Maksud dan Tujuan Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD Tahun 2012

12. Undang-undang Nomor 17 tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005-2025 Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 33; 13. Peraturan Pemerintah Nomor 37 Tahun 2007 Tentang Pelaksanaan Undang- Undang Nomor 23 Tahun 2006 tentang administrasi kependudukan Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2007 Nomor 80, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4736; 14. Peraturan Presiden Nomor 26 Tahun 2009 Tentang Penerapan Kartu Penduduk Berbasis Nomor Induk Kependudukan secara Nasional sebagaimana telah diubah dengan perubahan Presiden Nomor 35 Tahun 2010. 15. Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 54 tahun 2010 tentang pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang tahapan, tata cara penyusunan, pengendalian dan evaluasi pelaksanaan rencana pembangunan Daerah 16. Peraturan Daerah Nomor 5 tahun 2011 tentang RPJMD Kabupaten Pacitan tahun 2005 - 2025 17. Peraturan Daerah Kabupaten Pacitan Nomor 20 Tahun 2007 tentang Organisasi Dinas Daerah Kabupaten Pacitan ; 18. Peraturan Daerah Kabupaten Pacitan Nomor 48 Tahun 2009 tentang penyelenggaraan administrasi kependudukan ; 19. Peraturan Bupati Pacitan Nomor 48 Tahun 2007 tentang uraian tugas fungsi dan tata kerja Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pacitan ; 20. Peraturan Daerah Kabupaten Pacitan Nomor 3 Tahun 2011 tentang perubahan atas Peraturan Daerah Nomor 20 Tahun 2007 tentang Organisasi Dinas Daerah Kabupaten Pacitan. 21. Peraturan Daerah tentang RPJMD Kabupaten Pacitan tahun 2011 – 2016 22. Surat Keputusan Bupati No. 188.45465KPTS408.212013 tentang Pengesahan Rancangan Renja SKPD tahun 2014

1.3 Maksud dan Tujuan

4 Maksud Penyusunan Rencana Kerja Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Tahun 2014 adalah menetapkan programkegiatan yang akan dilaksanakan sebagai acuan pelaksanaan tugas dan fungsi bidang masing – masing yang diemban oleh seluruh aparatur dan dilaksanakan secara koordinatif, terpadu agar terwujud keberhasilan pembangunan dan meningkatkan kemandirian serta kesejahteraraan masyarakat di Kabupaten Pacitan. Tujuan rencana kerja Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil tahun 2014 yang diharapkan adalah : 1. Meningkatkan kualitas Tata Administrasi Pelayanan Kependudukan dan Akta- akta Catatan Sipil yang berbasis Teknologi Informasi 2. Meningkatkan Keterampilan dan Profesionalisme SDM aparatur dalam segala bidang sesuai TUPOKSI dalam Pelayanan Publik. 3. Meningkatkan partisipasi dan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya kepemilikan dokumen dan pencatatan peristiwa penting dalam hidupnya kedalam suatu dokumen kependudukan 4. Meningkatkan Kuantitas dan Kualitas sarana dan prasarana kerja guna memenuhi standar pelayanan prima. 5. Mengembangkan Pranata Hukum, Kelembagaan dan peran serta masyarakat yang mendukung proses pendaftaran penduduk, pencatatan sipil dan pengelolaan informasi kependudukan guna memberikan kepastian dan perlindungan sesuai hak-hak penduduk.

1.4 Sistimatika Penulisan

BAB I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

1.2 Landasan Hukum 1.3 Maksud dan Tujuan

1.4 Sistimatika Penulisan

BAB II. EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN 2013

5 2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD Tahun 2013 dan Capaian Renstra SKPD 2.2 Analisis Kinerja Pelayanan SKPD 2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD 2.4 Review terhadap Rancangan Awal RKPD

BAB III. TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

3.1 Telaahan terhadap Kebijakan Nasional dan Propinsi 3.2 Tujuan dan Sasaran Renja SKPD 3.3 Program dan Kegiatan

BAB IV. PENUTUP.

