Media dan Sumber Belajar Penilaian Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Tujuan Pembelajaran Metode

o Guru mendemontrasikan tentang pengungkit o Siswa membuat kelompok untuk berdiskusi o Setelah selesai berdiskusi siswa mengerjakan tes indivdu tertulis.  Elaborasi o Guru memberikan siswa untuk berfikir, menganalisis menyelesaikan masalah dan bertindak tanpa rasa ragu. o Guru memfasilitasi siswa dalam membuat laporan yang dilakukan secara lisan maupun tertulis o Guru memfasilitasi siswa untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok  Konfirmasi o Guru memberikan umpan balik positif dan penguatan tentang hasil belajar o Guru memberikan kesimpulan tentang hasil belajar o Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang pelajran Penutup o Dengan bimbingan guru, siswa menyimpulkan materi pembelajaran o Guru mengucapkan salam 5 Menit

G. Media dan Sumber Belajar

o Media : - alat-alat rumah tangga yang menggunakan prinsip - Pengungkit golongan I, II dan III o Sumber Belajar : - Buku IPA Kelas V, A. Suyitno - LKS Eksis Ed. B-SDXX

H. Penilaian

: - Tes tertulis - Isian No Soal Skor Jawaban 1 2 3 4 Alat yang memudahkan pekerjaan manusia adalah …. Pengungkuit atau tuas digolongkan menjadi …golongan Gerobak sorong merupakan pengungkit golongan ke …. Nama lain dari titik tumpu adalah …. 20 20 20 20 Pesawat sederhana 3 Tiga 2 dua 5 Urutan bagian dari pengungkit jenis pertama adalah …. 20 Fulkrum TB – TT - TK Hasil X 100 100 CATATAN : ...................................................................................................................................................... ...................................................................................................................................................... .. Limbung, 13 April 2015 Mengetahui Kepala Sekolah Mahasiswa Mulkan Rino Kusno NIP. 19600725 198503 1 004 NIM. 821683141 Supervisor 1 Sarbudiono, S.Pd NIP. 19680528 199103 1 005 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Sekolah : SD Negeri 4 Jebus Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan Kelas Semester : V II Materi Pokok : Mengenal bentuk-bentuk keputusan bersama Waktu : 1 x 35 Menit Metode : Ceramah dan tanya jawab

A. Standar Kompetensi

4. Menghargai keputusan bersama

B. Kompetensi Dasar

4.1. Mengenal bentuk-bentuk keputusan bersama

C. Indikator

o Menyebutkan hakekat musyawarah o Menjelaskan pengertian keputusan bersama o Mengetahui bentuk-bentuk keputusan bersama

D. Tujuan Pembelajaran

Setelah selesai pelajaran siswa dapat : o Menyebutkan hakekat musyawarah o Menjelaskan pengertian keputusan bersama o Mengetahui bentuk-bentuk keputusan bersama

E. Metode

o Ceramah dan Tanya jawab F. Langkah-langkah Pembelajaran Kegiatan Langkah-langkah Pembelajaran Alokasi Waktu Awal o Guru memberikan salam kepada siswa o Guru mengabsen kehadiran siswa o Guru memberikan pilihan pada siswa untuk memilih tujuan wisata akhir semester nanti o Guru menyampaikan tujuan pembelajaran kepada siswa o Guru mempersiapkan peralatan untuk kegiatan belajar dan mengajar 5 menit Inti  Eksplorasi o Guru menjelaskan materi tentang keputusan bersama o Guru menjelaskan bentuk-bentuk keputusan bersama o Bersama kelompok siswa membuat simulasi 25 Menit bentuk-bentuk pengambilan keputusan bersama o siswa mengerjakan tes indivdu tertulis.  Elaborasi o Guru memberikan siswa untuk berfikir, menganalisis menyelesaikan masalah dan bertindak tanpa rasa ragu. o Guru memfasilitasi siswa dalam membuat laporan yang dilakukan secara lisan maupun tertulis o Guru memfasilitasi siswa untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok  Konfirmasi o Guru memberikan umpan balik positif dan penguatan tentang hasil belajar o Guru memberikan kesimpulan tentang hasil belajar o Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya tentang pelajran Penutup o Dengan bimbingan guru, siswa menyimpulkan materi pembelajaran o Guru mengucapkan salam 5 Menit

G. Media dan Sumber Belajar