RSV Respiratory Syncytial Virus HMPV Human Metapneumo Virus

commit to user 5 Penelitian secara serologis mengenai virus influenza di Indonesia sudah pernah dilakukan, dengan hasil terdeteksinya virus influenza AH1N1, AH3N2, AH5N1 dan virus influenza B Agoes, et al., 2008 ; Yuwono, et al., 2008 ; Sedyaningsih, et al., 2007.

2. RSV Respiratory Syncytial Virus

RSV termasuk dalam famili Paramyxoviridae. Virus ini merupakan virus RNA dengan orientasi negatif dan tidak bersegmen. RSV dibagi menjadi 2 sub – grup RSV-A dan RSV-B berdasarkan protein N nucleoprotein-nya. RSV tersusun atas protein struktural G glikoprotein, P phosphoprotein, M2-1 matrix2-1, L large, F fusion, SH small hydrophobic dan M matrix dan protein non – struktural NS1 non-structural 1 dan NS2 non-structural 2. Meskipun terkenal sebagai salah satu patogen penting infeksi saluran pernafasan pada anak, RSV dapat menginfeksi dan menyebabkan penyakit pada semua usia dan dapat menyebabkan penyakit yang serius terutama pada pasien lanjut usia dan yang mengalami imunosupresi Collins and Crowe, 2007. Sejauh yang peneliti ketahui, studi epidemiologi RSV di Indonesia sudah pernah dilakukan di Bandung dan Lombok dengan pasien anak – anak. Infeksi oleh RSV ditemukan pada kasus ALTRI acute lower track respiratory infection, ALTRI berat dan juga kasus pneumonia Omer, et al., 2008 ; Robertson, et al., 2004 ; Djelantik, et al., 2003. Sedangkan data epidemiologi mengenai infeksi RSV pada pasien dewasa di Indonesia belum ada. commit to user 6

3. HMPV Human Metapneumo Virus

Virus HMPV tergabung dalam famili Paramyxoviridae. Virus ini dibagi menjadi 2 sub – grup, yaitu HMPV-A dan HMPV-B, atas dasar perbedaan protein N- nya. HMPV memiliki envelope dan merupakan virus RNA tanpa segmen dengan orientasi negatif. Protein struktural pembentuk HMPV serupa dengan protein struktural pembentuk RSV protein G, protein P, protein M2-1, protein L, protein F, protein SH dan protein M, begitu pula dengan protein non – strukturalnya protein NS1 dan protein NS2. HMPV pertama kali ditemukan pada tahun 2001. Setelah penemuannya, HMPV segera dikenal sebagai penyebab infeksi saluran napas terpenting setelah RSV Collins and Crowe, 2007 ; Fauchier, et al., 2005. Gambaran klinis pasien yang mengalami infeksi HMPV tidak jauh berbeda dengan pasien yang terinfeksi oleh HRSV. Gambaran klinisnya berupa batuk 90 , demam 52 , ronki 20 dan muntah 10 . Infeksi HMPV sering dikaitkan dengan kejadian ALTRI, termasuk bronkiolitis 59 , batuk yang disertai sesak nafas 18 , asma eksaserbasi 14 dan pneumonia 8 . Infeksi HMPV sering disertai oleh ko-infeksi RSV yang dikaitkan dengan ALTRI yang berat. HMPV juga dapat menginfeksi saluran pernafasan atas dengan gambaran klinis seperti pilek dan batuk tanpa memberikan gambaran klinis yang lain Milder and Arnold, 2009 ; Collins and Crowe., 2007. Sejauh yang peneliti ketahui, penelitian mengenai epidemiologi molekuler HMPV di negara tropis, termasuk Indonesia belum pernah dilakukan. commit to user 7

4. HCoV Human Corona Virus

Dokumen yang terkait

KARAKTERISTIK MIOMA UTERI DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA PERIODE JANUARI 2009 JANUARI 2010

1 5 43

EVALUASI PENGOBATAN PADA PASIEN TOKSOPLASMOSIS DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA Evaluasi Pengobatan Pada Pasien Toksoplasmosis Di Rsud Dr. Moewardi Surakarta Serta Rsup Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten Periode Juni 2009-Mei 2015.

0 3 11

EVALUASI ANTIBIOTIK PADA PASIEN INFEKSI SALURAN PERNAFASAN ATAS DEWASA DI INSTALASI RAWAT JALAN RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA TAHUN 2008.

0 4 21

GAMBARAN KUNJUNGAN PASIEN RAWAT JALAN PADA 10 BESAR ANGKA KUNJUNGAN PASIEN DI POLIKLINIK RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA TAHUN 2010.

0 0 6

PENDAHULUAN EVALUASI PENGGUNAAN OBAT TERAPI PEMELIHARAAN STROKE PADA PASIEN RAWAT INAP DI RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA TAHUN 2010.

0 0 21

EVALUASI PENGGUNAAN INHALER PADA PASIEN ASMA RAWAT JALAN RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA Evaluasi Penggunaan Inhaler Pada Pasien Asma Rawat Jalan RSUD Dr. Moewardi Surakarta Periode Mei-Juni 2011.

0 2 14

PENDAHULUAN Evaluasi Penggunaan Obat Pasien Diare Akut Pada Anak Di Instalansi Rawat Inap Rsud Dr. Moewardi Surakarta Surakarta Tahun 2010.

0 3 18

HUBUNGAN DIABETES MELITUS DENGAN KEJADIAN STROKE ISKEMIK DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA TAHUN 2010 Hubungan Diabetes Melitus Dengan Kejadian Stroke Iskemik Di RSUD Dr. Moewardi Surakarta Tahun 2010.

0 2 15

PROFIL PENGGUNAAN ANTITUBERKULOSIS PADA PASIEN TBC DI RSUD Dr. MOEWARDI PADA Profil Penggunaan Antituberkulosis Pada Pasien Tbc Di RSUD Dr. Moewardi Pada Tahun 2010 Dan 2011 Menggunakan Metode DU90%.

0 1 14

DELESI GEN APOBEC3B PASIEN HUMAN IMMUNODEFICIENCY VIRUS RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA.

0 1 10