Jenis penelitian METODE PENELITIAN

98 Penelitian ini akan mendeskripsikan secara sistematis dan akurat tentang fakta-fakta serta hubungan antarfenomena yang berkenaan dengan peranan guru PAI sebagai pendidik, pengajar, dan teladan dalam pembinaan akhlak peserta didik padaSD Negeri 2 Kalirejo, Kabupaten Lampung Tengah.

B. Sumber Data

Yang dimaksud dengan sumber data dalam penelitian ini adalah subyek dari mana data dapat diperoleh. Apabila peneliti menggunakan teknik wawancara dalam pengumpulan datanya, maka sumber data disebut responden, yaitu orang yang merespon atau menjawab pertanyaan-pertanyaan peneliti, baik pertanyaan tertulis maupun lisan. Apabila peneliti menggunakan teknik observasi, maka sumber datanya bisa berupa benda, gerak atau proses sesuatu. Apabila peneliti menggunakan dokomentasi, maka dokumen atau catatanlah yang menjadi sumber data, sedang isi catatan adalah obyek penelitian. 4 Adapun yang menjadi sumber data dalam penelitian ini adalah 1. Data primer yaitu : Guru Pendidikan Agama Islam 2. Data sekunder yaitu kepala sekolah, dewan guru, tokoh masyarakat, dan peserta didik. 3. Dokumen, yaitu berupa arsip dokumen resmi, brosur dan sebagainya. Dari sumber ini diperoleh data yang berkaitan dengan Peranan pendidikan agama Islam dalam pembinaan akhlak peserta dididk dengan uraian sebagai berikut: 4 Suharsimi Arikunto, Prosedur Penelitian, Jakarta: Bina Aksara, 1986, h. 102 99

1. Guru Pendidikan Agama Islam PAI

Guru Pendidikan Agama Islam PAI sebagai sumber data primer subyek penelitian dan merupakan fokus penelitian ini. Guru PAI padaSD Negeri 2 Kalirejo, Kabupaten Lampung Tengah berjumlah 2 orang terdiri dari 1 PNS dan 1 guru honorer, 5 yang aktif mengajar 2 orang guru. Maka dalam hal ini berarti kedua Guru PAI ini yang menjadi sumber data dalam penelitian ini. Berkaitan dengan sumber data ini data yang diambil adalah data yang berkaitan dengan dengan peranan guru PAI dalam pembinaan akhlak peserta didik SD Negeri 2 Kalirejo, Kabupaten Lampung Tengah.

2. Peserta didik SD Negeri 2 Kalirejo, Kabupaten Lampung Tengah

Peserta didik SD Negeri 2 Kalirejo, Kabupaten Lampung Tengah yang berjumlah 180 orang:. 6 Untuk sumber data dari peserta didik, dikarenakan jumlahnya banyak, maka tidak seluruhnya dijadikan sumber data, akan tetapi dengan menggunakan sampel. Sampel adalah bagian dari populasi yang memiliki sifat-sifat yang sama dari obyek yang merupakan sumber data. 7 5 Data Pada Komputer Tata Usaha SD Negeri 2 Kalirejo, Kabupaten Lampung Tengah, 6 Sept. 2015 6 Data Pada Komputer Tata UsahaSD Negeri 2 Kalirejo, Kabupaten Lampung Tengah, 10 Sept. 2015 7 Wardi Bactiar, Metodologi Penelitian Ilmu Dakwah, Jakarta: Logos,1997, h. 83

Dokumen yang terkait

POLA KOMUNIKASI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM PEMBINAAN AKHLAK PESERTA DIDIK DI SD NEGERI 93 PARANDEAN KECAMATAN MASALLE KABUPATEN ENREKANG

0 0 103

Peran Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Pembinaan Akhlak Peserta Didik di Sekolah Dasar Negeri 2 Kalirejo Kabupaten Lampung Tengah - Raden Intan Repository

0 0 14

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah - Peran Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Pembinaan Akhlak Peserta Didik di Sekolah Dasar Negeri 2 Kalirejo Kabupaten Lampung Tengah - Raden Intan Repository

0 1 29

BAB II LANDASAN TEORI A. Peranan Guru Pendidikan Agama Islam 1. Pengertian Peranan Guru Pendidikan Agama Islam - Peran Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Pembinaan Akhlak Peserta Didik di Sekolah Dasar Negeri 2 Kalirejo Kabupaten Lampung Tengah - Raden Int

0 0 67

BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis penelitian - Peran Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Pembinaan Akhlak Peserta Didik di Sekolah Dasar Negeri 2 Kalirejo Kabupaten Lampung Tengah - Raden Intan Repository

0 0 9

BAB IV PENYAJIAN DAN ANALISIS DATA A. Gambaran Umum SD Negeri 2 Kalirejo, Kabupaten Lampung Tengah 1. Letak geografis - Peran Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Pembinaan Akhlak Peserta Didik di Sekolah Dasar Negeri 2 Kalirejo Kabupaten Lampung Tengah - Ra

0 0 53

B. OBSERVASI (PENGAMATAN ) TERHADAP GURU PAI - Peran Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Pembinaan Akhlak Peserta Didik di Sekolah Dasar Negeri 2 Kalirejo Kabupaten Lampung Tengah - Raden Intan Repository

0 0 26

PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEMBINA AKHLAK PADA PESERTA DIDIK KELAS IV SD N 3 WATUAGUNG KECAMATAN KALIREJO KABUPATEN LAMPUNG TENGAH - Raden Intan Repository

0 0 95

Peranan guru pendidikan agama islam dalam pembinaan akhlak peserta didik di Sd Negeri 2 Labuhan Ratu Kabupaten Lampung Timur - Raden Intan Repository

0 0 14

BAB II LANDASAN TEORI A. Peranan Guru Pendidikan Agama Islam 1. Pengertian Peranan Guru Pendidikan Agama Islam - Peranan guru pendidikan agama islam dalam pembinaan akhlak peserta didik di Sd Negeri 2 Labuhan Ratu Kabupaten Lampung Timur - Raden Intan Rep

0 0 65