6

BAB II. EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN 2012

2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD Tahun 2012

Sebagaimana amanat Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah, setiap dokumen perencanaan harus dievaluasi dalam pelaksanaannya. Oleh karena itu Renja Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pacitan Tahun 2012 juga harus dilakukan evaluasi. Adapun evaluasi terhadap Renja Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pacitan Tahun 2012 meliputi : 1. Realisasi programkegiatan yang tidak memenuhi target kinerja hasil keluaran yang direncanakan; 2. Realisasi programkegiatan yang telah memenuhi target kinerja hasil keluaran yang direncanakan; 3. Realisasi programkegiatan yang melebihi target kinerja hasil keluaran yang direncanakan; 4. Faktor-faktor penyebab tidak tercapainya, terpenuhinya atau melebihi target kinerja programkegiatan; 5. Implikasi yang timbul terhadap target capaian program Renstra SKPD; 6. Kebijakantindakan perencanaan dan penyelenggaraan yang perlu diambil untuk mengatasi faktor-faktor penyebab tersebut. Capaian pelaksanaan program kegiatan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Tahun 2012 dapat dilihat pada tabel dibawah ini : 7 Tabel 2.1 Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja SKPD dan Pencapaian Renstra SKPD sd Tahun 2014 tahun berjalan Kabupaten Pacitan Nama SKPD : Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Lembar : 8 Kode UrusanBidang Urusan Pemerintah Daerah dan ProgramKegiatan Indikator Kinerja Program Outcomes Kegiatan Output Target Kinerja Capaian Program Renstra SKPD Tahun 2016 Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan Keluaran Kegiatan sd Tahun n-3 Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Lalu n-2 Target program dan kegiatan Renja SKPD tahun n- 1 Perkiraan realisasi capaian target Renstra SKPD sd tahun berjalan Target Renja SKPD Tahun n-2 Realisas i Renja SKPD tahun n-2 Tingkat Realisasi Realisasi Capaian Program dan Kegiatan sd tahun berjalan tahun n-1 Tingkat Capaian Realisasi Target Renstra 1 2 3 4 5 6 7 8=76 9 10=5+7+9 11 = 104 1 10 01 01 Program Pelayanan Administrasi Rasio penduduk ber-KTP persatuan penduduk 0,90 0,67 0,71 0,75 1,05 0,74 2,24 0,56 Perkantoran 1 10 01 02 Program Peningkatan Sarana dan Bayi berakte kelahiran 100 97,25 97 98,1 1,01 99 294,35 73,58 8 Prasarana Aparatur 1 10 01 06 Program Peningkatan Pengembangan Pasangan berakte Kelahiran 100 100 100 100 1 100 300 100 Sistem Pelaporan Capaian Kenerja dan Keuangan 1 10 01 15 Program Penataan Administrasi Cakupan Penerbitan KTP 90.64 67,72 71,1 87,54 1,23 74,65 237,61 59,40 Kependudukan Cakupan Penerbitan akte kelahiran 83,50 60,62 64,79 64,94 1 71,46 201,33 50,33 Kepala Keluarga yang 95,56 80,58 85,88 86,85 1,01 87,23 260,93 65,23 Memiliki Kartu Keluarga Cakupan penerbitan kutipan akta kematian 71,17 - - - - 42,17 42,17 10,54 Penerapan KTP Nasional Berbasis NIK Sudah Sudah Sudah Sudah Sudah Sudah Sudah KEPALA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN 9 Drs. RACHMAD DWIYANTO, APT, MM Pembina Utama Muda NIP. 19621125 198903 1 012 Tabel 2.2 Pencapaian Kinerja Pelayanan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Pacitan No. Indikator SPMStandar Nasional IKK Target Renstra SKPD Realisasi Capaian Proyeksi Catatan Analisis 2011 2012 2013 2014 2011 2012 2013 2014 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 1 Pelayanan Dokumen Kependudukan dan Pencatatan Sipil Cakupan penerbitan kartu tanda penduduk 71,10 74,65 87,60 88,75 75,42 87,54 89,50 90,25 Cakupan penerbitan kutipan akta kelahiran 64,79 71,46 75,80 78,88 64,94 72,95 76,25 79,65 Cakupan penerbitan Kartu Keluarga KK 85,88 87,23 90,11 92,56 86,85 88,65 91,11 92,56 10 Cakupan penerbitan kutipan akta kematian - 42,17 54,37 59,97 - 48,77 55,25 60,75 11

2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD