Identifikasi Masalah Analisis Masalah Rumusan Masalah

memenuhi tugas pada mata kuliah Penelitian Tindakan Kelas PTK pada program S1 PGSD.

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan masalah di atas, identifikasi pembelajaran ini adalah sebagai berikut: a. Siswa sering main dan bercerita dengan teman sekelompoknya. b. Kemampuan siswa yang heterogen. c. Kurang aktif mengerjakkan tugas latihan dalam kelompok. d. Saat tugas kelompok beberapa siswa tidak mengerti apa yang dikerjakkan oleh kelompoknya. e. Nilai matematika dalam tiga kali ulangan harian belum memenuhi Kriteria Ketuntasan Minimal KKM yaitu sebesar 60. f. Metode guru dalam mengajar kurang bervariasi hanya ceramah dan pemberian tugas latihan saja. Dari semua masalah yang telah teridentifikasi, ternyata dapat diketahui bahwa faktor penyebab kurangnya keaktifan siswa dalam pembelajaran karena metode yang diterapkan guru dalam pembelajaran terlalu monoton sehingga guru perlu menerapkan metode pembelajaran kooperatif Cooperatife Learning Tipe Cooperatife Script untuk meningkatkan aktivitas belajar siswa pada pembelajaran berikutnya.

C. Analisis Masalah

Dari semua masalah yang telah teridentifikasi,ternyata dapat diketahui bahwa faktor penyebab kurangnya keaktifan siswa dalam pembelajaran karena metode yang diterapkan guru dalam pembelajaran terlalu monoton sehingga guru perlu menerapkan model pembelajaran yang inovatif. Dalam hal ini, saya mencoba menerapkan metode pembelajaran kooperatif cooperative learning tipe cooperative script untuk meningkatkan aktivitas belajar siswa pada pembelajaran berikutnya.

D. Rumusan Masalah

Dari data yang teridentifikasi di atas, maka rumusan masalah yang penulis angkat dalam Penelitian Tindakan Kelas ini adalah : 1. Bagaimana meningkatkan aktivitas belajar siswa dengan menggunakan Cooperative Learning Tipe Cooperative Script pada mata pelajaran matematika dikelas IV SDN 1 Talang Jawa Kecamatan Merbau Mataram Kabupaten Lampung Selatan? 2. Bagaimana meningkatkan hasil belajar siswa dengan menggunakan Cooperative Learning Tipe Script pada mata pelajaran matematika dikelas IV SDN 1 Talang Jawa Kecamatan Merbau Mataram Kabupaten Lampung Selatan?

E. Tujuan Penelitian Perbaikan Pembelajaran

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TIPE JIGSAW PADA MATA PELAJARAN PKn DI KELAS IV SDN 1 BALEKENCONO KECAMATAN BATANGHARI KABUPATEN LAMPUNG TIMUR TAHUN PELAJARAN 2010/2011

0 8 44

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK MELALUI COOPERATIVE LEARNING TIPE STAD PADA MATEMATIKA KELAS IV SDN LABUHAN RATU IX TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 12 55

PENGGUNAAN MEDIA REALIA UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS IV SDN 2 METRO SELATAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

4 33 62

PENGGUNAAN MEDIA REALIA UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS IV SDN 2 METRO SELATAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

6 29 61

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) PADA MATA PELAJARAN PKn KELAS V A SDN 5 METRO BARAT TAHUN PELAJARAN 2011/2012

2 14 62

PENGGUNAAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS IVA SDN 08 METRO TIMUR TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 7 60

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES TOURNAMENTS PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 TALANG JAWA KECAMATAN MERBAU MATARAM TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 16 42

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS V DENGAN MENGGUNAKAN ALAT PERAGA GAMBAR DI SDN 1 PRINGSEWU TIMUR KECAMATAN PRINGSEWU KABUPATEN PRINGSEWU LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2011/2012

1 6 61

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN COOPERATIVE LEARNING TIPE COOPERATIVE SCRIPT PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DIKELAS IV SDN 1 TALANG JAWA KECAMATAN MERBAU MATARAM KABUPATEN LAMPUNG SELATAN TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 8 28

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE ROTATING TRIO EXCHANGE UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA KELAS IV SD NEGERI SUKABUMI

1 39 65