Curah Hujan Efektif Analisa Hidrologi .1 Perhitungan Curah Hujan Regional

Dari hasil perhitungan curah hujan regional di atas, terlihat bahwa curah hujan maksimum rata-rata terjadi di setengah bulan awal November sebesar 92,6 mm dan terendah terjadi di setengah bulan akhir Juli sebesar 42,6 mm.

4.1.2 Curah Hujan Efektif

Curah hujan efektif adalah bagian dari curah hujan total yang digunakan oleh tanaman selama masa pertumbuhan. Besarnya jumlah curah hujan efektif dipengaruhi oleh cara pemberian air irigasi, laju pengurangan air genangan, kedalaman lapisan air yang dipertahankan, jenis tanaman dan tingkat ketahanan tanaman terhadap kekurangan air. Untuk irigasi tanaman padi, curah hujan efektif diambil 80 kemungkinan curah hujan terlewati. Curah hujan efektif diperoleh dengan mengurutkan data curah hujan bulanan dari yang terbesar hingga terkecil rekapitulasi dari perhitungan curah hujan efektif dapat dilihat pada Tabel 4.2. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.2. Ranking Curah Hujan Regional NO Januari Pebruari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember 1 2 1 2 1 2 1 2 1 2 1 2 1 2 1 2 1 2 1 2 1 2 1 2 1 0,0 40,2 0,0 36,7 9,3 35,0 0,0 33,7 0,0 5,3 0,0 28,6 0,0 2,5 0,0 17,8 0,0 40,0 0,0 27,3 0,0 24,6 0,0 32,8 2 44,1 49,1 37,6 38,2 27,1 37,4 19,3 37,8 28,4 28,1 13,5 37,5 12,2 13,2 14,5 36,4 28,5 44,2 62,3 56,3 47,1 36,2 17,8 44,5 3 51,3 49,3 46,9 46,8 45,5 45,1 61,4 38,2 46,0 43,2 50,3 47,5 46,9 38,1 39,5 68,2 48,0 44,5 79,2 63,0 82,2 62,9 59,7 72,2 4 62,8 52,2 80,2 57,3 54,7 46,0 71,3 47,5 70,4 55,7 58,7 55,4 58,9 40,6 60,8 68,4 54,7 47,4 90,2 83,0 84,8 80,8 61,6 77,3 5 64,3 66,4 83,8 68,7 63,7 66,7 77,8 54,1 74,6 66,3 60,0 70,5 88,9 63,2 82,9 71,4 55,5 50,3 98,6 106,1 99,4 99,1 66,3 93,5 6 71,4 75,9 95,9 79,9 71,2 70,4 88,7 84,7 103,5 77,4 60,4 79,9 89,4 70,0 84,6 129,0 107,5 91,9 100,6 107,1 120,4 142,4 89,0 123,5 7 115,1 83,9 127,8 139,7 84,5 98,7 91,4 129,0 106,9 95,4 62,1 113,0 138,9 70,5 106,9 207,9 132,9 105,6 106,9 113,8 214,0 166,6 101,1 124,8 R80 46,96 49,19 41,33 41,61 34,47 40,46 26,08 23,16 35,46 34,14 28,25 41,52 26,08 23,16 24,50 49,09 36,30 44,30 69,06 58,97 61,16 46,88 34,54 55,61 R50 62,83 52,18 80,23 57,30 54,73 46,00 71,33 47,50 70,35 55,70 58,65 55,38 58,85 40,55 60,80 68,35 54,73 47,35 90,18 82,98 84,80 80,80 61,58 77,28 Sumber : hasil perhitungan Universitas Sumatera Utara Curah hujan efektif tanaman padi diperoleh dengan menggunakan perhitungan sebagai berikut : Contoh perhitungan curah hujan yang digunakan adalah pada setengah awal bulan Juni -1. 1. R 80 = 28,25 untuk bulan Juni – 1 Persamaan 2-32 R eff = . × × R 80 = . × × , = 1,32 mmhari 2. Untuk bulan Maret – 2 , dengan R80 = 40,46 maka R eff = . × × R 80 = . × × , = 1,89 mmhari Menghitung curah hujan efektif tanaman padi pada bulan yang lain, digunakan cara yang sama seperti contoh diatas. Hasil perhitungan curah hujan efektif pada tanaman padi dapat dilihat pada Tabel 4.3. Tabel 4.3. Curah Hujan Efektif untuk Tanaman Padi Bulan – Ke R 80 Curah Hujan Efektif Untuk Tanaman Padi Januari 1 46,96 2,19 2 49,19 2,30 Pebruari 1 41,33 1,93 2 41,61 1,94 Maret 1 34,47 1,61 2 40,46 1,89 April 1 36,12 1,69 2 37,95 1,77 Mei 1 35,46 1,65 2 34,14 1,59 Juni 1 28,25 1,32 Universitas Sumatera Utara Tabel 4.3 Curah Hujan Efektif untuk Tanaman Padi Lanjutan Bulan – Ke R 80 Curah Hujan Efektif Untuk Tanaman Padi 2 41,52 1,94 Juli 1 26,08 1,22 2 23,16 1,08 Agustus 1 24,50 1,14 2 49,09 2,29 September 1 36,30 1,69 2 44,30 2,07 Oktober 1 69,06 3,22 2 58,97 2,75 Nopember 1 61,16 2,85 2 46,88 2,19 Desember 1 34,54 1,61 2 55,61 2,59 Sumber : perhitungan curah hujan efektif tanaman padi

4.1.3 Daerah Aliran Sungai Batang Angkola