6. Peminjam wajib menjaga agar Pustaka yang dipinjam tetap bersih dan
utuh, tidak membuat coretan-coretan 7.
Pustaka yang hilang atau rusak karena kelalaian peminjam, peminjam wajib mengganti dengan pustaka yang sama atau dengan uang seharga
pustaka yang berlaku terakhir. 8.
Proses  Peminjaman  dan  Pengembalian  Pustaka  dilakukan  dengan Komputer,  maka  data  yang  diberlakukandiakui  adalah  data  dari
komputer.
I. Data Pengunjung Perpustakaan
Setiap  orang,  tua-muda,  kaya-miskin,  besar-kecil  atau  bagaimanapun perbedaannya bisa datang untuk memanfaatkan informasi yang dikelola oleh
Perpustakaan  Umum  Kota  Tangerang  Selatan.  Adapun  jumlah  pengunjung perpustakaan pada tahun 2014 dari bulan Januari sampai bulan Mei adalah:
Tabel 2 Data Pengunjung
Jenis Anggota
Jan Feb
Mar Apr
Mei Jml
L P
L P
L P
L P
L P
Kar 124  79  227  129  100  51  139  126  90
78  1143 SKPD
7 10
7 5
3 7
4 1
1 1
46 Umum
43  105  145  504  169  562  117  396  59 203  2303
Tamu -
- 2
1 2
2 -
- -
- 7
Jumlah 174  194  381  639  274  622  260  523  150  282  3499
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Pelaksanaan Penelitian
Penulis  melakukan  penelitian  di  Perpustakaan  Umum  Daerah  Kota Tangerang  Selatan  yang  bertempat  di  Graha  Mitra,  Jl.  Raya  Siliwangi  No.3
RT  01  RW  04  Pondok  Benda  Pamulang  15416.  Penyebaran  kuesioner dilakukan  tanggal  1  Agustus  sampai  26  September  2014.  Penelitian  ini
dilakukan dengan cara menyebarkan kuesioner angket. Dalam penelitian ini populasi di ambil dari anggota perpustakaan yang
berjumlah 1.008 orang.  Adapun jumlah sampel adalah 1.008 x 10 = 100,8 dibulatkan  menjadi  101  orang,  maka  sampelnya  menjadi  101  responden.
Kuesioner  yang  telah  disebarkan  kepada  101  orang  di  Perpustakaan  Umum Daerah  Kota  Tangerang  Selatan  kemudian  dikembalikan  kepada  penulis
dengan jumlah yang sama yaitu 101 kuesioner 100. Berikut ini adalah tabel yang menerangkan tentang data responden yang
telah  mengisi  kuesioner  penelitian  tentang  pemanfaatan  koleksi  fiksi  di Perpustakaan Umum Daerah Kota Tangerang Selatan.
38