Deskripsi Objek Penelitian 1. ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

4.1. Deskripsi Objek Penelitian 4.1.1. Gambaran Umum Perusahaan PT. Olagafood Industri merupakan salah satu perusahaan yang memproduksi dan mendistribusikan produk-produk yang halal dan sehat. Hasil produksinya terus berkembang hingga saat ini. PT. Olagafood memiliki misi membawa individu dan lingkungan bersama dalam usaha dan berusaha menuju masa depan yang lebih sejahtera dan bermartabat. ORGANIZATION CHART Universitas Sumatera Utara PT. Olagafood Industri memiliki standar prosedur operasi antara lain yaitu kepersonaliaan, pembelian pengadaan, penelitian dan pengembangan, dan gudang warehousing

1. Kepersonaliaan Employment

 Sehat dan bebas penyakit menular  Menggunakan perlengkapan kerja yang ditentukan  Tidak diperbolehkan memakai perhiasan pada saat kerja  Tidak berkuku panjang, tidak berjenggot dan tidak berkumis  Tidak diperbolehkan membawa barang bawaan ke Ruang Produksi  Tidak diperbolehkan makanmeludahmerokok di Ruang Produksi  Mencuci tangan sebelum mulai bekerja

2. Pembelian Pengadaan Purchasing Handling

 Menjamin semua bahan baku yang dibeli adalah yang sudah mempunyai sertifikat halal dan spesifikasi product  Penentuan supplier berdasarkan kelengkapan sertifikat halal dan spesifikasi roduct dan disetujui oleh Tim Auditor Halal Internal  Apabila ada penggantian supplier maka hal tersebut harus beritahukan kepada auditor  Internal Halal dan RDQC, Auditor Internal Halal dan RDQC kemudian meneruskan konsultasi ke MUI  Penanggung jawab pelaksanaan kebijakan diatas adalah Kepala Purchasing Universitas Sumatera Utara

3. Penelitian dan pengembangan Research Development

 Pencarian dan penentuan bahan baku yang yang bermutu dan halal  Pemilihan dan seleksi untuk mendapatkan bahan baku yang sudah mempunyi sertifikat halal baik dari negara asal bahan ataupun sertifikasi halal yang telah diakui MUI dan disetujui oleh Tim Auditor Halal Internal, demikian juga dengan penetapan perubahan produk sehingga produk dipastikan berasal dari bahan makanan halal  Bahan Baku yang akan digunakan dipilih berdasarkan prosedur pemilihan bahan yang ditetapkan LP POM MUI.  Prosedur pemilihan bahan baku meliputi : Prosedur penetapan titik kritis bahan

4.2. Deskripsi Statistik Data Penelitian Tabel 4.1 Pendistribusian Kuesioner