Analisis Statistik Teknik Analisis Data .1 Analisis Deskriptif

Ela Nurlaela, 2013 PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP INDEKS PRESTASI KUMULATIF IPK MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN AKUNTANSI UPI Studi pada Prodi Pendidikan Akuntansi Angkatan 2009-2011 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 175 x 1 = 175, sedangkan lebar interval diperoleh dari rentangbanyaknya interval, yakni 875 – 175 = 7005 = 140. Tabel 3.9 Analisis Deskriptif No. Kategori Kelas Interval 5 Sangat Tinggi 735 – 875 4 Tinggi 595 – 734 3 Sedang 455 – 594 2 Rendah 315 – 454 1 Sangat Rendah 175 – 314

3.6.1.2 Analisis Statistik

1. Uji Normalitas Uji normalitas dimaksudkan untuk mengetahui apakah data berdistribusi normal atau tidak, jika data berdistribusi normal maka proses selanjutnya menggunakan perhitungan statistik parametris, sebaliknya jika data tidak berdistribusi normal maka untuk perhitungannya menggunakan statistik non parametrik Sugiyono, 2012: 75. Adapun teknik pengujian normalitas data yang digunakan adalah teknik Chi Kuadrat. Langkah-langkah untuk mencari Chi-Kuadrat adalah sebagai berikut: 1 Mencari skor terbesar dan terkecil 2 Mencari nilai rentangan R dengan cara mengurangkan skor terbesar dengan terkecil 3 Mencari banyaknya kelas dengan rumus BK = 1 + 3,3 log n 4 Mencari nilai panjang kelas i 5 Menbuat tabulasi dengan tabel penolong seperti di bawah ini: No Kelas Interval F Nilai Tengah Xi Xi 2 f. Xi f.Xi 2 Ela Nurlaela, 2013 PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP INDEKS PRESTASI KUMULATIF IPK MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN AKUNTANSI UPI Studi pada Prodi Pendidikan Akuntansi Angkatan 2009-2011 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 6 Mencari rata-rata mean dengan rumus: � = f X� n 7 Mencari simpangan baku standar deviasi dengan rumus: = n. f X i 2 − f X i 2 n n − 1 8 Mencari nilai Z-score untuk batas kelas interval dengan rumus: � = batas kelas − x s 9 Mencari luas 0 – Z dari tabel kurve normal dari 0 – Z dengan menggunakan angka-angka batas kelas 10 Mencari luas tiap kelas interval dengan cara mengurangkan angka-angka – Z yaitu angka baris pertama dikurangi baris kedua, angka baris kedua dikurangi angka baris ketiga, dan seterusnya. Kecuali untuk angka yang berbeda pada baris paling tengah ditambahkan dengan angka pada baris berikutnya. 11 Mencari frekuensi yag diharapkan f e dengan cara mengalikan luas tiap interval dengan jumlah responden 12 Mencari Chi-Kuadrat hitung X 2 hitung dengan rumus: � 2 = f − F e 2 F e � ��=1 Keterangan: Ela Nurlaela, 2013 PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP INDEKS PRESTASI KUMULATIF IPK MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN AKUNTANSI UPI Studi pada Prodi Pendidikan Akuntansi Angkatan 2009-2011 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu X 2 = nilai Chi-Kuadrat f = Frekuensi yang diobservasi frekuensi empiris F e = Frekuensi yang diharapkan frekuensi teoritis 13 Membandingkan X 2 hitung dengan X 2 tabel Kriteria: X 2 hitung X 2 tabel , maka distribusi data tidak normal X 2 hitung ≤ X 2 tabel , maka distribusi data normal 2. Koefisien Korelasi Ganda a. Menentukan hubungan antara motivasi belajar dan lingkungan keluarga secara simultan, maka korelasi yang digunakan adalah korelasi berganda yang diberi simbol R. Rumusnya adalah sebagai berikut: R y 1.2 = r 2 y1 + r 2 y2 – 2r y1 r y2 r 12 1 − r 2 12 Sudjana, 2001: 265 b. Menentukan korelasi parsial antara Y dan X 1 dengan menganggap X 2 tetap, dinyatakan dengan rumus: r y1.2 = r y 1 − r y 2 r 12 1− r 2 y 2 1 − r 2 12 Sudjana, 2001: 265 c. Menentukan korelasi parsial antara Y dan X 2 dengan menganggap X 1 tetap, dinyatakan dengan rumus: r y2.1 = r y 2 − r y 1 r 12 1− r 2 y 1 1 − r 2 12 Sudjana, 2001: 266 Ela Nurlaela, 2013 PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP INDEKS PRESTASI KUMULATIF IPK MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN AKUNTANSI UPI Studi pada Prodi Pendidikan Akuntansi Angkatan 2009-2011 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu d. Untuk mencari r 12 , yakni mencari hubungan dan membuktikan hipotesis hubungan dua variabel bila data kedua variabel berbentuk interval atau ratio, dan sumber data dari dua variabel atau lebih tersebut adalah sama. Rumus yang digunakan adalah korelasi product moment dengan angka kasar: r xy = n Σxy – Σx Σy n Σx 2 –Σx 2 n Σy 2 − Σy 2 Arikunto, 2009: 72 Keterangan: r xy = koefisien korelasi antara variabel X dan variabel Y, dua variabel yang dikorelasikan x = skor item y = skor total n = jumlah responden Untuk dapat memberikan penafsiran terhadap koefisien korelasi yang ditemukan besar atau kecil, maka dapat berpedoman pada ketentuan yang tertera pada tabel di bawah ini: Tabel 3.10 Interpretasi Koefisien Korelasi Angka Korelasi Interpretasi 0,80 – 1,00 Sangat Kuat 0,60 – 0,79 Kuat 0,40 – 0,59 Cukup 0,20 – 0,39 Rendah 0,00 – 0,19 Sangat Rendah Sugiyono, 2012: 231 3. Koefisien Determinasi Koefisien determinasi yang besarnya adalah kuadrat dari koefisien korelasi R 2 . Koefisien ini disebut koefisien penentu, karena varians yang terjadi pada variabel dependen dapat dijelaskan melalui varians yang terjadi pada variabel Ela Nurlaela, 2013 PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP INDEKS PRESTASI KUMULATIF IPK MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN AKUNTANSI UPI Studi pada Prodi Pendidikan Akuntansi Angkatan 2009-2011 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu independen Sugiyono, 2012: 231. Koefisien determinasi dapat dihitung dengan rumus: KD = R 2 x 100 Sudjana, 2003 Keterangan: KD = Koefisien determinasi R = Koefisien determinasi ganda Besarnya koefisien determinasi diartikan sebagai besarnya pengaruh yang diberikan variabel bebas dalam mempengaruhi variabel terikat yang disebabkan oleh varibel yang lainnya.

3.6.2 Pengujian Hipotesis

Dokumen yang terkait

Gambaran Gaya Belajar Dan Indeks Prestasi Mahasiswa Akademi Keperawatan Sri Bunga Tanjung Dumai

15 153 72

Hubungan Antara Tipe Kepribadian Dengan Indeks Prestasi Kumulatif Mahasiswa Program A Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

13 90 103

PENGARUH MINAT PROFESI GURU TERHADAPINDEKS PRESTASI KUMULATIF (IPK) MAHASISWA PGSD Pengaruh Minat Profesi Guru Terhadap Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) Mahasiswa PGSD Universitas Muhammadiyah Surakarta Tahun Angkatan 2010.

0 2 15

PENGARUH MINAT PROFESI GURU TERHADAP INDEKSPRESTASI KUMULATIF (IPK) MAHASISWA PGSD Pengaruh Minat Profesi Guru Terhadap Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) Mahasiswa PGSD Universitas Muhammadiyah Surakarta Tahun Angkatan 2010.

0 2 10

PERBEDAAN INDEKS PRESTASI KUMULATIF (IPK) MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA PERBEDAAN INDEKS PRESTASI KUMULATIF (IPK) MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA KELAS REGULER DENGAN KELAS RSBI DITINJAU DARI GENDER (Penelitian Terhadap Mah

0 1 16

Hubungan kebiasaan belajar, motivasi belajar, dan lingkungan keluarga dengan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK).

10 64 228

Peran Penggunaan Internet Terhadap Indeks Prestasi Kumulatif (Ipk) Mahasiswa Unpad.

0 0 2

PERSEPSI MAHASISWA MENGENAI PENGARUH IPK (INDEKS PRESTASI KUMULATIF), PENGHARGAAN FINANSIAL DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PEMILIHAN PROFESI AKUNTAN PUBLIK

1 1 14

ANALISIS JALUR TERHADAP FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INDEKS PRESTASI KUMULATIF (IPK) MAHASISWA

0 6 9

View of MOTIVASI MENJADI PERAWAT YANG TEREFLEKSI PADA INDEKS PRESTASI KUMULATIF (IPK) MAHASISWA KEPERAWATAN

0 0 8