Deskripsi Hasil Penelitian

4.2.4 Aspek Hasil (Product)

Pada bagian ini akan dideskripsikan tentang hasil dan dampak ketercapaian program Dana Alokasi Khusus di SMP Negeri 2 Dempet.

A. Hasil yang dicapai

Pelaksanaan program DAK di SMP Negeri 2 Dempet tahun 2012 dan tahun 2013 telah mendapatkan hasil yang dicapai yaitu berupa rehabilitasi sedang sebanyak 4 (empat) unit gedung tanpa mebelair dan 1 (satu) unit rehabilitasi sedang ruang belajar; peralatan pembelajaran:(1) Peralatan laboratorium IPA; (2) Peralatan Kesenian; (3) Peralatan laboratorium Bahasa; (4) Peralatan Olahraga; dan (5) 1 (satu) unit gedung rehabilitasi ruang kelas beserta satu unit mebelair (meja kursi kelas);serta Sepuluh Pelaksanaan program DAK di SMP Negeri 2 Dempet tahun 2012 dan tahun 2013 telah mendapatkan hasil yang dicapai yaitu berupa rehabilitasi sedang sebanyak 4 (empat) unit gedung tanpa mebelair dan 1 (satu) unit rehabilitasi sedang ruang belajar; peralatan pembelajaran:(1) Peralatan laboratorium IPA; (2) Peralatan Kesenian; (3) Peralatan laboratorium Bahasa; (4) Peralatan Olahraga; dan (5) 1 (satu) unit gedung rehabilitasi ruang kelas beserta satu unit mebelair (meja kursi kelas);serta Sepuluh

Tabel 11.Hasil Program DAK TA 2012 dan 2013

JUMLAH Tahun NO

SATUAN Anggaran

BIAYA (Rp)

1 Rehabilitasi

4 Ruang 2012 sedang 2 Rehabilitasi

1 Ruang 2012 sedang 3 Peralatan

1 Paket 2012 Lab. IPA

1 Paket 2012 Lab. Bahasa 5 Peralatan

4 Peralatan

1 Paket 2012 Olahraga 6 Peralatan

1 Paket 2012 Kesenian 7 Rehabilitasi

1 Ruang 2013 8 Buku Kur 13

Sumber: Dokumen Administrasi SMP Negeri 2 Dempet

Berikut hasil wawancara dengan Kepala Sekolah menyatakan bahwa:

Hasil yang diperoleh dari program Dana Alokasi

pembangunan maupun

Khusus

berupa

peralatan pembelajaran sudah

dikerjakan dengan baik dan sesuai rencana baik. Kualitas hasil program DAK termasuk baik. Untuk memanfaatkan dan merawat hasil pembangunan dan bantuan peralatan pembelajaran memang tentu tidak mudah karena membutuhkan dana dan waktu yang dikerjakan dengan baik dan sesuai rencana baik. Kualitas hasil program DAK termasuk baik. Untuk memanfaatkan dan merawat hasil pembangunan dan bantuan peralatan pembelajaran memang tentu tidak mudah karena membutuhkan dana dan waktu yang

tersebut

dengan sebaik-

baiknya . (Wawancara tanggal 18 Desember 2014)

Pernyataan Kepala Sekolah sependapat dengan pernyataan Komite Sekolah mengatakan bahwa:

Memang benar, hasil/product yang diperoleh dari program Dana Alokasi Khusus telah dikerjakan dengan baik dan sesuai rencana. Hasil program Dana Alokasi Khusus itu berupa

pembangunan/rehabilitasi

ruang

kelas dan peralatan pembangunan.Kualitas barang atau bangunannya termasuk baik. Saya selaku komite sekolah merasa bangga dengan hasil yang diperoleh program Dana Alkokasi

Negeri 2 Dempet.Hasil

pembelajaran tersebut dapat dimanfaatkan oleh warga sekolah terutama dalam proses belajar mengajar, yang menjadi masalah adalah bagaimana merawat bangunan dan peralatan tersebut.Untuk itu perlu kerjasama antara semua warga sekolah, kepala sekolah dan komite ikut bertanggung jawab untuk menjaga, merawat dan memanfaatkan hasil pembangunan

tersebut

dengan sebaik-

baiknya . (Wawancara tanggal 19 Desember 2014)

Muklis, M.Pd sebagai panitia pembangunan program DAK terkait dengan hasil program DAK di SMP Negeri 2 Dempet mengatakan bahwa:

Alhamdulillah hasil yang dicapai program DAK

sesuai

dengan

tujuan yang

direncanakan. Hasil yang dicapai sangat berkualitas

dan

memenuhui standar

pelayanan minimal . (Wawancara tanggal 19 Desember 2014)

B. Dampak

Dampak program DAK di SMP Negeri 2 Dempet banyak dirasakan oleh seluruh warga sekolah termasuk siswa. Ruang kelas yang direhabilitasi dapat dimanfaatkan oleh siswa dalam proses pembelajaran. Siswa dapat memanfaatkan peralatan pembelajaran bantuan yang bersumber dari dana DAK. Perbaikan ruang kelas dan bantuan peralatan pembelajaran berdampak kepada siswa menjadi nyaman dalam mengikuti proses belajar mengajar. Bantuan peralatan Olahraga dapat dimanfaatkan oleh siswa-siswi sehingga SMP Negeri 2 Dempet tahun 2012-2014 sering mendapat Juara lomba Sepak Takrow dan Bola Volley di Tingkat Kabupaten. Selain itu Buku mata pelajaran Kurikulum 2013 dapat dimafaatkan oleh siswa kelas VII sebagai penunjang pembelajaran.

Berikut hasil wawancara dengan Kepala Sekolah terkait dengan dampak program Dana Alokasi Khusus yang mengatakan bahwa:

Program Dana Alokasi Khusus di SMP Negeri

2 Dempet berdampak terhadap peningkatan mutu pembelajaran. Rata-rata nilai Ujian Nsional dua tahun terakhir meningkat secara signifikan yaitu dari 28.54 menjadi 30.04. Pencapaian program DAK di sekolah ini merupakan kerja keras semua pihak ditingkat sekolah dan pihak Pemerintah. Bantuan berupa

peralatan pembelajaran dan

rehabilitasi ruang kelas beserta mebelairnya rehabilitasi ruang kelas beserta mebelairnya

untuk meningkatkan mutu

pendidikan nasional . (Wawancara tanggal 22 Desember 2014)

Selanjutnya hasil wawancara salah satu siswa terkait dengan hasil pemanfaatan Dana Alokasi Khusus yang mengatakan bahwa:

Saya senang, sekarang ruang kelas saya sudah bagus, gentengnya sudah tidak bocor lagi, dinding kelas sudah dicat, dan atapnya sudah tidak rusak. Saya merasa lebih nyaman belajar di kelas baru ini. Bantuan Peralatan pembelajaran dapat kami manfaatkan untuk belajar.

pelajaran . (Wawancara tanggal 12 Desember 2014)

Selanjutnya hasil wawancara dengan Guru terkait dampak program Dana Alokasi Khusus di SMP Negeri 2 Dempet mengatakan bahwa:

Kami merasakan dampak yang positif dari pelaksanaan program Dana Alokasi ini. Kami sebagai pengajar langsung dapat merasakan dampak itu seperti pemanfaatan ruang gedung

yang

sudah

direhabilitasi dan

dilengkapi dengan pengadaan mebelair serta bantuan peralatan pembelajaran menjadikan motivasi bagi kami untuk meningkatkan mutu

menambah semangat

pembelajaran

dan

mengajar . (Wawancara tanggal 20 Desember 2014)

kami

dalam