Metode Penelitian METODE PENELITIAN

Novi Siti Mariyah Ibtiyah, 2015 Penggunaan metode Make A-Match untuk meningkatkan kemampuan operasi hitung penjumlahan bilangan bulat pada tunarungu kelas V di SLB Tunas Harapan Karawang Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III METODE PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Metode yang digunakan dalam penelitian kali ini adalah metode penelitian tindakan kelas Classroom Action Research. Menurut Suhardjono dalam Mohammad Asrori, 2008, hlm. 5 mendefinisikan, ”Penelitian tindakan kelas adalah penelitian tindakan kelas yang dilakukan di kelas dengan tujuan memperbaikimeningkatkan mutu praktik pembelajaran.” Menurut Arikunto, S. Dkk 2008, hlm. 3 Penelitian tindakan kelas Classroom Action Research merupakan suatu pencermatan terhadap kegiatan belajar berupa sebuah tindakan, yang sengaja dimunculkan dan terjadi dalam sebuah kelas secara bersama. PTK ini merupakan suatu penelitian bersiklus yang dilakukan oleh guru berdasarkan permasalahan riil yang ditemui di kelas, melalui langkah-langkah merancang melaksanakan, dan merefleksikan tindakan secara kolaboratif, partisipasif, dan reflektif mandiri dengan tujuan untuk memperbaiki kualitas pembelajaran yang meliputi sistem, cara kerja, proses, isi, kompetensi, dan situasi, sehingga hasil belajar siswa dan kinerja guru dapat meningkat. Setiap penelitian mempunyai karakteristik tertentu yang membedakan dengan penelitian yang lain. Penelitian tindakan kelas antara lain sebagai berikut : 1. Bersifat situasional kontektual yang terkait mendiagnosis dan memecahkan masalah dalam konteks tertentu. 2. Menggunakan pendekatan kolaboratif 3. Bersifat partisipatori jika penelitian dilakukan secara tim, yakni setiap anggota tim ikut ambil bagian dalam pelaksanaan penelitiannya 4. Bersifat self evaluative, yakni peneliti melakukan evaluasi sendiri secara kontinu untuk meningkatkan praktik kerja 5. Prosedur penelitian tindakan bersifat on the spot yang didesain untuk mengatasi masalah konkret yang ada ditempat itu juga 6. Temuannya diterapkan segera dan perspektif jangka panjang Novi Siti Mariyah Ibtiyah, 2015 Penggunaan metode Make A-Match untuk meningkatkan kemampuan operasi hitung penjumlahan bilangan bulat pada tunarungu kelas V di SLB Tunas Harapan Karawang Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 7. Memiliki keluwesan dan adiktif

B. Setting Penelitian

Dokumen yang terkait

Upaya Meningkatkan Pemahaman Siswa Pada Operasi Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Negatif Melalui Metode Demonstrasi Dengan Menggunakan Alat Peraga (Penelitian Tindakan Kelas Di Kelas Iv Mi Sirojul Athfal Bekasi)

2 56 145

PENERAPAN MODEL KOOPERATIF DENGAN METODE MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VII PADA MATERI OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT DI SMP MUHAMMADIYAH 47 SUNGGAL.

0 1 16

PENGGUNAAN MEDIA DOLL STICK UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA TENTANG OPERASI HITUNG PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BULAT.

0 0 40

PENGGUNAAN MEDIA KANCING BERWARNA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF SISWA PADA MATERI OPERASI HITUNG PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT.

0 3 34

PENDAHULUAN Penggunaan Metode Kerja Kelompok Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Matematika Penjumlahan Operasi Hitung Campuran Bilangan Bulat Kelas V SD Negeri 1 Jonggrangan Tahun 2012/2013.

0 2 9

PENERAPAN METODE PICTURE AND PICTURE DALAM PEMBELAJARAN TENTANG SILSILAH KELUARGA SISWA TUNARUNGU ( Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Tunarungu kelas D2 di SLB-B Tunas Harapan Karawang.

0 1 31

Efektivitas penggunaan alat peraga bola bermuatan pada operasi hitung bilangan bulat untuk anak tuna rungu (SLB B) di SLB Yapenas kelas V SD.

1 6 257

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMAHAMI OPERASI HITUNG PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT MELALUI MEDIA KARTU BILANGAN PADA SISWA KELAS IV SD N 3 JARAKAN.

0 0 127

PENGGUNAAN METODE MAKE A-MATCH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN OPERASI HITUNG PENJUMLAHAN BILANGAN BULAT PADA SISWA TUNARUNGU KELAS V DI SLB B TUNAS HARAPAN KARAWANG - repository UPI S PLB 1106642 Title

0 0 5

Efektivitas penggunaan alat peraga bola bermuatan pada operasi hitung bilangan bulat untuk anak tuna rungu (SLB B) di SLB Yapenas kelas V SD - USD Repository

0 0 253