Aspek kesejahteraan masyarakat : Aspek pelayanan umum : Aspek daya saing :

RPJMD TTU 2011 – 2015 325 Pemerintah Kabupaten Timor Tengah Utara BAB IX PENETAPAN INDIKATOR KINERJA DAERAH Penetapan indikator kinerja daerah merupakan gambaran tentang ukuran keberhasilan pencapaian visi dan misi kepala daerah dan wakil kepala daerah pada akhir periode masa jabatannya. Pencapaian indicator pada akhir periode masa jabatan diukur melalui akumulasi pencapaian indikator program pembangunan daerah setiap tahunnya. Penetapan indicator kinerja pemerintah terhadap capaian kinerja penyelenggaraan urusan pemerintahan didasarkan pada beberapa aspek, fokus dan bidang urusan yang meliputi :

1. Aspek kesejahteraan masyarakat :

Aspek kesejahteraan masyarakat merupakan aspek yang menggambarkan tingkat kesejateraan dan kemampuan ekonomi daerah dan masyarakat Kabupaten Timor Tengah Utara. Indikator yang termuat dalam aspek kesejahteraan masyarakat menggambarkan kesejahteraan dan kemampuan ekonomi daerah keadaan sekarang dan keadaan yang akan dicapai dalam periode lima tahun kedepan. Aspek kesejahteraan masyarakat dengan focus kesejahteraan dan pemerataan ekonomi memuat 11 indicator.

2. Aspek pelayanan umum :

Pelayanan umum atau pelayanan public merupakan segala bentuk jasa pelayanan, baik dalam bentuk barang publik maupun jasa publik yang pada prinsipnya menjadi tanggung jawab dan dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah, dan Badan Usaha Milik Daerah, dalam rangka upaya pemenuhan kebutuhan masyarakat maupun dalam rangka pelaksanaan ketentuan peraturan perundang-undangan. Aspek pelayanan umum meliputi :  Fokus layanan urusan wajib memuat 116 indicator.  Fokus layanan urusan pilihan memuat 30 indicator. 326 RPJMD TTU 2011 – 2015

3. Aspek daya saing :

Aspek daya saing menggambarkan kondisi dan kemampuan perekonomian daerah dalam mencapai pertumbuhan tingkat kesejahteraan yang berkelanjutan dengan tetap terbuka pada persaingan domestik dan internasional. Aspek daya saing meliputi :  Focus kemampuan ekonomi daerah memuat 2 indicator  Fokus fasilitas wilayah infrastruktur memuat 5 indicator  Fokus iklim berinvestasi memuat 1 indicator  Fokus sumber daya manusia memuat 1 indikator. Penetapan indicator kinerja pemerintah daerah pada awal periode jabatan sampai dengan akhir periode jabatan serta tingkat pencapaian indokator kinerja tahunan, selengkapnya di gambarkan dalam table berikut : RPJMD TTU 2011 – 2015 327 Tabel 9.1 Penetapan Indikator Kinerja Daerah Terhadap Capaian Kinerja Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan Kabupaten Timor Tengah Utara NO AspekFokusBidang UrusanIndikator Kinerja Pembangunan Daerah Kondisi Kinerja pada awal periode RPJMD Target Capaian Setiap Tahun Kondisi Kinerja pada akhir periode RPJMD Tahun 0 Tahun 1 Tahun 2 Tahun 3 Tahun 4 Tahun 5 1 2 3 4 5 6 7 8 9 ASPEK KESEJAHTERAAN MASYARAKAT Kesejahteraan dan pemerataan ekonomi 1 Otonomi daerah, pemerintahan umum, administrasi keuangan umum, perangkat daerah, kepegawaian dan persandian 1.1. PDRB Rp 776,070,450 845,528,070 917,223,847 998,866,858 1,086,067,494 1,182,180,840 1,182,180,840 1.2. Peningkatan pertumbuhan ekonomi daerah Rp 8.75 8.95 8.48 8.90 8.73 8.85 8.85 1.3. PDRB perkapita Rp 3,399,054 3,650,173 3,903,723 4,171,518 4,464,182 4,774,321 4,774,321 FOKUS KESEJAHTERAAN MASYARAKAT 328 RPJMD TTU 2011 – 2015 NO AspekFokusBidang UrusanIndikator Kinerja Pembangunan Daerah Kondisi Kinerja pada awal periode RPJMD Target Capaian Setiap Tahun Kondisi Kinerja pada akhir periode RPJMD Tahun 0 Tahun 1 Tahun 2 Tahun 3 Tahun 4 Tahun 5

1. Pendidikan