Metode Penelitian EVALUASI KEKUATAN DAN KELEMAHAN SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL PADA PENGELOLAAN KEUANGAN BADAN LAYANAN UMUM (PK BLU) (Studi Kasus di Universitas Sebelas Maret Surakarta )

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 41 BAB III METODE PENELITIAN

A. Metode Penelitian

1. Pendekatan Penelitian Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan alternatifkualitatif dengan variasi pendekatan critical. Menurut Neurman dalam Eferin 2008: 25 pendekatan critical lebih bertujuan untuk memperjuangkan suatu ide dari peneliti untuk membawa perubahan substansial pada masyarakat. Penelitian bukan lagi sekedar menghasilkan karya tulis ilmiah yang netraltidak memihak dan bersifat apolitis, namun lebih bersifat sebagai alat untuk mengubah institusi sosial, cara berpikir, dan perilaku masyarakat ke arah yang lebih baik. Karenanya dalam pendekatan ini, pemahaman yang mendalam tentang suatu fenomena berdasarkan fakta lapangan perlu dilengkapi dengan analisis dan pendapat yang berdasarkan keyakinan pribadi peneliti asalkan didukung oleh argumentasi yang memadai. Dilihat dari dimensi manfaat, penelitian ini termasuk penelitian terapan yang diarahkan untuk menemukan akar masalah sampai dengan munculnya rekomendasi pemecahan masalah tersebut. Penelitian jenis ini titik beratnya adalah menyelesaikan masalah praktis dari pada mengembangkan sebuah sains atau teori. Penulis menggunakan metode penelitian kualitatif critical ini karena permasalahan yang akan dibahas tidak hanya berkenaan dengan angka-angka tetapi juga mendeskripsikan, menguraikan, menggambarkan, menilai suatu perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user 42 kondisi, mengevaluasi, dan memberikan rekomendasi terhadap Sistem pengendalian intern Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum PK- BLU Universitas Sebelas Maret. 2. Metode Penelitian Eferin 2008: 308 menjelaskan langkah-langkah dalam melaksanakan penelitian kualitatif. Langkah-langkah tersebut dapat digambarkan dengan menggunakan model di bawah ini. Gambar 3.1 Metode Penelitian Kualitatif Desain studi yaitu metode pengumpulan dan analisis data untuk menjawab research question tetap diperlukan agar seorang peneliti dapat mengantisipasi kendala-kendala dan kesempatan yang ditemui di lapangan.

B. Populasi dan Sampel

Dokumen yang terkait

PERSEPSI STAKEHOLDERS INTERNAL TERHADAP AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI LAPORAN KEUANGAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET PASCA DITETAPKAN SEBAGAI BADAN LAYANAN UMUM

1 11 74

STUDI INTERPRETATIF TENTANG POLA PENGELOLAAN KEUANGAN BADAN LAYANAN UMUM (PPK-BLU) PADA BALAI BESAR Studi Interpretatif Tentang Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (PPK-BLU) Pada Balai Besar Kesehatan Paru Masyarakat Surakarta.

0 3 11

PENGARUH PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN BADAN LAYANAN UMUM : Studi Pada BLU Terintegrasi Pusat di Kota Bandung.

5 22 50

Peraturan Pemerintah No.23 tahun 2005 tentang pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (PK-BLU).

0 0 53

EFISIENSI PENGGUNAAN ANGGARAN KEUANGAN POLA PENGELOLAAN KEUANGAN BADAN LAYANAN UMUM DENGAN TEKNIK DATA ENVELOPMENT ANALYSIS (STUDI KASUS PADA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA TAHUN 2009-2012).

0 0 19

Evaluasi Kinerja Keuangan Pasca Penetapan Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (PPK-BLU) : Studi pada Universitas Sebelas Maret Surakarta.

0 0 2

Peraturan Menteri Keuangan Nomor 08 Tahun 2006 tentang Kewenangan Pengadaan Barang atau Jasa pada Badan Layanan Umum

0 0 4

Peraturan Menteri Keuangan Nomor 09 Tahun 2006 tentang Pembentukan Dewan Pengawas Pada Badan Layanan Umum

0 0 7

Peraturan Menteri Keuangan Nomor 10 tahun 2006 tentang Pedoman Penetapan Renumerasi Bagi Pejabat Pengelola Dewan Penga

0 0 5

Evaluasi Dan Desain Sistem Akuntansi Biaya Pada Satuan Kerja Badan Layanan Umum (Studi Kasus Di Universitas Sebelas Maret)

0 0 17