Bobot kriteria kepuasan konsumen menurut persepsi manajemen Kuesioner penyebab Gap 1

Lampiran L1-10

Bagian II : Bobot kriteria kepuasan konsumen menurut persepsi manajemen

Petunjuk : Dibawah ini terdapat lima dimensi pelayanan hotel yang ideal dan pelayanan yang diberikannya. Anda diminta untuk memberi bobot pada tiap dimensi pelayanan yang ada. Jika semakin penting dimensi tersebut menurut Anda, semakin besar bobot yang anda berikan. Sehingga total bobot kelima dimensi tersebut adalah 100. No . Pendapat Anda mengenai Bobot 1 Bukti langsung seperti penampilan fasilitas fisik, perlengkapan, karyawan, dan sarana komunikasi yang ada di Hotel Arumdalu. 2 Kemampuan Hotel Arumdalu dalam memberikan pelayanan yang dijanjikan dengan segera, akurat, dan memuaskan. 3 Keinginan para staf untuk membantu para tamu dan memberikan pelayanan dengan tanggap 4 Mencakup pengetahuan, kemampuan, kesopanan, dan sifat dapat dipercaya yang dimiliki para staf ; bebas dari bahaya, resiko, atau keragu-raguan 5 Kemudahan dalam melakukan hubungan, komunikasi yang baik, perhatian pribadi, dan memahami kebutuhan para tamu TOTAL 100

Bagian III : Kuesioner penyebab Gap 1

Petunjuk pengisian : Isilah kuesioner dengan melingkari salah satu angka 1-2 yang menunjukan pernyataan anda mengenai pernyataan tersebut. TS : tidak setuju dengan pernyataan tersebut 1 S : setuju dengan pernyataan tersebut 2 No. Pernyataan TS S 1 Hotel Arumdalu secara teratur mengumpulkan informasi tentang kebutuhan tamu hotel. 1 2 2 Hotel Arumdalu jarang melakukan hasil penelitian pemasaran mengenai tamu hotel. - 1 2 3 Hotel Arumdalu secara teratur mengumpulkan informasi kualitas pelayanan yang diharapkan tamu hotel 1 2 4 Pihak Manajemen Hotel Arumdalu jarang melakukan komunikasi atau berinteraksi dengan tamu hotel. - 1 2 5 Karyawan yang berhubungan dengan tamu hotel sering melakukan komunikasi berinteraksi dengan pihak manajemen Hotel Arumdalu. 1 2 6 Pihak manajemen Hotel Arumdalu jarang meminta saran-saran dari karyawan mengenai keinginan tamu hotel. - 1 2 7 Pihak manajemen Hotel Arumdalu sering berinteraksi langsung dengan karyawan. 1 2 8 Alat komunikasi utama antara pihak manajemen Hotel Arumdalu dan karyawan adalah melalui memo. - 1 2 9 Hotel Arumdalu memiliki banyak lapisan-lapisan manajemen dari yang teratas sampai terbawah.- 1 2 Lampiran L1-11

Bagian IV : Kuesioner Gap 2