Identifikasi dan Perumusan Masalah Tujuan Penelitian

Siti Mariah, 2014 PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI DI DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASSET DAERAH DPPKAD KABUPATEN SUMEDANG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

1.2 Identifikasi dan Perumusan Masalah

Setiap organisasi memiliki tujuan-tujuan yang ingin dicapai, dimana hal tersebut dapat tercapai dengan adanya efektivitas kerja pegawai. Efektivitas kerja pegawai dapat dikatakan berhasil jika didukung oleh banyak faktor yang dapat mempengaruhinya. Salah satu faktor penting yang turut menentukan efektif tidaknya suatu organisasi adalah dengan adanya seorang pemimpin yang dapat menjalankan fungsi dan tugasnya dengan baik. Atas dasar itu, maka jelaslah bahwa efektivitas kerja pegawai dapat dipengaruhi oleh pemimpin. Baik tidaknya pemimpin pada suatu organisasi akan menciptakan motivasi terhadap pelaksanaan kerja pegawai sehingga efektivitas kerja dan tujuan organisasi akan tercapai. Mengingat luasnya lingkup efektivitas kerja pegawai, maka penulis hanya memfokuskan kajian masalah pada Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Efektivitas Kerja Pegawai. Berdasarkan identifikasi masalah yang telah diuraikan di atas, maka penulis dapat merumuskan permasalahan sebagai berikut: 1. Bagaimana gambaran efektivitas pelaksanaan kepemimpinan di Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah DPPKAD Kabupaten Sumedang? 2. Bagaimana gambaran tingkat efektivitas kerja pegawai di Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah DPPKAD Kabupaten Sumedang? Siti Mariah, 2014 PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI DI DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASSET DAERAH DPPKAD KABUPATEN SUMEDANG Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 3. Adakah pengaruh yang positif dan signifikan antara kepemimpinan terhadap efektivitas kerja pegawai di Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah DPPKAD Kabupaten Sumedang?

1.3 Tujuan Penelitian

Sesuai dengan rumusan masalah di atas, maka tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Memperoleh gambaran mengenai efektivitas pelaksanaan kepemimpinan di Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah DPPKAD Kabupaten Sumedang. 2. Memperoleh gambaran mengenai tingkat efektivitas kerja pegawai di Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah DPPKAD Kabupaten Sumedang. 3. Mengetahui adakah pengaruh yang positif dan signifikan antara kepemimpinan terhadap efektivitas kerja pegawai di Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah DPPKAD Kabupaten Sumedang?

1.4 Kegunaan Hasil Penelitian

Dokumen yang terkait

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DAERAH DALAM PENGELOLAAN PENDAPATAN DAERAH PADA DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH (DPPKAD) KABUPATEN LOMBOK UTARA

0 9 18

PENGARUH KARAKTERISTIK TUJUAN ANGGARAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN PENGARUH KARAKTERISTIK TUJUAN ANGGARAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN, DAN ASET DAERAH (STUDI DI KABUPATEN SUKOHARJO).

0 0 14

PENDAHULUAN Pengaruh Sistem Pengelolaan Keuangan Daerah Dan Implementasi Sistem Akuntansi Keuangan Daerah Terhadap Fungsi Pengawasan Keuangan Daerah (Studi Pada Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah (Dppkad) Di Kabupaten Boyolali).

0 1 10

PENGARUH STRES KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PEGAWAI PADA BAGIAN DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH (DPPKAD) PEMERINTAH KOTA SUKABUMI.

2 16 61

AKUNTANSI ASET TETAP PADA DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH (DPPKAD) KABUPATEN SOLOK SELATAN.

0 0 8

AKUNTANSI ASET TETAP PADA DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH (DPPKAD) KABUPATEN SOLOK SELATAN.

0 0 10

PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET KABUPATEN BARITO TIMUR

0 1 12

PENGARUH KEPEMIMPINAN, KOMUNIKASI DAN PROFESIONALISME TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN, KEUANGAN DAN ASET DAERAH KABUPATEN SOPPENG

0 0 11

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, LINGKUNGAN KERJA DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN MEDIASI KEPUASAN KERJA DI DINAS PENDAPATAN, PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KABUPATEN PATI

0 1 16

EVALUASI EFEKTIVITAS SISTEM INFORMASI KEUANGAN DAERAH PADA DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH (DPPKAD) KABUPATEN BANGKA

0 0 17