Instrumen Sikap : cermat Penilaian Sikap Instrumen pengamatanobservasi

Direktorat Pembinaan SMK 2013 | 53 persyaratan untuk dapat digunakan maka perlu dilakukan perbaikan sifat-sifat tanah yang demikian yang dilakukan sebelum proses pembentukan. Yang perlu diingat bahwa penambahan bahan akan saling mempengaruhi sifat-sifat tanah liat tersebut. Bahan-bahan yang dapat ditambahkan untuk memperbaiki karakter tanah liat: 1 Sebagai bahan plastis adalahballclay atau bentonit 2 Sebagai bahan pengeraspengisi adalah flint, grogchamotte, pasir, talk 3 Sebagai bahan peleburflux adalah feldspar, kapur, magnesia, dolomite dan oksida besi. E. Rangkuman Tanah liat mengalami perubahan fisika setelah dibakar yaituhilangnya air bebas, terbakarnya bahan organis, dan hilangnya air kimia. Ceramic change adalah fenomena terpenting karena melalui fenomena ini tanah liat berubah menjadi mineral yang padat, keras, dan permanen.Silika adalah unsur terpenting penanda perubahan fase tanah liat menjadi keramik. Sifat-sifat umum tanah liat adalah sifat plastis, kemampuan bentuk, susut kering dan susut bakar, kematangan, porositas, kekuatan kering, warna bakar, daya suspense, dan sifat slaking. Partikel tanah liat berupa lembaran hexagonal, berukuran butir kurang dari 0,002 mm. F. Penilaian

1. Penilaian Sikap Instrumen pengamatanobservasi

a. Instrumen Sikap : cermat

Nama : __________________ Kelas : __________________ Aktivitas Peserta didik Peserta didik mengamati tayangan video , tanah liat ditempat praktek, sampel benda keramik mentah, dan sampel benda keramik jadi. 54 | Direktorat Pembinaan SMK 2013 Lembar observasi No Aspek yang dinilai Skor 1-4 1. Mengamati tayangan video dengan tekun 2. Mengamati tanah halaman sekolah dan tanah liat di tempat praktek dengan tekun 3. Mengamati sampel benda keramik dengan tekun 4. Mengidentifikasimembandingkan perbedaan pada materisampel pengamatan . 5. Mencatat semua hasil temuan dari tayangan video 6. Mencatat semua hasil identifikasi pada sampel pengamatan. Jumlah skor Rubrik pengamatan: 1. Mengamati tayangan video dengan tekun 1 Selalu mengamati tayangan video dengan tekun 2 Sering mengamati tayangan video dengan tekun 3 Kadang-kadang mengamati tayangan video dengan tekun 4 Tidak pernah mengamati tayangan video dengan tekun 2. Mengamati tanah halaman sekolah dan tanah liat di tempat praktek dengan tekun 1 Selalu mengamati tanah halaman sekolah dan tanah liat di tempat praktek dengan tekun 2 Sering mengamati tanah halaman sekolah dan tanah liat di tempat praktek dengan tekun 3 Kadang-kadang mengamati tanah halaman sekolah dan tanah liat di tempat praktek dengan tekun 4 Tidak pernah mengamati tanah halaman sekolah dan tanah liat di tempat praktek dengan tekun 3. Mengamati sample benda keramik dengan tekun 1 Selalu mengamati sampel benda keramik dengan tekun 2 Sering mengamati sampel benda keramik dengan tekun 3 Kadang-kadang mengamati sampel benda keramik dengan tekun 4 Tidak pernah mengamati sampel benda keramik dengan tekun 4. Mengidentifikasimembandingkan perbedaan pada materisampel pengamatan 1 Terlihat selalu membandingkan antara sampel-sampel pengamatan Direktorat Pembinaan SMK 2013 | 55 Skor maksimal : 6 x 4 = 24 Nilai = JumlahSkor SkorMaksimal x10 2 Terlihat sering membandingkan antara sampel-sampel pengamatan 3 Terlihat kadang-kadang membandingkan antara sampel- sampel pengamatan 4 Terlihat tidak pernah membandingkan antara sampel- sampel pengamatan 5. Mencatat semua hasil temuan dari tayangan video 1 Selalu mencatat semua hasil temuan dari tayangan video 2 Sering mencatat semua hasil temuan dari tayangan video 3 Kadang-kadang mencatat semua hasil temuan dari tayangan video 4 Tidak pernah mencatat semua hasil temuan dari tayangan video 6. Mencatat semua hasil identifikasi pada sampel pengamatan 1 Selalu mencatat semua hasil identifikasi pada sampel pengamatan 2 Sering mencatat semua hasil identifikasi pada sampel pengamatan 3 Kadang-kadang mencatat semua hasil identifikasi pada sampel pengamatan 4 Tidak pernah mencatat semua hasil identifikasi pada sampel pengamatan Pedoman penilaian.

b. Instrumen Sikap : tanggung jawab Nama