Teknik Pengumpulan Data Prosedur Penelitian

57

D. Teknik Pengumpulan Data

Metode pengumpulan data tidak terlepas dari instrumen penelitian. Adapun teknik dan instrumen pengumpulan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah: 1. Tes hasil belajar Teknik tes digunakan untuk mengetahui hasil belajar siswawarga belajar pada aspek kognitif secara individu dan Lembar Kegiatan Kelompok untuk mengetahui hasil kerja kelompok. Instrumen tes ini disusun berdasarkan indikator-indikator yang ingin dicapai setelah proses belajar mengajar. Instrumen tes ini dibatasi hanya pada aspek ingatanC1, pemahaman C 2 , penerapan C 3 dan analisis C 4 . Bentuk tes prestasi belajar ini berupa pilihan ganda. Tes ini dilakukan diawal pertemua ke satu dan diakhir pembelajaran pertemuan kedua berupa pre test dan post test. Adapun langkah-langkah penyusunan instrumen adalah sebagai berikut: a Menentukan konsep dan sub konsep berdasarkan kurikulum mata pelajaran matematika tahun ajaran 20082009. b Membuat kisi-kisi soal berdasarkan kurikulum mata pelajaran matematika di kelas VII semester 2 Paket B tahun ajaran 20082009 c Membuat soal tes dan kunci jawaban. d Menjudgement soal yang dibuat kepada guru bidang studi. e Menggunakan soal yang telah di-judgement dalam uji coba soal. f Menganalisis instrumen hasil uji coba. g Menggunakan soal yang valid dan reliabel dalam penelitian. 58 2. Observasi Observasi dilakukan untuk melihat secara langsung aktivitas siswawarga belajar di kelas selama proses belajar mengajar.

E. Prosedur Penelitian

Prosedur yang ditempuh dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Tahap Persiapan Pada tahap persiapan dilakukan kegiatan sebagai berikut: a. Studi Pendahuluan: mencari literatur dan konsultasi dengan dosen b. Membuat proposal c. Seminar proposal d. Revisi proposal 2. Survei ke kelas sekaligus menentukan sampel penelitian a. Membuat perizinan penelitian b. Menyusun instrumen penelitian c. Men-judgement instrumen penelitian d. Analisis instrumen penelitian 3. Tahap Pelaksanaan Pada tahap pelaksanaan dilakukan kegiatan sebagai berikut: a. Pemberian pre test kepada kelas eksperimen dan kelas kontrol b. Perlakuan terhadap subjek penelitian dengan menggunakan Pembelajaran kooperatif model STAD pada kelas eksperimen c. Observasi kegiatan siswa 59 d. Pemberian post test pada kelas eksperimen dan kelas kontrol 4. Tahap Akhir Pada tahap akhir dilakukan kegiatan sebagai berikut: a. Analisis uji statistik b. Menarik kesimpulan c. Menyusun laporan

F. Teknik Analisis Instrumen Penelitian

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS II SD NEGERI 1 TALANG JAWA TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 11 34

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS II SD NEGERI 1 TALANG JAWA TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 12 36

ENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) DI KELAS V SDN 2 TULUNGAGUNG PRINGSEWU

0 10 51

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) KELAS IV SISWA SD NEGERI TANJUNG SENANG BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 17 67

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SISWA KELAS IV SD NEGERI 3 METRO PUSAT

0 7 51

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 3 BOJONG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 8 107

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MODEL PpEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS-ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) (mardani)

0 0 10

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) UNTUK MENINGKATKAN EFIKASI DIRI (SELF EFFICACY) DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA KELAS XI PEMASARAN MATA PELAJARAN RITEL SMK BATIK 2 SURAKARTA

0 1 11

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION (STAD) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA

0 0 10

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA

0 0 8