Analisis Perangkat Keras Hardware

6. Adobe Reader

7. Mozila Firefox 3.6.13 sebagai browser

Evaluasi kebutuhan perangkat lunak Sistem Operasi yang digunakan pada Toko Green Fashion adalah Windows XP SP 2 sehingga sudah mencukupi untuk dapat menjalankan perangkat lunak yang akan dibangun, Adobe reader untuk membaca file laporan dan Mozila Firefox, Opera, Internet Explorer untuk web browser.

3.3.3 Analisis User

Analisis user dimaksudkan untuk mengetahui siapa saja user yang terlibat dalam sistem penjualan online beserta karakteristiknya. Bagian yang terlibat saat ini dalam mengelola perusahaan User yang terlibat saat ini dalam perusahaan dapat dilihat pada tabel 3.1 sebagai berikut. Tabel 3. 1 Bagian yang terlibat saat ini NO Jabatan Keterangan 1 Pemilik toko 1. Lulusan D3 2. Usia 27 tahun 3. Menguasai komputer 4. Mengontrol kinerja karyawan 5. Mengelola penjualan dan pemasaran 2 Bagian kasir 1. Lulusan SMA 2. Usia 25 3. Menguasai komputer 4. Mengelola penjualan 3 Bagian barang 1. Lulusan SMA 2. Usia 26 3. Mengelola barang 4. Kurang menguasai komputer User yang dibutuhkan Pada sistem ini melibatkan melibatkan lima user, yaitu: pemilik, admin, operator, member, dan pengunjung, yang ada pada Toko Green Fashion. Tabel 3. 2 Analisis Pengguna TJ HA TK JP Pemilik Mengawasi kinerja admin dan operator Melihat laporan penjualan dan laporan barang. Menggunaka n komputer dan dapat menggunaka n internet dan browsing Cara menggunak an aplikasi website e- commerce Admin Mengolah data yang terdapat dalam aplikasi Melakukan pengolahan data pengelola, data member, data master seperti data produk, data ongkos kirim, data jasa pengiriman, data bank, data jenis kerusakan, data kota, data provinsi, data pemesanan, data transaksi penjualan, pengolahan backup dan restore, dan membuat laporan penjualan Menggunaka n komputer dan dapat menggunaka n internet dan browsing Cara menggunak an aplikasi website e- commerce Operator Barang Mengolah data yang terdapat dalam aplikasi Melakukan pengolahan data produk, data merk, dan membuat laporan barang Menggunaka n komputer dan dapat menggunaka n internet dan browsing Member Melakukan pemesanan Melakukan pemesanan , mengubah data pribadi, melihat history transaksi pembelian Menggunaka n komputer dan dapat menggunaka n internet dan browsing Pengunjung - Hanya dapat melihat katalog barang Keterangan : TJ : Tanggung Jawab. HA : Hak Akses. TK : Tingkat Kerterampilan. JP : Jenis Pelatihan.