STANDAR KOMPETENSI LULUSAN 1. Instrumen_SMPLB 2014.04.15

8

III. STANDAR KOMPETENSI LULUSAN

27. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk memiliki kemampuan berpikir logis, kritis, kreatif, dan inovatif di bawah bimbingan guru.  A. 76  100 mata pelajaran memuat tugas yang memberikan kesempatan berpikir logis, kritis, kreatif, dan inovatif di bawah bimbingan guru.  B. 51  75 mata pelajaran memuat tugas yang memberikan kesempatan berpikir logis, kritis, kreatif, dan inovatif di bawah bimbingan guru.  C. 26  50 mata pelajaran memuat tugas yang memberikan kesempatan berpikir logis, kritis, kreatif, dan inovatif di bawah bimbingan guru.  D. 1  25 mata pelajaran memuat tugas yang memberikan kesempatan berpikir logis, kritis, kreatif, dan inovatif di bawah bimbingan guru  E. Tidak ada mata pelajaran memuat tugas yang memberikan kesempatan berpikir logis, kritis, kreatif, dan inovatif di bawah bimbingan guru 28. Siswa terlibat dalam kegiatan belajar yang dapat memecahkan masalah- masalah dalam kehidupan sehari-hari.  A. 76  100 mata pelajaran memuat kegiatan belajar siswa dalam memecahkan masalah.  B. 51  75 mata pelajaran memuat kegiatan belajar siswa dalam memecahkan masalah.  C. 26  50 mata pelajaran memuat kegiatan belajar siswa dalam memecahkan masalah.  D. 1  25 mata pelajaran memuat kegiatan belajar siswa dalam memecahkan masalah.  E. Tidak ada mata pelajaran memuat kegiatan belajar siswa dalam memecahkan masalah. 9 29. Siswa memperoleh pengalaman belajar yang dapat menganalisis danatau mengenal gejala alam dan sosial di lingkungan sekitar.  A. 76 — 100 RPP mata pelajaran memuat kegiatan pembelajaran yang menunjukkan kemampuan mengenali gejala alam dan sosial.  B. 51 — 75 RPP mata pelajaran memuat kegiatan pembelajaran yang menunjukkan kemampuan mengenali gejala alam dan sosial.  C. 26 — 50 RPP mata pelajaran memuat kegiatan pembelajaran yang menunjukkan kemampuan mengenali gejala alam dan sosial.  D. 1 — 25 RPP mata pelajaran memuat kegiatan pembelajaran yang menunjukkan kemampuan mengenali gejala alam dan sosial.  E. Tidak ada RPP mata pelajaran yang memuat kegiatan pembelajaran yang menunjukkan kemampuan mengenali gejala alam dan sosial. 30. Siswa memperoleh pengalaman belajar melalui program pembiasaan untuk mencari informasi dari lingkungan sekitar yang dihadapinya secara sederhana dalam satu tahun terakhir.  A. Sekolah melaksanakan 4 atau lebih kegiatan pembiasaan untuk mencari informasi dari lingkungan sekitar.  B. Sekolah melaksanakan 3 kegiatan pembiasaan untuk mencari informasi dari lingkungan sekitar.  C. Sekolah melaksanakan 2 kegiatan pembiasaan untuk mencari informasi dari lingkungan sekitar.  D. Sekolah melaksanakan 1 kegiatan pembiasaan untuk mencari informasi dari lingkungan sekitar.  E. Sekolah tidak pernah melaksanakan kegiatan pembiasaan untuk mencari informasi dari lingkungan sekitar. 10 31. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk menunjukkan kecintaan dan kepedulian terhadap lingkungan sekitarnya dalam satu tahun terakhir.  A. Sekolah menjalankan 4 atau lebih kegiatan belajar untuk menunjukkan kecintaan dan kepedulian terhadap lingkungan sekitar  B. Sekolah menjalankan 3 kegiatan belajar untuk menunjukkan kecintaan dan kepedulian terhadap lingkungan sekitar  C. Sekolah menjalankan 2 kegiatan belajar untuk menunjukkan kecintaan dan kepedulian terhadap lingkungan sekitar  D. Sekolah menjalankan 1 kegiatan belajar untuk menunjukkan kecintaan dan kepedulian terhadap lingkungan sekitar  E. Sekolah tidak pernah menjalankan kegiatan belajar untuk menunjukkan kecintaan dan kepedulian terhadap lingkungan sekitar 32. