Jenis dan Desain Penelitian Lokasi Penelitian dan Waktu Penelitian Variabel Penelitian Definisi Operasional Variabel

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis dan Desain Penelitian

Penelitian yang akan dilakukan oleh peneliti ini merupakan jenis penelitian kuantitatif, dengan metode penelitian analitik. Desain penelitian yang digunakan adalah desain cross sectional, dimana dinamika antara faktor-faktor resiko dengan efek dipelajari dengan cara pendekatan, observasi atau pengumpulan data sekaligus pada waktu yang bersamaan.

B. Lokasi Penelitian dan Waktu Penelitian

1. Waktu penelitian Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April 2015. 2. Lokasi Penelitian Lokasi yang dipilih dalam penelitian ini adalah Lokalisasi Pasar Kembang Yogyakarta. Peneliti memilih lokasi Pasar Kembang Yogyakarta sebagai lokasi penelitian dikarenakan lokasi tersebut sebagai lokalisasi tertua di Yogyakarta dan terdapat 554 orang Wanita Pekerja Seks Komersial dan kawasan tersebut sebagai lokalisasi sasaran bagi pelanggan nya.

C. Populasi, Sampel dan Teknik Sampling

1. Populasi

Populasi dalam penelitian ini adalah semua pekerja seks komersial yang ada di Lokalisasi Pasar Kembang Yogyakarta sebanyak 554 wanita pekerja seks komersial.

2. Teknik Sampling

Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah purposive sampling, dengan kriteria inklusi dan eksklusi sebagai berikut : Kriteria Inklusi : a. Wanita pekerja seksual di Lokalisasi Pasar Kembang Yogyakarta b. Bersedia menjadi responden penelitian 38 perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user Penentuan besar sampel menggunakan rumus bahwa variabel independen variabel bebas dikali 15-20 Murti, 2010. Sehingga didapat sampel 120- 160.

D. Variabel Penelitian

1. Variabel Independen Variabel independen dalam penelitian ini adalah : a. Pendidikan b. Pengetahuan tentang HIV AIDS c. Ketersediaan kondom 2. Variabel Dependen Perilaku pencegahan HIVAIDS pada Wanita Pekerja Seks Komersial

E. Definisi Operasional Variabel

1. Pendidikan a. Definisi Pendidikan adalah Pernyataan responden tentang jenjang sekolah formal yang terakhir ditamatkan b. Alat ukur : kuesioner c. Skala data Skala data ordinal , untuk analisis skala data diubah menjadi dikotomi SMA jika mean ≥ SMA jika ≥ mean Kategori Pendidikan rendah tamat SD SMA Pendidikan tinggi tamat SMP, SMA, Akademi, PT 2. Pengetahuan tentang HIV AIDS a. Definisi Pengetahuan adalah pemikiran seseorang tentang penyakit HIVHIDS sebagai hasil dari informasi atau pesan yang diterima b. Alat ukur adalah kuesioner c. Skala data perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user Skala data pengetahuan ordinal , untuk analisis data diubah menjadi dikotomi dengan kategori : Pertanyaan yang benar di beri nilai 1 Pertanyaan yang salah atau tidak menjawab di beri nilai 0 3. Ketersediaan Kondom a. Definisi Ketersediaan kondom adalah ada tidaknya kondom di Lokasisasi tersebut b. Alat ukur adalah kuesioner c. Skala data Skala data adalah nominal Kategori Tidak tersedia 1 Tersedia 4. Perilaku pencegahan HIV AIDS a. Definisi Adalah tindakan Wanita Pekerja Sek Komersial untuk mencegah HIVAIDS dengan penggunaan kondom b. Alat ukur adalah Kuesioner c. Skala data adalah ordinal d. Katergori : Melakukan pencegahan jika nilai ≥ mean Tidak melakukan pencegahan jika nilai mean

F. Teknik pengumpulan data