Korelasi Kinerja Guru dengan Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah Korelasi Kinerja Guru dengan Motivasi Berprestasi

59

4.4 Analisis Korelasi

Pengujian hipotesis untuk mengetahui hubung- an antara kinerja, kepemimpinan transformasional kepala sekolah dan motivasi berprestasi dilakukan dengan teknik analisis korelasi bivariate Pearson Product Moment dan Multiple correlation. Pengolahan dilakukan dengan bantuan program SPSS 15,00 for windows.

4.4.1 Korelasi Kinerja Guru dengan Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah

Hasil perhitungan analisis korelasi antara kinerja guru dengan kepemimpinan transformasional kepala sekolah dapat disajikan pada tabel berikut: Tabel 4.9 Hasil Uji Korelasi Kinerja Guru dengan Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah Correlations Kinerja Kep.Transf Kinerja Pearson Correlation 1 .339 Sig. 2-tailed .000 N 172 172 Kep.Transf Pearson Correlation .339 1 Sig. 2-tailed .000 N 172 172 Correlation is significant at the 0.01 level 2-tailed. 60 Berdasarkan Tabel 4.9 terlihat bahwa besarnya koefisien korelasi antara kinerja guru dengan kepe- mimpinan transformasional kepala sekolah sebesar 0,339 dengan signifikansi 2-tailed 0,0000,05. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan signifikan antara kinerja guru dengan ke- pemimpinan transformasional kepala sekolah dengan arah positif artinya jika skor kinerja guru meningkat maka skor kepemimpinan transformasional kepala sekolah juga meningka tdan sebaliknya.

4.4.2 Korelasi Kinerja Guru dengan Motivasi Berprestasi

Hasil perhitungan analisis korelasi antara kiner- ja guru dengan motivasi berprestasi dapat disajikan pada tabel berikut. Tabel 4.10 Hasil Uji Korelasi Kinerja Guru dengan Motivasi Berprestasi Correlations Kinerja Motiv.Berp Kinerja Pearson Correlation 1 .402 Sig. 2-tailed .000 N 172 172 Motiv.Berp Pearson Correlation .402 1 Sig. 2-tailed .000 N 172 172 Correlation is significant at the 0.01 level 2-tailed. 61 Berdasarkan Tabel 4.10 terlihat bahwa besarnya koefisien korelasi antara kinerja guru dengan motivasi berprestasi sebesar 0,402 dengan signifikansi 2-tailed 0,0000,05. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan signifikan antara kinerja guru dengan motivasi berprestasi dengan arah positif, artinya jika skor kinerja guru meningkat maka skor motivasi berprestasi juga meningkat dan sebaliknya. 4.4.3 Korelasi Kinerja Guru dengan Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah dan Moti- vasi Berprestasi Analisis dilakukan dengan teknik analisis kore- lasi berganda atau Multiple correlation. Pengolahan dilakukan dengan bantuan program SPSS 15,00 for windows. Hasil analisis berganda dapat dilihat pada Model Summary sebagai berikut. Tabel 4.11 Hasil Uji Korelasi Kinerja Guru dengan Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah dan Motivasi Berprestasi Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .433a .188 .178 31.045 a Predictors: Constant, Motiv.Berp, Kep.Transf 62 Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regressi on 31942.227 2 15971.113 31.614 .000a Residual 85377.285 169 505.191 Total 117319.512 171 a Predictors: Constant, Motiv.Berpres, Kepem.Trans b Dependent Variable: Kinerja Berdasarkan output sebagaimana pada Tabel 4.11 diperoleh angka R sebesar 0,433 dengan signi- fikan sip 0,0000,05. Dengan demikian dapat disim- pulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan dan positif antara kinerja guru dengan kepemimpinan transformasional kepala sekolah dan motivasi ber- prestasi secara bersama-sama. Artinya jika seorang guru mempunyai kepemimpinan transformasional dan motivasi berprestasi yang tinggi, maka kinerjanya akan tinggi juga.

4.5 Pembahasan Hasil Penelitian

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah dan Motivasi Berprestasi dengan Kinerja Guru SD di Kecamatan Bandungan

0 0 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah dan Motivasi Berprestasi dengan Kinerja Guru SD di Kecamatan Bandungan T2 942008125 Bab I

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah dan Motivasi Berprestasi dengan Kinerja Guru SD di Kecamatan Bandungan T2 942008125 Bab II

0 0 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah dan Motivasi Berprestasi dengan Kinerja Guru SD di Kecamatan Bandungan T2 942008125 Bab V

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah dan Motivasi Berprestasi dengan Kinerja Guru SD di Kecamatan Bandungan

0 0 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Supervisi Akademik, Kepemimpinan Transformasional dengan Kinerja Kepala Sekolah SMP di Kabupaten Purworejo T2 942010010 BAB IV

0 0 20

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah SD Inti dan SD Imbas Gugus Maruto Kecamatan Bawen Kabupaten Semarang T2 942008143 BAB I

0 0 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah SD Inti dan SD Imbas Gugus Maruto Kecamatan Bawen Kabupaten Semarang T2 942008143 BAB IV

0 0 20

T2__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Gaya Kepemimpinan Demokratik Kepala Sekolah Dan Etos Kerja Dengan Kinerja Mengajar Guru SD Negeri Di Kecamatan Mranggen Demak T2 BAB IV

0 0 16

T2__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Kepemimpinan dan Motivasi Kerja Dengan Kinerja Guru di SDN Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak T2 BAB IV

0 0 13