Faktor-faktor yang Mempengaruhi Rentabilitas

14 perusahaan. Rumus yang digunakan untuk menghitung rentabilitas modal sendiri yaitu: Rentabilitas Modal Sendiri = 100 X Bersih Modal Bersih SHU

2.1.3. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Rentabilitas

Menurut Riyanto 2001:36-44 Faktor-faktor yang membentuk rentabilitas ekonomi adalah: 1. Profit margin Profit margin yaitu perbandingan antara net operating income laba usaha dengan net sales penjualan bersih, perbandingannya dinyatakan dalam prosentase Riyanto, 2001: 37 100 X arg Pr Sales Net Income Operating Net in M ofit = Usaha untuk memperbesar profit margin, yaitu: a Menambah biaya usaha operating expenses sampai tingkat tertentu diusahakan tercapainya tambahan sales yang sebesar- besarnya, atau dengan kata lain tambahan sales harus lebih besar daripada tambahan operating expenses. b Mengurangi pendapatan dari sales sampai tingkat tertentu diusahakan adanya pengurangan operating expenses yang sebesar- besarnya, atau dengan kata lain mengurangi biaya usaha relatif lebih besar daripada berkurangnya pendapatan dari sales. 15 2. Turnover of Operating Assets Turnover of Operating Assets atau tingkat perputaran aktiva usaha yaitu kecepatan berputarnya operating assets dalam suatu periode tertentu. Turnover perputaran tersebut dapat ditentukan dengan membagi net sales penjualan dengan operating assets aktiva usaha Riyanto, 2001: 37. Asset Operating Sales Net : Assets Operating of Turnover Usaha untuk mempertinggi Turnover of Operating Assets, yaitu: a Menambah modal usaha Operating Asset sampai tingkat tertentu diusahakan tercapainya tambahan penjualan yang sebesar- besarnya. b Mengurangi sales sampai tingkat tetentu diusahakan penurunan atau pengurangan operating asset sebesar- besarnya. Profit margin dimaksudkan untuk mengetahui efisiensi perusahaan dengan melihat pada besar kecilnya laba usaha dalam hubungannya dengan sales, sedangkan turnover of operating assets dimaksudkan untuk mengetahui efisiensi perusahaan dengan melihat pada kecepatan perputaran aktiva usaha dalam periode tertentu. Hasil akhir dari percampuran kedua efisiensi profit margin dan turnover of operating assets mentukan tinggi rendahnya earning power rentabilitas. Oleh karena itu semakin tinggi tingkat profit margin atau turnover of operating assets atau keduanya akan mengakibatkan naiknya rentabilitas earning power. 16

2.2. Biaya