Regresi Sederhana Hasil Pengujian Regresi Berganda

25 sebesar -0,061, dengan nilai t sebesar -1,534 dan nilai sig 0,129. Hal tersebut menunjukkan bahwa nilai sig pada data menunjukan hasil yang tidak signifikan yaitu sig 0,129 0,05. Dengan demikian maka H 3 yang menyatakan bahwa penekanan anggaran memoderasi pengaruh partisipasi anggaran terhadap senjangan anggaran ditolak. Ringkasan Hasil Uji Hipotesis Hipotesis Hasil H 1 : Partisipasi anggaran berpengaruh positif terhadap senjangan anggaran Diterima H 2 : Ambiguitas peran memoderasi hubungan antara partisipasi anggaran terhadap senjangan anggaran Ditolak H 3 : Penekanan anggaran memoderasi hubungan antara partisipasi anggaran terhadap senjangan anggaran Ditolak

IV. KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitan pada SKPD Kabupaten Belitung Timur mengenai pengaruh partisipasi anggaran terhadap senjangan anggaran dengan ambiguitas peran dan penekanan anggaran sebagai variabel pemoderasi, maka dapat di ambil kesimpulan sebagai berikut: 1. Pengujian hipotesis pertama H 1 menghasilkan pernyataan bahwa partisipasi anggaran berpengaruh positif terhadap senjangan anggaran. 26 2. Pengujian hipotesis kedua H 2 menghasilkan pernyataan bahwa ambiguitas peran tidak mampu bertindak sebagai pemoderasi hubungan partisipasi anggaran dan senjangan anggaran. 3. Pengujian hipotesis ketiga H 3 menghasilkan pernyataan bahwa penekanan anggaran tidak mampu bertindak sebagai pemoderasi hubungan partisipasi anggaran dan senjangan anggaran.

B. Saran

Berdasarkan hasil analisis data, pembahasan dan kesimpulan tersebut, maka peneliti memberikan saran sebagai berikut agar mendapatkan hasil yang lebih baik yaitu: 1. Perlunya melakukan wawancara secara langsung dengan responden dalam pengisian kuesioner sehingga jawaban kuesioner lebih akurat 2. Bagi peneliti yang ingin meneliti lebih lanjut penelitian ini sebaiknya menambahkan variabel lain agar hasil yang diteliti lebih bervariati. Misalnya penambahan variabel komitmen organisasi, budaya organisasi, gaya kepemimpinan, locus of control dan lain-lain. 3. Didalam suatu organisasi hendaknya menerapkan keterbukaan infomasi yang berkitan dengan penganggaran sehingga informasi dapat dengan maksimal dan dapat di pertanggungjawabkan sehingga tidak terjadi informasi yang bias.

Dokumen yang terkait

PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN DENGAN GAYA KEPEMIMPINAN , KOMITMEN ORGANISASI DAN KETIDAKPASTIAN LINGKUNGAN SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI

0 4 91

PENGARUH PARTISIPASI DALAM PENYUSUNAN ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN PENGARUH PARTISIPASI DALAM PENYUSUNAN ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN DENGAN KOMITMEN ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL MODERATING (Studi empiris pada perusahaan manufaktur di kota

0 2 13

PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN DAN PARTISIPASI ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN DENGAN Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran dan Partisipasi Anggaran terhadap Senjangan Anggaran Dengan Komitmen Organisasi Sebagai Variabel Moderating(Studi pada PT.

0 1 16

PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN DAN PARTISIPASI ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN DENGAN Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran dan Partisipasi Anggaran terhadap Senjangan Anggaran Dengan Komitmen Organisasi Sebagai Variabel Moderating(Studi pada PT.

0 2 21

PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN INSTANSI PEMERINTAH DAERAH DENGAN PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN INSTANSI PEMERINTAH DAERAH DENGAN PARTISIPASI ANGGARAN SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi K

0 0 15

PENDAHULUAN PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN INSTANSI PEMERINTAH DAERAH DENGAN PARTISIPASI ANGGARAN SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi Kasus pada Pemerintah Daerah Kabupaten Pacitan).

0 0 6

PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN DENGAN PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN DENGAN KOMITMEN ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi Kasus Di BAPPEDA Kabupaten Boyolali).

0 2 10

PENGARUH PARTISIPASI PENGANGGARAN PADA SENJANGAN ANGGARAN DENGAN GROUP COHESIVENESS SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI.

0 0 11

ASPP02. PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN DENGAN MENGGUNAKAN LIMA VARIABEL PEMODERASI

0 0 27

PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN DAN PARTISIPASI ANGGARAN TERHADAP SENJANGAN ANGGARAN INSTANSI PEMERINTAH DAERAH DENGAN KOMITMEN ORGANISASI SEBAGAI PEMODERASI: Studi Empiris pada Instansi Pemerintah Daerah Kabupaten Kudus

0 0 15