Rancangan Antar Muka Sistem

Tabel 3.20. Hasil Perangkingan Warga Miskin dengan Metode Profile Matching No Warga Nilai 12 4.64 13 4.5 11 4.38 5 4.36 10 4.36 19 4.36 20 4.36 15 4.3 1 4.28 8 4.28 14 4.28 4 4.2 6 4.2 9 4.16 17 4.12 18 4.1 16 4.06 3 4 7 3.92 2 3.9

3.5 Rancangan Antar Muka Sistem

Rancangan antar muka sistem murupakan hal yang terpenting dalam pembuatan suatu aplikasi suatu sistem dikarenakan antar muka sistem merupakan komunikasi antara user dan sistem yang telah dirancang. Universitas Sumatera Utara 1. Rancangan Form Login Admin Rancangan halaman login admin dapat dilihat pada gambar 3.10. Gambar 3.10. Rancangan Halaman Login Admin Keterangan: 1. TextBox untuk input username 2. TextBox untuk input password 3. Button MASUK untuk masuk ke halaman utama admin 4. Button BATAL untuk membatalkan login 2. Rancangan Halaman Data Admin Rancangan halaman data admin dapat dilihat pada gambar 3.11. Gambar 3.11. Rancangan Halaman Data Admin Username Password TextBox 1 TextBox 2 MASUK 3 BATAL 4 Login Admin ID Admin Username TextBox 1 TextBox 2 TAMBAH 5 UBAH 6 TextBox 3 Password DataGridView 4 HAPUS 7 KELUAR 8 DATA ADMIN Universitas Sumatera Utara Keterangan: 1. TextBox untuk input id admin. 2. TextBox untuk input username. 3. TextBox untuk input password. 4. DataGridView untuk menampilkan data yang ada di database ke form data admin . 5. Button TAMBAH untuk menambah data admin. 6. Button UBAH untuk mengubah data admin. 7. Button HAPUS untuk menghapus data admin. 8. Button KELUAR untuk keluar dari form data admin. 3. Rancangan Halaman Data Warga Rancangan halaman Data Warga dapat dilihat pada gambar 3.12. Gambar 3.12. Rancangan Halaman Data Warga Universitas Sumatera Utara Keterangan: 1. TextBox untuk input no warga. 2. TextBox untuk input nama warga. 3. TextBox untuk input dusun. 4. TextBox untuk umur warga. 5. TextBox untuk input luas rumah. 6. TextBox untuk input status tanah warga. 7. TextBox untuk input status rumah warga 8. TextBox untuk input kondisi rumah warga 9. TextBox untuk input pendidikan kepala rumah tangga 10. TextBox untuk input pendapatan kepala rumah tangga. 11. TextBox untuk input biaya rekening listrik. 12. TextBox untuk input jumlah tanggungan anak. 13. DataGridView untuk untuk menampilkan data yang ada di database ke form data warga. 14. Button TAMBAH untuk menambah data warga. 15. Button UBAH untuk mengubah data warga. 16. Button HAPUS untuk menghapus data warga. 17. Button KELUAR untuk keluar dari form data warga Universitas Sumatera Utara 4. Rancangan Halaman Proses SAW Rancangan halaman proses SAW dapat dilihat pada gambar 3.13. 4 Gambar 3.13. Rancangan Halaman Proses SAW Keterangan: 1. DataGridView untuk menampilkan data warga yang ada di database. 2. DataGridView untuk menampilkan bobot setiap kriteria. 3. DataGridView untuk menampilkan data warga yang sudah diubah ke dalam bentuk nilai kriteria. 4. DataGridView untuk menampilkan hasil normalisasi. 5. DataGridView untuk menampilkan hasil perangkingan Metode SAW. 6. Button HASIL untuk memproses perangkingan dengan Metode SAW. 7. Button KELUAR untuk keluar dari form Proses SAW. KECEPATAN WAKTU : WAKTU DataGridView 1 DataGridView 3 DataGridVi ew 2 DataGridView 4 DataGridView 5 Data Warga Hasil Normalisasi Nilai Kriteria Bobot KELUAR 7 HASIL 6 METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING Universitas Sumatera Utara 5. Rancangan Halaman Proses Profile Matching Rancangan halaman proses profile matching dapat dilihat pada gambar 3.14. Gambar 3.14. Rancangan Halaman Proses Profile Matching Keterangan: 1. DataGridView untuk menampilkan data warga yang ada di database. 2. DataGridView untuk menampilkan bobot setiap kriteria. 3. DataGridView untuk menampilkan menampilkan data warga yang sudah diubah ke dalam bentuk nilai kriteria. 4. DataGridView untuk menampilkan hasil pemetaan GAP. 5. DataGridView untuk menampilkan hasil pembobotan GAP. 6. DataGridView untuk menampilkan hasil perhitungan core factor. 7. DataGridView untuk menampilkan hasil perhitungan secondary factor. Universitas Sumatera Utara 8. DataGridView untuk menampilkan hasil perangkingan metode profile matching. 9. Button HASIL untuk memproses perangkingan dengan Metode Profile Matching. 10. Button KELUAR untuk keluar dari form Proses Profile Matching. Universitas Sumatera Utara BAB 4 IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

4.1. Implementasi Sistem

Dokumen yang terkait

Implementasi Metode Simple Additive Weighting (SAW) Dan Profile Matching Dalam Menentukan Pejabat Struktural Pada Pemerintah Kota Tebing Tinggi

7 95 111

Implementasi Perbandingan Metode Profile Matching Dan Simple Additive Weighting (SAW) Dalam Penilaian Kinerja Karyawan (Studi Kasus Dinas Kebudayaan Dan Pariwisata Provinsi Sumatera Utara)

33 180 135

Implementasi Metode Simple Additive Weighting (SAW) Untuk Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Warga Miskin Pada Kota Pekalongan.

0 4 7

Sistem Pendukung Keputusan penjurusan SMA dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW).

0 4 8

Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Penentuan Penerima Beasiswa Dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW).

0 6 21

PENDAHULUAN Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Penyakit Hewan Sapi Dengan Metode SAW (simple additive weighting).

0 2 5

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PENYAKIT HEWAN SAPI DENGAN METODE SAW Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Penyakit Hewan Sapi Dengan Metode SAW (simple additive weighting).

0 1 13

Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Warga Miskin Dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW) dan Profile Matching

0 0 28

BAB 2 LANDASAN TEORI 2.1 Konsep Sistem Pendukung Keputusan (SPK) - Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Warga Miskin Dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW) dan Profile Matching

0 0 10

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN WARGA MISKIN DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) DAN PROFILE MATCHING SKRIPSI JUANITA CHRISTIE PURBA 131421095

0 0 12