Kompetensi Inti Kompetensi Dasar dan Indikator Tujuan Pembelajaran: Materi Pembelajaran : Pendekatan dan Metode Pembelajaran

RPP KELAS 4G RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Pembelajaran 4 Satuan Pendidikan : SD …………………………… KelasSemester : IV2 dua TemaSub tema : Cita – citaku Aku dan Cita – citaku Waktu : 1 x pertemuan 6 x35 menit

A. Kompetensi Inti

1. Mencari ide pokok aragraph 2. Menentukan hubungan antar satuan berat 3. Mengubah satuan berat 4. Menjelaskan proses pembuatan batik tulis

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

Bahasa Indonesia Kompetensi Dasar: 4.4 Menyajikan teks cerita petualangan tentang lingkungan dan sumber daya alam secara mandiri dalam teks bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku. Indikator 4.4.1 Mengamati profesi merancang pakaian 4.4.2 Menentukan ide pokok paragraf tentang maestro batik Indonesia IPS Kompetensi Dasar 3.4 Memahami kehidupan manusia dalam kelembagaan social, ekonomi, pendidikan, dan budaya di masyarakat sekitar. Indikator 3.4.1 Mengenal tokoh Maestro Batik Indonesia PPKn Kompetensi Dasar 3.4 Memahami arti bersatu dalam keberagaman di rumah, sekolah, dan masyarakat. Indicator 3.4.1 berdiskusi tentang manfaat kerja sama MATEMATIKA Kompetensi Dasar 4.6 menyajikan hasil pengukuran panjang atau berat berdasarkan hasil pembulatan yang disajikan dalam bentuk table sederhana Indikator 4.6.1 menyelesaikan masalah antarsatuan berat dengan tepat. SBDP Kompetensi Dasar 4.1 Mengambar berdasarkan tema Indikator 4.1.1 membuat motif batik sendiri dengan kreatif

C. Tujuan Pembelajaran:

1. Dengan mengamati gambar, siswa mampu mengidentifikasi sebuah profesi perancang pakaian dengan tepat.

2. Dengan membaca teks bacaan, siswa mampu menentukan ide pokok pada setiap

paragraf dengan benar. 3. Dengan berdiskusi, siswa mampu menjelaskan manfaat kerjasama dengan percaya diri. 4. Dengan berhitung, siswa mampu menyelesaikan masalah antarsatuan berat dengan tepat. 5. Dengan kegiatan berkarya, siswa mampu membuat motif batik sendiri dengan kreatif.

D. Materi Pembelajaran :

• Maestro Batik Indonesia • Manfaat kerjasama • Menyelesaikan maslaah antarsatuan berat

E. Pendekatan dan Metode Pembelajaran

 Pendekatan : Saintifik  Metode: Diskusi, Penugasan, dan demonstrasi

F. Media, Alat dan Sumber Belajar 1. Media; Gambar motif batik