Kompetensi Inti SMK Kelas X :

Kegiatan Kegiatan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu melakukan praktik penggunaan perkakas tangan kerja bangku. Kelompok I nomer absen 1-16 melakukan praktik penggunaan perkakas tangan kerja bangku yaitu mengikir. Kelompok II nomer absen 17-32 melakukan praktik kerja plat. 2. Guru menjelakan lankah kerja Jobsheet I perkakas tangan yaitu mengikir rata,sejajar dan siku. 3. Guru mendemostrasikan cara penggunaan kikir sesuai prosedur. 4. Guru menjelaskan keselamatan dan kesehatan kerja yang harus dipatuhi, serta alat pelindung siri yang harus digunakan. Menanya Mengkondisikan situasi belajar untuk membiasakan mengajukan pertanyaan secara aktif dan mandiri tentang hambatan yang dihadapi ketika melakukan praktik. Eksperimen eksplorasi Mengumpulkan data dari sumber pustaka, benda konkrit, dokumen, penjelasan guru untuk menjawab pertanyaan yang diajukan tentang penerapan teknik penggunaan kikir. Mengasosiasi Mengkategorikan data dan menentukan hubungannya, selanjutnya disimpulkan dengan urutan dari yang sederhana sampai pada yang lebih kompleks terkait teknik penerapan kikir. Mengkomunik- asikan Menyampaikan hasil konseptualisasi tentang teknik penggunaan kikir. Penutup 1. Peserta didik dan guru mereview hasil kegiatan pembelajaran. 2. Guru memberi reward penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja baik. 3. Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan untuk tetap belajar. 15 menit 4. Pertemuan IV 8 x 45 menit Kegiatan Kegiatan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Guru menyampaikan salam dan menanyakan kehadiran peserta didik, 15 menit Kegiatan Kegiatan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu kemudian mempersilakan salah satu peserta didik untuk memimpin doa. 2. Sebagai apersepsi untuk mendorong rasa ingin tahu dan berpikir kritis, siswa diperintahkan menyebutkan macam – macam perkakas tangan yang telah diketahui. 3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang harus dikuasai siswa. 4. Guru menyampaikan kegiatan yang akan dilakukan peserta didik Kegiatan Inti Mengamati 1. Guru membagi jumlah siswa di dalam kelas menjadi 2 kelompok yang masing- masing beranggotakan 16 orang, untuk melakukan praktik penggunaan perkakas tangan kerja bangku. Kelompok I nomer absen 1-16 melakukan praktik penggunaan perkakas tangan kerja bangku yaitu mengikir. Kelompok II nomer absen 17-32 melakukan praktik kerja plat. 2. Guru menjelakan lankah kerja Jobsheet I perkakas tangan yaitu mengikir rata,sejajar dan siku. 3. Guru mendemostrasikan cara penggunaan kikir sesuai prosedur. 4. Guru menjelaskan keselamatan dan kesehatan kerja yang harus dipatuhi, serta alat pelindung siri yang harus digunakan. 330 menit Menanya Mengkondisikan situasi belajar untuk membiasakan mengajukan pertanyaan secara aktif dan mandiri tentang hambatan yang dihadapi ketika melakukan praktik. Eksperimen eksplorasi Mengumpulkan data dari sumber pustaka, benda konkrit, dokumen, penjelasan guru untuk menjawab pertanyaan yang diajukan tentang penerapan teknik penggunaan kikir. Mengasosiasi Mengkategorikan data dan menentukan hubungannya, selanjutnya disimpulkan dengan urutan dari yang sederhana sampai pada yang lebih kompleks terkait teknik penerapan kikir. Mengkomunik- asikan Menyampaikan hasil konseptualisasi tentang teknik penggunaan kikir.

Dokumen yang terkait

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA Jl. R.W. Monginsidi Km. 2 Telp. (0274) 513503 Yogyakarta 55233.

0 1 255

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA Jl. R.W. Monginsidi 2A Telepon (0274) 513503, Yogyakarta 55233.

0 0 166

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA Jl. R. Walter Monginsidi No. 2A , Telp. 0274 - 513503 Yogyakarta.

0 4 316

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA Jl. RW. Monginsidi No. 2 Yogyakarta Telp. (0274) – 513503.

0 3 171

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA Jl. RW. Monginsidi No. 2 Yogyakarta Telp. (0274) – 513503.

0 0 97

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA Jl. Walter Monginsidi No. 2A, Telp. 0274 - 513503 Yogyakarta.

0 5 336

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA Jl. R.W. Monginsidi No. 2A, Telp. 0274 – 513503 Yogyakarta.

0 0 132

LAPORAN INDIVIDU PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA Jl. R.W. Monginsidi No. 2 Yogyakarta 55233, Telepon (0274) 513503.

0 0 193

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA Jl. Walter Monginsidi No. 2A, Telp. 0274 - 513503 Yogyakarta.

0 1 320

LAPORAN INDIVIDU KEGIATAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) UNY DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA Jl. R.W. Monginsidi No. 2A, Telp. 0274 – 513503.

0 0 156