Tempat Pengambilan Dokumen : diisi dengan lokasi pengambilan dokumen. Keterangan Lain : diisi dengan informasi yang memudahkan rekanan seperti lokasi Tahun Anggaran : digunakan untuk melihat pengumuman yang berada ditahun Pencarian : di

18 Keterangan gambar

1. Metode Pemilihan : panitia memilih metode pemilihan yang akan dilaksanakan

untuk pengadaan yang berjalan dengan cara mengklik tombol radio button;

2. Satuan Kerja : panitia memilih satuan kerja sesuai dengan instansi yang

melaksanakan proses pengadaan dengan cara mengklik tombol ;

3. Tahun Anggaran : panitia memilih tahun anggaran penggunaan dana untuk proses

pengadaan yang akan diumumkan dengan cara mengklik tombol ;

4. Nomor Pengumuman : diisi sesuai dengan nomor pengumuman pengadaan;

5. Nama Paket : diisi dengan nama paket pengadaan yang akan dilaksanakan. Bila

paket pengadaan lebih dari satu 1 maka panitia dapat menambahkan baris nama paket dengan menekan tombol dan bila ada nama paket yang ingin dihapus, panitia cukup menekan tombol ;

6. Pagu Anggaran : diisi dengan nilai pagu anggaran paket pengadaan. Angka yang

dimasukkan dapat dipisahkan dengan tanda titik .;

7. HPS : diisi dengan nilai HPS paket pengadaan. Angka yang dimasukkan dapat

dipisahkan dengan tanda titik .;

8. BidangSub GradeGrade : diisi dengan nilai yang sesuai dengan paket pengadaan

yang akan dilaksanakan grade A, dll;

9. Syarat Pengambilan Dokumen : diisi dengan informasi syarat pengambilan

dokumen yang harus dibawadiserahkan rekanan kepada panitia saat mendaftar;

10. Hari dan Tanggal : diisi dengan waktu pengambilan dokumen dengan cara mengklik

tombol . Karena proses pengadaan dilakukan secara manual maka sebaiknya informasi waktu pengambilan dokumen jelas;

11. Tempat Pengambilan Dokumen : diisi dengan lokasi pengambilan dokumen.

Karena proses pengadaan dilakukan secara manual maka sebaiknya informasi lokasi pengambilan dokumen jelas;

12. Keterangan Lain : diisi dengan informasi yang memudahkan rekanan seperti lokasi

ULP, tanggal pelaksanaan Aanwidjzing, dll. 19 Data yang dimasukkan dalam form Pengumuman Model A dan Pengumuman Model B akan muncul pada halaman menu . Gbr 3.D.4 Halaman Menu Lelang Non E‐Proc Keterangan gambar

1. Tahun Anggaran : digunakan untuk melihat pengumuman yang berada ditahun

anggaran tertentu. Pilih data pengumuman dari tahun anggaran yang diinginkan dengan cara mengklik tombol . Bila tahun anggaran sudah dipilih maka secara otomatis, data pengumuman yang ditampilkan adalah pengumuman yang berada di bawah tahun anggaran tersebut;

2. Pencarian : digunakan untuk mencari pengumuman tertentu dalam satu 1 tahun

anggaran tertentu. Metode pencarian menggunakan data nomor pengumuman;

3. No : merupakn nomor urut pengumuman;

4. Nomor Pengumuman : berisi nomor pengumuman dari paket pengadaan yang akan

diumumkan;

5. Jumlah Paket : berisi informasi jumlah paket pengadaan yang akan dilaksanakan;

6. Tanggal Dibuat : berisi informasi tanggal pembuatan pengumuman;

7. Status : berisi informasi status pengadaan, masih berupa draft atau sudah diumumkan

terbit. 20 Bila ingin mengubah status pengumuman dari draft menjadi terbit maka, panitia klik nomor pengumuman dari pengumuman yang ingin diumumkan kemudian klik tombol . Gbr 3.D.5 Halaman Pengumuman Pengadaan Non E‐Proc Pengumuman lelang non e‐proc yang sudah berstatus terbit dapat dilihat oleh rekananpenyedia melalui menu Cari Lelang Non Eproc di halaman utama website LPSE Kementerian Pertanian.

E. LOG AKSES

Menu merupakan catatan akses terakhir yang dilakukan oleh pengguna. Pada menu ini terdapat keterangan waktu pengguna login dan logout aplikasi serta keterangan lokasi tempat aplikasi diakses dalam bentuk alamat IP. 21 Gbr 3.D.1 Halaman Log Akses Menu log akses ini tidak dapat diubah oleh pengguna dan secara otomatis dilakukan oleh sistem. Sebaiknya menu ini diakses secara rutin, jika pengguna merasa tidak pernah login seperti yang tercatat pada menu log akses, kemungkinan ada orang lain yang menggunakan password pengguna sehingga disarankan agar pengguna segera mengganti password awal.

F. GANTI PASSWORD

Bila pengguna ingin mengubah password awal yang diberikan oleh Admin Agency, penguna dapat menggunakan menu . Pengguna harus menginputkan password lama, masukkan password baru dan mengetikkan ulang password baru kemudian klik tombol . Ketika password sudah diganti, maka saat login kembali, panitia harus menggunakan password terbaru. 22 Gbr 3.F.1 Halaman Menu Ganti Password Keterangan gambar

1. Password Lama : ketikkan password awal yang diberikan oleh Admin Agency.

2. Password Baru : ketikkan password baru yang diinginkan oleh pengguna dengan