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk menunjukkan kemampuan mengekspresikan kegiatan seni dan budaya sesuai dengan potensi yang dimiliki dalam satu tahun terakhir.  A. Sekolah memfasilitasi 4 atau lebih kegiatan seni dan budaya.  B. Sekolah memfasilitasi 3 kegiatan seni dan budaya.  C. Sekolah memfasilitasi 2 kegiatan seni dan budaya.  D. Sekolah memfasilitasi 1 kegiatan seni dan budaya.  E. Sekolah tidak pernah memfasilitasi kegiatan seni dan budaya. 33. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk mengenal kekurangan dan kelebihan diri sendiri, dalam satu tahun terakhir.  A. Sekolah menjalankan 4 atau lebih kegiatan kesiswaan untuk mengenal kekurangan dan kelebihan diri sendiri  B. Sekolah menjalankan 3 kegiatan kesiswaan untuk mengenal kekurangan dan kelebihan diri sendiri  C. Sekolah menjalankan 2 kegiatan kesiswaan untuk mengenal kekurangan dan kelebihan diri sendiri  D. Sekolah menjalankan 1 kegiatan kesiswaan untuk mengenal kekurangan dan kelebihan diri sendiri  E. Sekolah tidak pernah menjalankan kegiatan kesiswaan untuk mengenal kekurangan dan kelebihan diri sendiri 11 34. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk menunjukkan sikap percaya diri dan bertanggung jawab seiring perkembangan siswa, dalam satu tahun terakhir.  A. Sekolah menjalankan 4 atau lebih kegiatan kesiswaan untuk menunjukkan sikap percaya diri dan bertanggung jawab  B Sekolah menjalankan 3 kegiatan kesiswaan untuk menunjukkan sikap percaya diri dan bertanggung jawab  C. Sekolah menjalankan 2 kegiatan kesiswaan untuk menunjukkan sikap percaya diri dan bertanggung jawab  D. Sekolah menjalankan 1 kegiatan kesiswaan untuk menunjukkan sikap percaya diri dan bertanggung jawab  E. Sekolah tidak pernah menjalankan kegiatan kesiswaan untuk menunjukkan sikap percaya diri dan bertanggung jawab 35. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk mematuhi aturan-aturan sosial yang berlaku dalam lingkungannya, dalam satu tahun terakhir.  A. Sekolah menjalankan 4 atau lebih kegiatan belajar untuk mematuhi aturan-aturan sosial.  B. Sekolah menjalankan 3 kegiatan belajar untuk mematuhi aturan- aturan sosial.  C. Sekolah menjalankan 2 kegiatan belajar untuk mematuhi aturan- aturan sosial.  D. Sekolah menjalankan 1 kegiatan belajar untuk mematuhi aturan- aturan sosial.  E. Sekolah tidak pernah menjalankan kegiatan belajar untuk mematuhi aturan-aturan sosial. 36. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk menunjukkan kebiasaan hidup bersih, sehat, dan bugar, dalam satu tahun terakhir.  A. Sekolah melaksanakan 4 atau lebih kegiatan pembiasaan untuk hidup bersih, sehat, dan bugar.  B. Sekolah melaksanakan 3 kegiatan pembiasaan untuk hidup bersih, sehat, dan bugar.  C. Sekolah melaksanakan 2 kegiatan pembiasaan untuk hidup bersih, sehat, dan bugar.  D. Sekolah melaksanakan 1 kegiatan pembiasaan untuk hidup bersih, sehat, dan bugar.  E. Sekolah tidak pernah melaksanakan kegiatan pembiasaan untuk hidup bersih, sehat, dan bugar. 12 37 Siswa memperoleh pengalaman belajar dalam berkomunikasi secara jelas dan sederhana, dalam satu tahun terakhir.  A. Sekolah memfasilitasi 4 atau lebih kegiatan siswa untuk berkomunikasi secara jelas dan sederhana.  B. Sekolah memfasilitasi 3 kegiatan siswa untuk berkomunikasi secara jelas dan sederhana.  C. Sekolah memfasilitasi 2 kegiatan siswa untuk berkomunikasi secara jelas dan sederhana.  D. Sekolah memfasilitasi 1 kegiatan siswa untuk berkomunikasi secara jelas dan sederhana.  E. Sekolah tidak pernah memfasilitasi kegiatan siswa untuk berkomunikasi secara jelas dan sederhana. 38. Siswa memperoleh pengalaman belajar melalui pembiasaan untuk memahami hak dan kewajiban orang lain dalam pergaulan di masyarakat sesuai dengan jenis ketunaannya.  