar IPA Melalui Penggunaan Metode Demonstrasi pada Siswa Kelas IV SD

0 0 11