Sekretariat Bidang Perencanaan dan Rekam Medis Bidang Pelayanan Medis dan Penunjang Medis

1. Melaksanakan urusan perlengkapan meliputi: penggunaan, pengamanan, dan pemeliharaan inventaris Rumah Sakit. 2. Menginventarisasi dan pemeliharaan perlengkapan medis. 3. Pengawasan penggunaan sarana dan prasarana Rumah Sakit. 4. Membuat dan menyampaikan laporan hasil pelaksanaan tugas. 5. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan pimpinan.

3.4.9. Seksi Informasi dan Rekam Medis

Seksi informasi dan rekam medis mempunyai tugas, yaitu: 1. Melaksanakan program administrasi Rumah Sakit melalui data, informasi, dan rekam medis yang akurat. 2. Memberikan pelayanan umum pada masyarakat melalui penyuluhan kesehatan di Rumah Sakit. 3. Membuat dan menyampaikan seluruh hasil pelaksanaan tugas. 4. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan pimpinan.

3.4.10. Sekretariat

Sekretariat mempunyai tugas, yaitu: 1. Sekretariat mempunyai tugas melaksanakan ketatausahaan, administrasi kepegawaian pengelolaan sumber daya manusia Rumah Sakit, kerumahtanggaan, perlengkapan kantor, hukum, kehumasan, pemasaran sosial, koordinasi dengan instansi lain yang terkait, penyusunan anggaran kegiatan, pembendaharaan, verifikasi akuntansi dan mobilisasi dana. Universitas Sumatera Utara 2. Untuk melaksanakn tugas, secretariat mempunyai fungsi pelaksanaan ketatausahaan tugas pokok dan fungsi masing-masing sub bagian:

3.4.11. Bidang Perencanaan dan Rekam Medis

Bidang perencanaan dan rekam medis mempunyai tugas, yaitu: 1. Bidang perencanaan dan rekam medis mempunyai tugas menyusun rencana strategi Rumah Sakit, melakukan audit program, sistem Rumah sakit, mutu pelayanan dan kinerja penelitian dan pengembangan sumber daya manusia Rumah Sakit dan urusan rekam medis. 2. Untuk melaksanakan tugas, bidang perencanaan dan rekam medis mempunyai tugas: a. Penyusunan strategi Rumah Sakit. b. Pelaksanaan audit program sistem dan mutu pelayanan serta kinerja Rumah Sakit. c. Pelaksanaan penelitian dan pengembangan produk Rumah Sakit, medis maupun non medis. d. Pengembangan sumber daya manusia Rumah Sakit. e. Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oelh Direktur sesuai dengan tugas dan fungsinya.

3.4.12. Bidang Pelayanan Medis dan Penunjang Medis

Bidang pelayanan medis dan penunjang medis mempunyai tugas, yaitu: 1. Bidang pelayanan medis dan penunjang medis mempunyai tugas yaitu mengkoordinasikan semua kebutuhan pelayanan medis dan penunjang medis, Universitas Sumatera Utara pemantauan dan pengawasan penggunaan fasilitas kesehatan, kegiatan pelayanan medis, penunjang medis serta penerimaan dan pemulangan pasien. 2. Bidang pelayanan medis dan penunjang medis mempunyai fungsi: a. Pelaksanaan koordinasi pelayanan medis dan penunjang medis. b. Pemantauan dan pengawasan di bidang pembinaan fasilitas kesehatan Rumah Sakit. c. Pelaksanaan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Direktur.

3.4.13. Bidang Keperawatan