A. 76  100 silabus PKn dan IPS memuat kegiatan pembelajaran untuk memahami hak dan kewajiban orang lain.  B. 51  75 silabus PKn dan IPS memuat kegiatan pembelajaran untuk memahami hak dan kewajiban orang lain.  C. 26  50 silabus PKn dan IPS memuat kegiatan pembelajaran untuk memahami hak dan kewajiban orang lain.  D. 1  25 silabus PKn dan IPS memuat kegiatan pembelajaran untuk memahami hak dan kewajiban orang lain.  E. Silabus PKn dan IPS tidak memuat kegiatan pembelajaran untuk memahami hak dan kewajiban orang lain. 39. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk melaksanakan ajaran agama yang dianut sesuai dengan tahap perkembangannya.  A. Sekolah memfasilitasi 4 jenis atau lebih kegiatan pembiasaan untuk menjalankan ajaran agama yang dianut.  B. Sekolah memfasilitasi 3 jenis kegiatan pembiasaan untuk menjalankan ajaran agama yang dianut.  C. Sekolah memfasilitasi 2 jenis kegiatan pembiasaan untuk menjalankan ajaran agama yang dianut.  D. Sekolah memfasilitasi 1 jenis kegiatan pembiasaan untuk menjalankan ajaran agama yang dianut.  E. Sekolah tidak pernah melaksanakan kegiatan pembiasaan untuk menjalankan ajaran agama yang dianut. 13 40. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk menghargai keberagaman agama, budaya, suku, ras, dan golongan sosial ekonomi di lingkungan sekitarnya.  A. Sekolah melaksanakan 4 atau lebih kegiatan pembelajaran untuk menghargai keberagaman agama, budaya, suku, ras, dan golongan sosial ekonomi.  B. Sekolah melaksanakan 3 kegiatan pembelajaran untuk menghargai keberagaman agama, budaya, suku, ras, dan golongan sosial ekonomi.  C. Sekolah melaksanakan 2 kegiatan pembelajaran untuk menghargai keberagaman agama, budaya, suku, ras, dan golongan sosial ekonomi.  D. Sekolah melaksanakan 1 kegiatan pembelajaran untuk menghargai keberagaman agama, budaya, suku, ras, dan golongan sosial ekonomi.  E. Sekolah tidak melaksanakan kegiatan pembelajaran untuk menghargai keberagaman agama, budaya, suku, ras, dan golongan sosial ekonomi. 41. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk menunjukkan kecintaan dan kebanggaan terhadap bangsa, negara, dan tanah air Indonesia, dalam satu tahun terakhir.  A. Sekolah melaksanakan 4 atau lebih kegiatan pembelajaran untuk menunjukkan kecintaan dan kebanggaan terhadap bangsa, negara, dan tanah air Indonesia.  B. Sekolah melaksanakan 3 kegiatan pembelajaran untuk menunjukkan kecintaan dan kebanggaan terhadap bangsa, negara, dan tanah air Indonesia.  C. Sekolah melaksanakan 2 kegiatan pembelajaran untuk menunjukkan kecintaan dan kebanggaan terhadap bangsa, negara, dan tanah air Indonesia.  D. Sekolah melaksanakan 1 kegiatan pembelajaran untuk menunjukkan kecintaan dan kebanggaan terhadap bangsa, negara, dan tanah air Indonesia.  E. Sekolah tidak melaksanakan kegiatan pembelajaran untuk menunjukkan kecintaan dan kebanggaan terhadap bangsa, negara, dan tanah air Indonesia. 14 42. Siswa memperoleh pengalaman belajar melalui program pembiasaan untuk menghargai perbedaan pendapat.  A. 76  100 kegiatan pembelajaran menggunakan pendekatan diskusi danatau pembelajaran berkelompok  B. 51  75 kegiatan pembelajaran menggunakan pendekatan diskusi danatau pembelajaran berkelompok  C. 26  50 kegiatan pembelajaran menggunakan pendekatan diskusi danatau pembelajaran berkelompok  D. 1  25 kegiatan pembelajaran menggunakan pendekatan diskusi danatau pembelajaran berkelompok  E. Tidak ada kegiatan pembelajaran menggunakan pendekatan diskusi danatau pembelajaran berkelompok 43. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk menunjukkan kemampuan belajar secara mandiri.  