Analisis Data METODOLOGI PENELITIAN

Analisis dat a adalah proses penyederhanaan dat a ke dalam bent uk yang lebih m udah dibaca dan diint erpret asikan, dalam proses ini sering digunakan st at ist ik. Dalam penelit ian ini analisis dat a yang digunakan adalah analisis kuant it at if yait u analisis yang digunakan unt uk mengolah dat a yang dapat diklasifikasikan sert a diukur dan dalam bent uk angka. Analisis dat a adalah pengolahan dat a yang diperoleh dengan menggunakan rumus at au dengan at uran-at uran yang ada sesuai dengan pendekat an penelit ian Arikunt o, 2002: 65. Analisis dat a dilakukan dengan t ujuan unt uk menguji hipot esis dalam rangka penarikan simpulan yang berart i pula unt uk penelit ian ini adalah sebagai berikut : 1. Analisis Deskript if Persent ase M et ode ini digunakan unt uk menget ahui persent ase hasil st oryt elling t erhadap pert umbuhan minat baca. Adapun rumus yang digunakan adalah sebagai berikut: P = X 100 Ket erangan: : Persent ase F : Jumlah skor yang diharapkan N : Nilai persent ase at au hasil 2. Analisis Uji Hipotesis Analisis yang digunakan untuk menguji hipotesa yang telah diajukan. Dalam analisis ini digunakan rumus distribusi frekuensi. Distribusi Frekuensi adalah data yang telah diperoleh dari suatu penelitian yang masih berupa data acak atau data mentah dapat dibuat menjadi data yang berkelompok, yaitu data yang telah disusun ke dalam kelas-kelas tertentu. Daftar yang memuat data berkelompok disebut distribusi frekuensi atau tabel frekuensi. Jadi distribusi frekuensi adalah susunan data menurut kelas-kelas interval tertentu atau menurut kategori tertentu dalam sebuah daftar Hasan, 2003: 37 Metode penghitungan dengan menggunakan distribusi frekuensi, diperoleh keterangan atau gambaran sederhana dan sistematis dari data yang diperolah. Langkah-langkah membuat distribusi frekuensi adalah sebagai berikut: 1 M engurut kan dat a dat a dari yang t erkecil ke yang t erbesar. 2 M enent ukan jangkauan range dari dat a. 3 M enent ukan banyaknya kelas 4 M enent ukan panjang int erval kelas 5 M enent ukan bat as baw ah kelas pert ama. 6 M enuliskan frekuensi kelas sat u persat u dalam kolom t urus sesuai banyaknya dat a. 32

BAB IV GAMBARAN UMUM TK BANGUN 1 GETAS

A. Sejarah Singkat TK

Sejarah singkat berdirinya TK Bangun 1 Getas secara kronologis adalah sebagai berikut, pada tanggal 2 Januari 1958 PNP XVIII mendirikan sebuah tempat untuk penitipan anak karyawan PNP XVII. Seiring dengan berjalannya waktu, banyak karyawan yang menitipkan anaknya di tempat penitipan tersebut. Dengan banyak pertimbangan oleh pengelola, penitipan tersebut dikelompokkan menurut umur, akhirnya menjadi sebuah taman kanak-kanak Instrumen Evaluasi Diri Taman Kanak-kanak Bangun 1 Getas, 2009: 40.

1. Visi, M isi, dan Tujuan

Visi: memotovasi dan membantu anak mengetahui potensi anak sehingga dapat berkembang secara optimal Misi: Unggul dalam pembentukan sikap perilaku dan kemampuan dasar sesuai dengan tingkat perkembangan anak. Tujuan: 1. Pelaksanaan proses belajar mengajar yang efekt if dengan menggunakan pendekat an, M et ode yang t epat . 2. Berprest asi dalam berbagai lom ba bidang akadem ik non akademik 3. M encapai nilai ket unt asan belajar yang opt imal 4. Kelulusan mencapai 100 5. Lulusan dapat melanjut kan ke jenjang pendidikan dasar mencapai 100 6. M embangun ruang belajar dan Sarana yang lain sehingga t ercipt a sekolah berw aw asan Wiyat a M andala 7. M elengkapi ruang bermain yang memadai 8. M eningkat kan profesionalisme guru dengan mengikut sert akan pada KKG, penat aran dan pelat ihan sert a menempuh st udi lanjut di perguruan tinggi Inst rumen Evaluasi Diri Taman Kanak-kanak Bangun 1 Get as, 2009: 44.

2. Gambaran Umum

1. Nama TK : Taman Kanak-kanak Bangun 1 Get as 2. Alamat : Desa Kauman Lor Kecamat an Pabelan, Kabupat en Semarang Kode Pos 50772 3. M ulai menerima anak didik: Tahun 1958 4. Ijin Operasional : 00173 103.22 1 92 5. St at us Akredit asi : B 2003 Inst rumen Evaluasi Diri Taman Kanak-kanak Bangun 1 Get as, 2009: 41.

3. Jumlah Anak Didik data tiga tahun terakhir Kelas A dan B

Jumlah Anak Didik Tahun 2007 2008 s d 2009 2010 Tahun TK – A TK – B TOTAL L P L P L P 2007 2008 13 18 18 15 31 33 2008 2009 22 18 19 15 41 33 2009 2010 19 8 9 16 27 25 Jum lah 54 44 46 46 100 90 Sumber: Inst rumen Evaluasi Diri Taman Kanak-kanak Bangun 1 Get as, 2009: 41.

4. Sarana dan Prasarana

a. Luas t anah dan bangunan - Luas t anah : 600 m2 - Luas bangunan : 400 m2 - St at us t anah : M ilik sendiri b. Bangunan - Ruangan kelas : 2 ruang - Ruang kant or : 1 ruang - Perpust akaan : 1 ruang - WC kamar mandi : 1 ruang - Gudang : 1 ruang c. Peralat an - Dalam Kelas o M eja guru : 3 buah o Kursi guru : 3 buah o M eja sisw a : 14 buah o Kursi sisw a : 70 buah o Rak mainan : 1 buah o Papan t ulis : 2 buah o Rak sepat u : 1 buah