Uji t Pengujian Hipotesis

Nurul Adhiim Rajasa, 2013 Pengaruh Motivasi Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Anugrah Cipta Mould Indonesia Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu d. Analisis Regresi Berganda Menurut Sugiyono 2007:210, analisi regresi ganda digunakan oleh peneliti bila peneliti bermaksud meramalkan keadaan naik turunnya variabel dependen, bila dua atau lebih variabel independent sebagai faktor prediktor dimanipulasi dinaik turunkan nilainya. Rumus regresi berganda dua variabel ditunjukan dengan rumus berikut yang dikemukakan oleh Sugiyono 2007:211 : Y = Subjek dalam variabel dependen yang diprediksikan = Harga Y bila X = 0 harga konstan = Angka arah atau koefisien regresi, yang menunjukan angka peningkatan ataupun penurunan variabel dependen yang didasarkan pada variabel independen. = Subjek pada variabel independen yang mempunyai nilai tertetu.

3.7.2 Pengujian Hipotesis

Langkah terakhir dari analisis data adalah menguji hipotesis yang dilakukan dengan Uji F untuk menganalisis dugaan pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat secara simultan dan Uji t untuk menganalisis dugaan pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat secara parsial.

1. Uji t

Pengujian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antar variabel independen dengan variabel dependen secara terpisah atau parsial yaitu pengaruh antar variabel independen motivasi kerja, kepuasan kerja terhadap variabel dependen kinerja karyawan. Nurul Adhiim Rajasa, 2013 Pengaruh Motivasi Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Anugrah Cipta Mould Indonesia Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 2 1 1 2 2 1 2 x yx r n x ryx t    Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan rumus yang dikemukakan oleh Sugiyono 2007:215 Adapun perhitungannya adalah sebagai berikut: Keterangan: t = Distribusi student dengan derajat kebebasan dk = n – k R 2 = Koefisien korelasi N = Banyaknya sample Ketentuan dari pada uji t-student ini adalah : H 01 : β = 0 : Kolerasi tidak berarti, artinya tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara motivasi kerja terhadap kinerja karyawan. H a1 : β 0: Kolerasi berarti, artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel motivasi kerja terhadap kinerja karyawan. H 01 : β = 0 : Kolerasi tidak berarti, artinya tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan. H a2 : β 0: Kolerasi berarti, artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan. Uji hipotesis penelitian yang dikemukakan di kerangka pemikiran adalah ada pengaruh signifikan antara motivasi kerja terhadap kinerja karyawan PT. Anugrah Cipta Mould dan ada pengaruh yang signifikan antara kepuasan kerja terhadap kinerja karyawan PT. Anugrah Cipta Mould. Kriteria pengambilan keputusan untuk hipotesis yang diajukan adalah : Jika , Maka H o ditolak, H a diterima Jika  , Maka H o diterima, H a ditolak Pada taraf kesalahan 0,05 dengan derajat kebebasan dk = N – k. Nurul Adhiim Rajasa, 2013 Pengaruh Motivasi Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Anugrah Cipta Mould Indonesia Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

2. Fisher F-test