Identifikasi Masalah Pembatasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

4

B. Identifikasi Masalah

1. Kurangnya pengetahuan siswa tentang istilah Bahasa Inggris yang ada di dalam Micosoft Excel 2. Kurangnya pemahaman siswa tentang arti istilah Bahasa Inggris yang ada di dalam Microsoft Excel 3. Kurangnya pemahaman siswa tentang operasi dasar matematika yang digunakan di dalam Microsoft Excel

C. Pembatasan Masalah

Dari identifikasi masalah diatas dapat dibatasi yaitu pengaruh istilah Bahasa Inggris dan operasi dasar matematika pada siswa kelas XI terhadap kemampuan Teknologi Informasi dan Komunikasi pada Kompetensi Dasar mengoperasikan software spreadsheet Microsoft Excel.

D. Rumusan Masalah

1. Bagaimanakah pengaruh kemampuan pemahaman istilah Bahasa Inggris dan operasi dasar matematika terhadap kemampuan Teknologi Informasi dan Komunikasi siswa kelas XI SMA N 2 Wates? 2. Manakah variabel yang lebih berpengaruh diantara kemampuan pemahaman istilah Bahasa Inggris dan kemampuan pemahaman operasi dasar matematika terhadap kemampuan Teknologi Informasi dan Komunikasi siswa kelas XI SMA N 2 Wates? 5

E. Tujuan Penelitian

Tujuan penelitian dirumuskan sebagai berikut: 1. Mengetahui pengaruh kemampuan pemahaman istilah Bahasa Inggris dan operasi dasar matematika terhadap kemampuan Teknologi Informasi dan Komunikasi siswa kelas XI SMA N 2 Wates. 2. Mengetahui variabel yang lebih berpengaruh diantara kemampuan pemahaman istilah Bahasa Inggris dan kemampuan pemahaman operasi dasar matematika terhadap kemampuan Teknologi Informasi dan Komunikasi siswa kelas XI SMA N 2 Wates.

F. Manfaat Penelitian

1. Manfaat Praktis Bagi Sekolah, hasil penelitian ini dapat menjadi bahan masukan untuk meningkatkan hasil belajar siswa khususnya pada mata pelajaran Bahasa Inggris, Matematika, dan Teknologi Informasi dan Komunikasi. 2. Manfaat Teoritis Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi referensi guna penelitian yang lebih lanjut yang berkaitan dengan pengaruh kemampuan pemahaman istilah Bahasa Inggris dan operasi dasar matematika terhadap kemampuan TIK siswa. 6

BAB II KAJIAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

KORELASI PENGUASAAN MATERI DASAR DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA Korelasi Penguasaan Materi Dasar Dan Kemampuan Komunikasi Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas X Di Sma Negeri 2 Rembang Tahun 2015/2016 Penelitian

0 5 9

KORELASI PENGUASAAN MATERI DASAR DAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA Korelasi Penguasaan Materi Dasar Dan Kemampuan Komunikasi Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas X Di Sma Negeri 2 Rembang Tahun 2015/2016 Penelitian

0 4 17

PENGARUH KEDISIPLIAN BELAJAR SISWA DAN KEMAMPUAN EKONOMI ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA Pengaruh Kedisiplian Belajar Siswa Dan Kemampuan Ekonomi Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas Xi Sma Negeri 1 Bature

0 0 15

PENDAHULUAN Pengaruh Kedisiplian Belajar Siswa Dan Kemampuan Ekonomi Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas Xi Sma Negeri 1 Baturetno.

0 0 10

Pengaruh Kemampuan Verbal, Kemampuan Matematika, dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran Akuntansi Siswa Kelas 2 SMA Negeri 2 Demak.

1 5 134

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI SISWA KELAS XI DI SMA N 1 SEMIN.

0 1 97

Pengaruh Kemampuan Bersosialisasi, Kemandirian Belajar, dan Kemampuan Beradaptasi Terhadap Prestasi Belajar Pada Mata Pelajaran Elektronika Industri Terapan Siswa Kelas XI SMK Negeri 2 Pengasih.

1 7 108

HUBUNGAN PRESTASI AKADEMIK MATAPELAJARAN MATEMATIKA DAN MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS TERHADAP PENGUASAAN TIK (TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI) SISWA DI SMA N 1 CANGKRINGAN.

0 0 210

PENGARUH PEMANFAATAN INTERNET TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS XI PADA MATA PELAJARAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI DI SMA NEGERI 1 PENGASIH.

0 1 119

PENGARUH KEMAMPUAN ARITMATIKA DAN BERPIKIR LOGIS TERHADAP KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA SMP PADA MATA PELAJARAN FISIKA

0 1 18