A. Sekolah memfasilitasi kegiatan pembelajaran mandiri dengan memanfaatkan sumber belajar: bahan ajar, buku teks, perpustakaan, sumber belajar lainnya, dan internetkomputer edukasi.  B. Sekolah memfasilitasi kegiatan pembelajaran mandiri dengan memanfaatkan sumber belajar: bahan ajar, buku teks, perpustakaan, dan sumber belajar lainnya.  C. Sekolah memfasilitasi kegiatan pembelajaran mandiri dengan memanfaatkan sumber belajar: bahan ajar, buku teks, dan perpustakaan.  D. Sekolah memfasilitasi kegiatan pembelajaran mandiri dengan memanfaatkan sumber belajar: bahan ajar dan buku teks.  E. Sekolah tidak pernah memfasilitasi kegiatan pembelajaran mandiri dengan memanfaatkan sumber belajar. 15 44. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk menunjukkan kegemaran membaca dan menulis naskah pendek sederhana.  A. Sekolah memfasilitasi 4 atau lebih kegiatan pembiasaan untuk menunjukkan kegemaran membaca dan menulis naskah pendek sederhana.  B. Sekolah memfasilitasi 3 kegiatan pembiasaan untuk menunjukkan kegemaran membaca dan menulis naskah pendek sederhana.  C. Sekolah memfasilitasi 2 kegiatan pembiasaan untuk menunjukkan kegemaran membaca dan menulis naskah pendek sederhana.  D. Sekolah memfasilitasi 1 kegiatan pembiasaan untuk menunjukkan kegemaran membaca dan menulis naskah pendek sederhana.  E. Sekolah tidak pernah memfasilitasi kegiatan pembiasaan untuk menunjukkan kegemaran membaca dan menulis naskah pendek sederhana. 45. Siswa memperoleh pengalaman belajar untuk menunjukkan keterampilan menyimak, berbicara, membaca, dan menulis dalam Bahasa Indonesia dan pengenalan Bahasa Inggris.  A. Rata-rata nilai ketuntasan belajar mata pelajaran Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris ditetapkan 75,00 atau lebih  B. Rata-rata nilai ketuntasan belajar mata pelajaran Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris ditetapkan 70,00  74,90  C. Rata-rata nilai ketuntasan belajar mata pelajaran Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris ditetapkan 65,00  69,90  D. Rata-rata nilai ketuntasan belajar mata pelajaran Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris ditetapkan 60,00  64,90  E. Rata-rata nilai ketuntasan belajar mata pelajaran Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris ditetapkan kurang dari 60,00 46. Siswa memperoleh pengalaman belajar dalam kegiatan seni, keterampilan, dan pengembangan diri dalam satu tahun terakhir.  A. Sekolah melakukan 4 atau lebih kegiatan seni, keterampilan, dan pengembangan diri.  B. Sekolah melakukan 3 kegiatan seni, keterampilan, dan pengembangan diri.  C. Sekolah melakukan 2 kegiatan seni, keterampilan, dan pengembangan diri.  D. Sekolah melakukan 1 kegiatan seni, keterampilan, dan pengembangan diri.  E. Sekolah tidak pernah melakukan kegiatan seni, keterampilan, dan pengembangan diri. 16 47. Siswa memperoleh pengetahuan dan keterampilan untuk bekal hidup mandiri di tengah-tengah masyarakat dalam satu tahun terakhir.  A. Sekolah melakukan 4 atau lebih kegiatan praktek kerja lapangan PKL sederhana atau kegiatan keterampilan sederhana untuk menolong diri sendiri pada kelas terakhir  B. Sekolah melakukan 3 kegiatan PKL atau kegiatan keterampilan sederhana untuk menolong diri sendiri pada kelas terakhir  C. Sekolah melakukan 2 kegiatan PKL atau kegiatan keterampilan sederhana untuk menolong diri sendiri pada kelas terakhir  D. Sekolah melakukan 1 kegiatan PKL atau kegiatan keterampilan sederhana untuk menolong diri sendiri pada kelas terakhir  E. Sekolah tidak pernah melakukan kegiatan PKL sederhana 17

IV. STANDAR PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN